"Hanya satu keinginanku, aku berharap bisa memelukmu. Lalu, aku akan memelukmu dengan erat sangat erat dan tidak akan pernah kulepaskan. Aku merindukan mu ayah, sangat merindukan mu. Aku ingin bertemu dengan mu, mendengar suaramu ayah satu kali saja, meskipun itu di dalam mimpi" @Hanin Jahida Izdihar. Yang tidak pernah bertemu dengan ayahnya dalam seumur hidupnya, yang ditinggalkan untuk selama lamanya oleh ayahnya dari dia berumur masih kecil. Dan setelah sudah beranjak dewasa Hanin merasakan benar benar sangat membutuhkan seorang ayah. "Aku tahu dirumah ini dengan siapa, tapi tolong beri sedikit waktu saja agar aku bisa bernafas dengan tenang" @Leta Nayara Zelia. Yang selalu ada kekerasan di dalam rumahnya. Baginya Rumah adalah tempat yang paling tidak nyaman . "Aku Rindu rumah yang dimana disana ada aku, ayah, ibu dan adikku" @Qyara Arisanti Anindira. Yang merasakan kebahagiaan bersama keluarga kecilnya tetapi hanya sementara, karena Ibu bersama keluarganya sendiri, ayah bersama keluarga sendiri dan dia disini bersma sendiri. Menceritakan kisah 3 perempuan yang ingin mempunyai keluarga yang utuh, banyak kisah lika liku yang menimpa mereka, berjuang bersama tidak mengenal kata lelah. # #All Rights Reserved
1 part