Just Hold On
  • Reads 524,540
  • Votes 19,629
  • Parts 57
  • Reads 524,540
  • Votes 19,629
  • Parts 57
Complete, First published May 05, 2021
Mature
Takdir seorang Naira Liandra, gadis yang harus menerima segala kebencian dari keluarganya sendiri sejak dia kecil.

Makian, kekerasan bukan hal asing baginya. Ayahnya seseorang yang dulu dia pikir akan melindunginya, berubah menjadi monster paling menakutkan bagi Naira setelah kematian ibunya yang disebabkan oleh dirinya.

Tapi takdir tidak akan sebaik itu padanya, Naira yang masih 18 tahun dihamili oleh kakaknya sendiri yang juga sangat membencinya.

Dia dipaksa harus menikah dengan Daniel Oliver Benedict untuk bertanggung jawab atas kehamilan Naira yang bahkan Daniel sendiri tidak tau siapa pelakunya.

Apakah Daniel bisa menerima Naira di hidupnya atau malah membuat Naira semakin menderita?




Start : 5/5/2021
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Just Hold On to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Just an escape cover
Unbreakable Love cover
The CEO's Obsession cover
Destruction| Soobjun-Gyucheol cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
LAST OPTION cover
Extraordinary You  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
STELLA ( New Version ) cover

Just an escape

35 parts Ongoing

Semua berawal dari surat cinta yang di anggap menjijikan oleh Luca, surat itu dari Kalias anak pendiam dengan kaca mata bulatnya. surat berujung rasa menyedihkan menenggelamkan Kalias, membuatnya sadar jika segala sesuatu dilandasi dan digantungkan pada fisik. ia akui ia tak semanis temannya, Nolan. Tapi ia masih berharap jika Luca menerimanya bukan karena ingin mendekati Nolan, tapi nyatanya semua membuatnya sadar. Jika Kalias kalah, dan ia terperosok masuk dalam hubungan rumit. Hubungan di mana perasaannya digantungkan, Luca yang menyukai Nolah yang seorang primadona, dan Luca yang kekasih seorang Kalias seorang submisif biasa. "Aku akan mengencani bahkan menikahi temanmu, jika kamu bersama orang lain, agar di setiap pertemuan kalian, aku bisa terlibat dan masih bisa melihatmu." Part sudah tak lengkap