Berharap Denganmu
  • Reads 21,795
  • Votes 2,010
  • Parts 44
  • Reads 21,795
  • Votes 2,010
  • Parts 44
Complete, First published Apr 29, 2021
Mature
"gue ga suka lo, gausah berharap gue suka balik sama lo'
~Alexander Revand Abraham

"tapi hati gue milih lo, selamanya gue milih lo"
~Sylvia Ailee Frenada

Hai temen temen..
Ini cerita pertama aku yang mungkin ini adalah cerita asli yg aku tata ulang dan ini benar-benar cerita nyata ku.Disini bakal menjadi tempat aku meluapkan emosi, atau rasa yang ga bisa aku luapin di kehidupan nyata dan berakhir disini 

Serta mohon maaf sebesar-besarnya kalo menurut kalian agak toxic, terlalu kasar, dan tidak sopan.Karena aku mengikuti gaya jaman anak sekarang pake lo gue

Dan aku harap kalian bisa nemenin aku sampe tahun depan datang, maaf kalo jarang ada notif update dari aku karena disini tugasku hanya merevisi cerita yang lama diganti dengan alur yang baru

Makasih buat kalian yang setia nemenin aku dari nol

Happy enjoy (⁠◕⁠ᴗ⁠◕⁠✿⁠)
All Rights Reserved
Sign up to add Berharap Denganmu to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
MEGALANG || Masuk Dunia W (TAMAT) by DinaMeja
63 parts Complete
"Gue gak akan biarinin lo pergi dari sini sebelum di perut lo ada anak gue, Mega." Perkataan Galang yang selalu membuat Mega bergidik ngeri. -------- Mega adalah seorang penulis novel terkenal yang memulai dunia kepenulisannya dari sebuah aplikasi Wattpad. "Galang, i love you so much." Itulah ucapan Mega saat pertama kali tertarik ke dalam dunia yang telah ia ciptakan. Ia tiba-tiba masuk ke dunia W saat melanjutkan sequel cerita pertamanya. Ia bertemu Galang. Laki-laki tampan, super mesum, kapten futsal, juga bisa masak. Banyak yang ia bisa. Tapi laki-laki itu bisa saja berubah menjadi kejam saat orang-orang disekitarnya sudah mengecewakan dia. Galang banyak dikagumi karena ia memiliki paras wajah tampan juga sebagai ketua geng Ambareesh di dunianya. Geng yang awal mula namanya ialah geng Gebrak. Mereka menggantinya. Mungkin dengan menggantinya, mereka dapat menemukan misteri-misteri yang belum dipecahkan. Geng yang mereka ciptakan untuk menemukan kebenaran atas kematian orang tua dan juga kekasihnya. Begitu pun melawan musuh-musuh mereka. Suatu saat pasti Galang tahu kalau dia adalah tokoh wattpad yang Mega ciptakan, bagaimana nantinya? ------ "Tuhan kita sama. Kepercayaan kita juga sama. Namun, dunia kita yang tidak sama. Dan kita, tidak mungkin terus bisa sama-sama." ------- Cerita ini fantasi, tapi tentang anak sekolah juga. Jadi kalau yang suka fantasi, maupun teen fiction bisa baca ini:)). Fantasi juga gak yang fantasi banget. Beda dari yang lain. Kalian yang suka halu seandainya tokoh wattpad ada, SINI-SINI, BACA INI. Dijamin halunya makin tinggi + sakit perut bacanya:v. RASAKAN FANTASINYA KELUAR MASUK DUNIA WATTPAD:).. Rank 🏆#1 - 2dunia #1 - SMA #1 - Mega #1 - Galang #2 - Humor #34 - Fiksi Remaja #JANGAN PLAGIAT! PLAGIAT BERARTI GAK PUNYA HARGA DIRI!
You may also like
Slide 1 of 10
Aku Bukan Mainan  cover
RHEALLA : Antagonis's fiancee cover
MEGALANG || Masuk Dunia W (TAMAT) cover
BAD BOY VS CUPU GIRL cover
ketika pangeran es jatuh cinta(KPEJC)sudah Terbit cover
THE BAD BOY's AND BAD GIRL [LENGKAP!] cover
𝐊𝐄𝐓𝐎𝐒 𝐕𝐒 𝐁𝐀𝐃𝐆𝐈𝐑𝐋 [END] cover
RIONATA [END] cover
Us And Destiny [S1] cover
Badboy Vs Cewek Jutek [END] cover

Aku Bukan Mainan

17 parts Complete

Berkisah tentang seorang perempuan yang bernama Iora yang hubungan asmaranya tidak baik, dikarenakan ia sering dijadikan sebuah mainan oleh laki laki yg sedang didekatinya, akan tetapi Iora selalu bersikap kuat dan mengikhlaskan laki laki yang sudah mempermainkan hati Iora. Bagaimana kisah selanjutnya.....? Tetap stay terus ya and keep enjoy You guys are the best ^_^ Vote, komen, and share, because dukungan kalian bisa membuat ku menjadi semangat untuk bikin cerita