Kadang Cupid Tuh Tolol "The Beginning" #1
  • Reads 3,823
  • Votes 220
  • Parts 6
  • Reads 3,823
  • Votes 220
  • Parts 6
Ongoing, First published Mar 31, 2021
Mature
Setelah kematian orangtuanya di California, Agas harus kembali ke Bandung untuk tinggal bersama neneknya. Semua berjalan lancar. Bahkan, Agas bertemu tiga cowok baru setelah kepindahannya.  Namun karakter berbeda para cowok ini membuat hari-hari Agas semakin berwarna.  Saat waktunya memilih kepada siapa dirinya jatuh cinta, jawaban itu tak pernah dia temukan.

Mungkin cupidnya terlalu tolol menawarkan tiga pilihan, sehingga ribet ke sana-sananya. Atau mungkin cupidnya terlalu sibuk menakut-nakuti orang sehingga ia lupa pada tugas utamanya?

================

Genre: Romance, comedy, horor, LGBT
Peruntukan: 18+
Ini adalah karya bertema romansa pria ke pria. Karya ini pernah diterbitkan di berbagai platform sebelumnya, termasuk di Wattpad. Penerbitan karya ini merupakan unggah ulang dengan berbagai revisi yang menyertainya. Judul ini juga diterbitkan di blog mariobastian.blogspot.com

CATATAN:
Semua adegan seks akan dihilangkan di versi Wattpad ini, karena akan ada adegan seks yang melanggar "peraturan Wattpad". Sejenis adegan biasa-biasa saja yang bahkan tidak erotis, tetapi Wattpad cukup sensi 2021 sehingga saya mendingan enggak usah meribetkan hal itu di sini. (Dan lucunya adegan seks Milking maupun The Flying Paradise tidak melanggar peraturan.) Untuk menampung adegan erotisme cerita ini, silakan kunjungi blog saya.
All Rights Reserved
Sign up to add Kadang Cupid Tuh Tolol quot;The Beginningquot; #1 to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
[1] I Became An Empress | OPEN PO cover
Om Rony cover
Say My Name cover
FIX YOU cover
VIENNO LAKARSYA cover
Starla cover
My Maid 21+ cover
I'm Alexa cover
Kaesar cover
My Little Angel  cover

[1] I Became An Empress | OPEN PO

74 parts Complete

Camellia terjebak dalam dunia asing yang membingungkan, tepat saat membuka mata hal yang tak terduga menghampirinya. Katanya ia adalah seorang permaisuri? Hei, ia hanyalah seolah mahasiswi biasa dengan kehidupan datar tak bergairah. Bagaimana bisa saat dirinya terbangun di pagi hari sudah berada di dunia dan raga yang asing? Bukan hanya fakta tersebut yang membuatnya hampir mati tidak percaya. Fakta lainnya ialah tentang suaminya!! Kaisar Karmel! Katanya Kaisar Karmel itu seorang tiran, katanya Kaisar Karmel itu menakutkan, berdarah dingin, dan tak tersentuh. Lantas bagaimana nasib Camellia yang mana sekarang telah menjadi istrinya??! Hanya satu hal yang paling bisa ia lakukan, ialah dengan bercerai. Sebelum ia mati di tangan suami sendiri. *** Mulai: 21 Juli 2023 Selesai: 05 November 2023