Katanya cuma sahabat, tapi kok kemana-mana selalu berdua?
Katanya cuma tetangga, tapi kok sering berduan di dalam rumah?
Percaya gak, kalo persahabatan antara cewek-cowok, mustahil kalo gak libatin perasaan?
Untuk gadis bernama Shefarah Alisha Denouva, atau akrab di sapa Ara, percaya bahwa memang tak ada persabatan antara cewek-cowok, yang tidak melibatkan perasaan.
Why? Kenapa gadis itu percaya? Ya, karna dia yang alami sendiri. Ara, gadis itu suka sama Gevano Vincent Adelio, yang notabene nya adalah sahabat, sekaligus tetangga nya, perasaan itu mulai muncul saat jaman SMP, tapi perasaannya tak sekuat sekarang.
Gevano tahu bahwa Ara menyukainya? Oh jawabannya tentu tidak, Ara tidak seberani itu untuk bilang ke Gevano, ia juga takut di tolak, sebab Ara tahu, Gevano hanya menyukainya sebagai sahabat, buktinya tidak usah jauh-jauh.
Setiap kali Gevano tertatarik sama lawan jenis, Ara lah, tempatnya mengadu, menyuruh gadis itu agar membantunya untuk mendapatkan gadis yang ia suka, dari situ sudah bisa di ambil kesimpulan kan? Gevano benar-benar menganggap Ara hanya sebatas sahabat, teman nya menyimpan keluh-kesah.
Sungguh miris bukan nasib Ara? Ya silahkan kalian tertawakan kebodohan gadis itu, karna menyukai orang yang hanya menganggapnya sebagai sahabat.
Season 1 (DALAM REVISI)
Season 2 (Ongoing)
Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpus sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang!
"Buku aneh"
"Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue"
"Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!"
Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti?