Kisah Hazel untuk Jason
  • Reads 66,985
  • Votes 5,639
  • Parts 71
  • Reads 66,985
  • Votes 5,639
  • Parts 71
Complete, First published Apr 24, 2021
Mature
TAHAP REVISI !!!

Cinta memang terkadang suka mempermainkan perasaan. Hati juga terkadang suka susah ditebak. Kisah cinta seorang gadis yang terjerat rasa terlarang membuatnya menerima pernyataan cinta dari orang yang bukan Ia inginkan. Tetapi siapa sangka, seseorang itu malah membuat hatinya benar-benar lupa akan niat utamanya dan begitu terlihat menjadi gadis bodoh. Namun bergulirnya waktu, justru Cinta terlarangnya dan Orang yang memberikan kekosongan itu malah membuatnya harus terjebak didalam sebuah ikatan pernikahan yang sama sekali tak pernah Ia bayangkan. Yofan Lavega Nugraha, adalah cinta terlarang Hazel karena mereka ada ikatan saudara. Jason William, sesosok laki-laki yang menyatakan perasaan palsunya pada Hazel dan itu sempat membuat Hazel lupa diri. Perbedaan sikap antara Yofan dan Jason bagaikan langit dan Bumi meski mereka memiliki wajah sama-sama tampan dan tinggi yang sangat bersaing. Yofan sangat menyayangi dan selalu mengistimewakan gadis itu. Sedangkan Jason, mempunyai sifat ego yang mutlak, selalu ingin dimengerti dan kurang pandai memperlakukan gadis itu seperti begitu istimewanya Yofan memperlakukannya. Disaat Jason mulai terpikat pada gadis itu, gadis itu terlanjur terjebak perasaan makin larut dengan Yofan meski kenyataan tak merestuinya. Hingga ternyata, Ada salah satu rahasia yang terungkap disaat semua telah terlambat.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Kisah Hazel untuk Jason to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Menikah dengan Es Balok (TAMAT) by NaylaSalmonella
63 parts Complete Mature
Rated: 21+ Please, yang di bawah umur itu jangan baca! Jangan nekat! Saya tdk bertanggung jawab atas risiko yang timbul di kemudian hari. Source Pic Cover: Pinterest Edit by Canva Design by Nayla Salmonella Cover #2 By Kak Niaratika DILARANG PLAGIAT, SADUR ULANG, CURI IDE DAN GAGASAN. KALAU TERINSPIRASI BILANG AJA, MAU PINJAM TOKOH IZIN DULU BY DM! MAKASIH, ❤️ Cerita ini diadaptasi dari cerita Stuck in Love, sebagai pemenang polling di Instagram dan Wattpad. Cerita sejuta umat, tentang perjodohan antara seorang gadis cantik dengan tentara muda yang dingin. Sama seperti Abel-Erlan, perjodohan pun dialami oleh Bintang dan Iqbal Al-Magribi. Bintang adalah seorang pramugari kelas atas dan Ribi adalah Lettu TNI-AD yang sederhana. Dua²nya punya kesamaan, dingin dan judes. Khusus Ribi, dia adalah pria yang membosankan. Tak tertarik dengan dunia cinta meski wajahnya setamvan Oppa Song Joong Ki (versi lokal) Sampai pada pertemuan mereka dengan Bulan, adik Bintang. Bulan selalu bertengkar dengan sang kakak karena dianggap menyamai kehidupan sang kakak. Bulan jadi pramugari seperti Bintang. Bulan juga berusaha mandiri, meski manja nggak ketulungan. Namun, satu sifat yang tdk dimiliki Bintang, kemanjaan Bulan menjadikannya pribadi yang hangat. Suatu perdebatan dengan Bintang bermuara pada berantakannya hidup Bulan. Apakah itu? Benarkah Bulan harus menggantikan posisi Bintang untuk menikah dengan Ribi, seperti di cerita kacangan dunia oren, Wattpad? Yuk ikutin kedodolan cerita receh ini! 😂 Tanggal cek² ombak: 9 Agustus 2021. Ditulis sejak 5 Agustus 2021. Upload sesuka hati 😅😋 Jadikan aku penulis favoritmu, Nayla Salmonella ❤️❤️❤️
You may also like
Slide 1 of 10
Menikah dengan Es Balok (TAMAT) cover
SEPUCUK SURAT CINTA cover
Cinta Diantara Sahabat [COMPLETED] cover
Cinta Salah Kirim cover
I'm Alexa cover
Hi, Pak Dosen!  cover
Sekretaris VS Berandal [Completed] cover
My Ex-Husband Wedding (END) ✓ cover
Nikah Kilat cover
Merajut asa cover

Menikah dengan Es Balok (TAMAT)

63 parts Complete Mature

Rated: 21+ Please, yang di bawah umur itu jangan baca! Jangan nekat! Saya tdk bertanggung jawab atas risiko yang timbul di kemudian hari. Source Pic Cover: Pinterest Edit by Canva Design by Nayla Salmonella Cover #2 By Kak Niaratika DILARANG PLAGIAT, SADUR ULANG, CURI IDE DAN GAGASAN. KALAU TERINSPIRASI BILANG AJA, MAU PINJAM TOKOH IZIN DULU BY DM! MAKASIH, ❤️ Cerita ini diadaptasi dari cerita Stuck in Love, sebagai pemenang polling di Instagram dan Wattpad. Cerita sejuta umat, tentang perjodohan antara seorang gadis cantik dengan tentara muda yang dingin. Sama seperti Abel-Erlan, perjodohan pun dialami oleh Bintang dan Iqbal Al-Magribi. Bintang adalah seorang pramugari kelas atas dan Ribi adalah Lettu TNI-AD yang sederhana. Dua²nya punya kesamaan, dingin dan judes. Khusus Ribi, dia adalah pria yang membosankan. Tak tertarik dengan dunia cinta meski wajahnya setamvan Oppa Song Joong Ki (versi lokal) Sampai pada pertemuan mereka dengan Bulan, adik Bintang. Bulan selalu bertengkar dengan sang kakak karena dianggap menyamai kehidupan sang kakak. Bulan jadi pramugari seperti Bintang. Bulan juga berusaha mandiri, meski manja nggak ketulungan. Namun, satu sifat yang tdk dimiliki Bintang, kemanjaan Bulan menjadikannya pribadi yang hangat. Suatu perdebatan dengan Bintang bermuara pada berantakannya hidup Bulan. Apakah itu? Benarkah Bulan harus menggantikan posisi Bintang untuk menikah dengan Ribi, seperti di cerita kacangan dunia oren, Wattpad? Yuk ikutin kedodolan cerita receh ini! 😂 Tanggal cek² ombak: 9 Agustus 2021. Ditulis sejak 5 Agustus 2021. Upload sesuka hati 😅😋 Jadikan aku penulis favoritmu, Nayla Salmonella ❤️❤️❤️