Jodoh Bulan Ramadan (TAMAT)
  • Reads 684,014
  • Votes 72,470
  • Parts 34
  • Reads 684,014
  • Votes 72,470
  • Parts 34
Complete, First published Apr 09, 2021
🥈Juara 2 Festival Ramadan with Nezha Publisher

'Perawan Tua' adalah gelar yang disematkan oleh penduduk desa setempat untuknya. Usia dua puluh empat tahun sebenarnya masih terbilang muda untuk usia menikah. Namun, bagi penduduk desa usia matang menikah adalah dua puluh tahun.

Aulia Izzatunnisa, nama yang berarti wanita yang utama, penuh cinta, dan mulia. Sesuai seperti arti namanya, gadis itu juga sosok wanita yang mulia.

Mencari jodoh? Hal itu tak pernah ia lakukan. Baginya, kodrat seorang perempuan adalah dicari bukan mencari, dan dikejar bukan mengejar.

Doa-doa tak pernah lupa ia panjatkan. Ia yakin, bahwa Sang Pencipta telah menciptakan jodoh yang baik baginya. Hajatnya setiap bulan Ramadan adalah dipertemukan dengan jodoh yang soleh dan baik.

Akankah ia dipertemukan dengan jodohnya di tahun ini?

Mungkinkah jodohnya sesuai dengan yang ia harapkan?



Start:13 April 2021
Finish: 8 Mei 2021

Cerita ini murni dari pemikiran penulis yang suka berkhayal. Mohon maaf jika ada kesamaan nama dan tempat, itu adalah sesuatu hal yang tidak disengajakan. 


Plagiat?
Sesungguhnya siksa Allah sangat pedih! 

Menurut Pasal 380 KUHP dan Pasal 70 UU No. 20 Tahun 2003, jenis kejahatan atas perbuatan plagiarism adalah kejahatan biasa sedangkan jenis kejahatan menurut UU No. 28 Tahun 2014 adalah merupakan delik aduan.

So, jangan memplagiat❌

Rank
# 1 in jodoh (27 Juni 2021) 
# 2 in islami (25 Mei 2021) 
# 1 in religi (2 Juni 2021) 
# 2 in Allah (29 Mei 2021) 
# 1 in Novellet (21 April 2021) 
# 1 in Takwa (4 Mei 2021) 
# 1 in Keimanan (9 Mei 2021) 
# 2 in Ustaz (7 Mei 2021) 
# 1 in Tarawih (18 Mei 2021) 
# 2 in Hadis (29 Mei 2021) 
# 2 in Al-Quran (24 Mei 2021) 
# 1 in Ramadan (13 Mei 2021) 
# 1 in Umi (17 Mei 2021) 
# 3 in Yusuf (23 Mei 2021) 
# 3 in Aulia (20 Mei 2021) 
# 9 in Keikhlasan (21 Mei 2021) 
# 1 in puasa (28 Mei 2021) 
# 7 in Teenlit (18 Januari 2022) 


Cover by Me
All Rights Reserved
Sign up to add Jodoh Bulan Ramadan (TAMAT) to your library and receive updates
or
#1yusuf
Content Guidelines
You may also like
Antagonis's Secret Wife (OnGoing)  by KentangBogel17
31 parts Ongoing
(𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐬𝐢 5) Judul Awal, TRANSMIGRASI BULANREMBULAN ғᴏʟʟᴏᴡ ᴅᴀʜᴜʟᴜ ᴀᴋᴜɴ ᴘᴏᴛᴀ ɪɴɪ ᴜɴᴛᴜᴋ ᴍᴇɴᴅᴜᴋᴜɴɢ ᴊᴀʟᴀɴɴʏᴀ ᴄᴇʀɪᴛᴀ♥︎ ______________ "Rembulan Marliana Andromeda." "H--hah? Salah, nama gue Rembulan Marliana Amarylis itu yang bener." "No," Rembulan makin mengernyit dalam, sampai pria didepannya tersenyum lembut dan dengan suara berat juga dalam ia menekankan sesuatu, "Rembulan Marliana Andromeda, lo milik gue." ☽☽☽☽ Pernah dengar kata seorang antagonis terlahir dari orang baik yang tersakiti? Mungkin itu juga yang Bulan Nayara Ayudisha labelkan pada salah satu tokoh Antagonis berperan jahat dalam novel Fatamorgana, Sagaragas Gelano Andromeda tokoh pria yang memiliki masa kecil suram dan gelap karena dibuang kedua orang tuanya hingga mendapatkan banyak bullying dari anak sebayanya. Siapa sangka laki-laki yang memiliki garis bekas luka diatas alisnya justru tumbuh menjadi pria dewasa dengan kepribadian keras juga dicap berhati dingin oleh semua murid SMA Amandora, sekaligus pemimpin gangster besar bernama CERBERUS yang dalam artian adalah anjing dari neraka, dibalik karakternya yang hanya muncul di akhir cerita hanya untuk menyempurnakan kedua pemeran utama. Tujuan hidupnya hanya untuk membalaskan dendam pada setiap orang yang dulu mencelanya hingga dia diambang kematian. Sekarang bagaimana jadinya jika Bulan memasuki salah satu peran dalam novel itu? Peran Rembulan Marliana Amarylis Antagonis perempuan yang menjadi sebab adanya bekas luka diwajah Sagara? apakah tekadnya untuk menjauhi peran jahat dirinya akan berjalan mulus? Atau tanpa disangka Rembulan telah menarik perhatian sesama karakter antagonis itu?
You may also like
Slide 1 of 10
RSS[2]: Mumtaaz of Love [SELESAI] cover
You(My Army) END cover
Bukan Dia (End) cover
Lauhul Mahfudz  cover
Sebening Cinta Raina (NEW VERSION) cover
Penghujung Takdir (selesai)  cover
FANAYA✔ cover
Keteguhan Hati Seorang Bidadari [ TAMAT ] cover
Antagonis's Secret Wife (OnGoing)  cover
"Mahreen" [END] cover

RSS[2]: Mumtaaz of Love [SELESAI]

41 parts Complete

NEW COVER! [Sequel Ketika Hati Berucap] (Completed - Belum revisi) [PLAGIAT SILAHKAN MENJAUH🚷] Wajah kita sama, fisik kita sama, bahkan cara kita berbicara juga sama. Itulah kita, saudara kembar yang dibesarkan dengan penuh kasih sayang dan kecukupan oleh Papa dan Mama. Tapi, bagaimana jika kita menyukai seseorang yang sama? Apakah aku akan mengalah dan mengikhlaskan, atau melawan dan memiliki? Bagaimana kisah selanjutnya? Silahkan baca Mumtaaz of Love. eiiitsss... tapi tunggu dulu. langkah pertama masukkan cerita ini ke library kalian dulu ya^^