I'm Not An Antagonist
  • Reads 29,461
  • Votes 2,976
  • Parts 14
  • Reads 29,461
  • Votes 2,976
  • Parts 14
Ongoing, First published May 02, 2021
Hei! Apa-apaan ini, kenapa aku bisa ada di sini?!
Aku yang sedang enak-enaknya makan pentol tiba-tiba saja kesedak saking laparnya dan parahnya aku malah mati woy! Mati! Ya Tuhan mati gara-gara makan pentol saja masih tidak masuk akal. Lalu kenapa aku tiba-tiba masuk ke dalam novel sialan ini dan menjadi si antagonis gila cinta dan berakhir bunuh diri.  Gila gak tuh, bunuh diri woi! Mana sudi aku mati cuma gara-gara cinta.

Aku masuk ke dalam novel kesukaan temanku yang berjudul 'True Love'. Masalahnya adalah aku masuk ke dalam tubuh si antagonis-Carissa Ilona yang hobinya membully si Protagonis-Jovita Dayana yang mempunya segudang pengagum dan penggemar. Tidak hanya sampai di situ ia juga selalu mengejar dan terobsesi pada Arion Evano yang berstatus sebagai tunangannya, bisa di bilang pertunangan sebelah pihak sih. Karena sejak awal Arion tidak tertarik pada Carissa, sebab ia hanya tertarik pada Jovita-si protagonis yang mempunyai sifat berbanding tarbalik dengan si antagonis. Ohoo jangan lupakan sahabat protagonis-Kenzo Reifansyah yang super protektif pada Jovita sekaligus membenci Carissa yang notabenya tukang bully.

Bagaimanapun aku akan mengubah jalan ceritaku. Karena mulai sekarang Aku Bukan Antagonis yang akan mati konyol untuk kehidupanku yang ke-2 ini. Mending hidup menikmati dan melakukan hal-hal yang belum pernah aku lakukan di kahidupanku yang lalu.

Aku yang ingin hidup menikmati kekayaan Carissa dan hidup tenang kenapa bisa jadi berantakan gini?? Kenapa para pemerannya jadi belok gini dari cerita aslinya!? Mending aku mati sekali lagi aja, mana tau masuk isekai yang pemerannya normal. Dari pada gini T_T menyiksa batin saja :'(

#10 dunialain ~13.05.21~
#7 perjalananwaktu ~13.05.21~
#3 pindahdunia ~02.02.22~
#2 pindahdunia ~14.09.22~
#2 pindahdunia ~15.06.23~
All Rights Reserved
Sign up to add I'm Not An Antagonist to your library and receive updates
or
#240cemburu
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
[END-TERBIT] Get Married with Monster cover
The Screet Life [On Going] cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
I Wanna Be Antagonist (end) cover
Rafael Natha D. cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
TOPING BUMI cover
꒯꒤꒯ꋬ 𝐀𝐧𝐭𝐚𝐠𝐨𝐧𝐢𝐬 (On Going)  cover
Become The Extras?! [BL] cover
JADI COWO cover

[END-TERBIT] Get Married with Monster

76 parts Complete

Perjodohan Tilly dan Aiden adalah monokrom, bak air tenang hingga Julian datang. Tiba-tiba membuat Aiden mengusulkan proposal perceraian. Tilly dimabuk amarah, gadis itu yakin penyebabnya adalah Julian. Segala cara Tilly lakukan demi membunuh nyawa Julian, naasnya, ternyata Tilly sendiri yang berakhir dipacung oleh Kaisar. Hingga saat Tilly membuka matanya ... gadis itu kembali berumur 9 tahun. Kalau begitu ... ini kesempatan emas Tilly untuk menjadi istri yang baik! ------ » karya pribadi » Jangan plagiat ntar dosa Coba baca aja, awas emosi di pertengahan novelnya, tapi lucu kokk😵 🚩Start : 15 Januari 2022 End : 24 November 2022 Rank : #1 Fantasy - 10/9/22 #1 teen - 10/4/22 #1 Kerajaan - 22 / 1 / 22 #1 Duchess - 25 / 1 / 22 #1 Penjahat - 27 / 1 / 22 #1 Pernikahandini - 30 / 1 / 22 #1 Tiran - 2 / 2 / 22 #2 Putri - 31 / 1 / 22 #2 Fantasi - 24 / 1 / 22 #3 Duke - 25 / 1 / 22