Story cover for ARSHAKA by kittiesdelune
ARSHAKA
  • WpView
    Reads 315,887
  • WpVote
    Votes 29,268
  • WpPart
    Parts 23
  • WpView
    Reads 315,887
  • WpVote
    Votes 29,268
  • WpPart
    Parts 23
Ongoing, First published May 08, 2021
[SERI PERTAMA DEWANTARA]

Ancaman drop out tidak begitu berarti pada empat mahasiswa semester 6 kelewat berantakan ini.

1. Arshaka Nathaniel Alvarez - Teknik Kimia. Prestasinya kian merosot semenjak kecelakaan mobil yang dialami. Sering mengulang mata kuliah, sering absen, mangkir dari kelas, memancing tawuran, melakukan demonstrasi anarkis, dan -ah, sudahlah, dia berandal gila. Semua orang kewalahan menghadapinya.

2. Nadine Aretha Pradiantara - Sastra Indonesia. Pelanggaran integritas akademik yang dia lakukan cukup fatal. Joki kunci jawaban UAS, yang mana tidak termaafkan.

3. Demetrius Jonathan Radeksa - Teknik Informatika. Tersangka sabotase website kampus yang menyeret beberapa nama sehingga menimbulkan kegaduhan besar. Bahkan sempat diancam ke pengadilan.

4. Claire Cristabelle Ditryas - Kedokteran. Namun juga pelaku bullying terbesar di kampus. Saat dijatuhi ancaman drop out, saat itu juga semua privilege yang dia punya tidak berdaya.

Keempat mahasiswa itu diberi kesempatan kedua di kelas rehabilitasi untuk menghapus ancaman drop out.
All Rights Reserved
Sign up to add ARSHAKA to your library and receive updates
or
#711suspense
Content Guidelines
You may also like
Bukan Kelas Unggulan [END] by Nareinxie
50 parts Complete
"Ketika 15 murid jenius memberontak sistem kelas unggulan demi meraih keadilan." -Bukan Kelas Unggulan- ••• Satu tahun setelah kasus meninggalnya salah satu murid perwakilan SMA Widitama di International Science Competition. Kini, seleksi International Science Competition kembali dibuka. Para anggota kelas XII IPA Unggulan yang telah dipersiapkan menjadi murid-murid olimpiade, lantas tak tinggal diam. Satu persatu kejanggalan mulai terkuak, membongkar segala sisi gelap sekolah ini. Para manusia individualis yang harus bersatu demi membongkar kasus kematian kakak kelas mereka, dengan ini sepakat mendobrak sistem kelas unggulan. Menyingkirkan segala ego serta ambisi mereka masing-masing. Kisah ini melibatkan perasaan, pertemanan, dan kekeluargaan. Siap bergabung dengan anggota XII IPA Unggulan? ••• [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [FIKSI REMAJA/TEEN FICTION] ••• High(est) Rank: 🥇#1 ranking - 20 Februari 2024 🥇#1 kelasunggulan - 10 Maret 2024 🥇#1 ipa - 09 April 2024 🥇#1 olimpiade - 16 April 2024 🥇#1 ambis - 31 Mei 2024 🥇#1 mostwanted - 4 Juni 2024 🥇#1 anaksma - 16 Juni 2024 🥇#1 motor - 28 Agustus 2024 🥇#1 jenius - 29 Agustus 2024 🥇#1 basket - 1 September 2024 🥇#1 sunwoo - 1 Maret 2025 🥇#1 sains - 1 Maret 2025 🥇#1 prestasi - 18 April 2025 🥈#2 fiksiremaja - 22 Maret 2024 🥉#3 winter - 22 Juni 2024 🥉#3 karina - 3 November 2024 ••• ©Nareinxie Ditulis pertama kali: 9 Januari 2024 Dipublikasi pertama kali: 28 Januari 2024 Ditamatkan: 26 Juni 2024 Cover by Pinterest
MY PERFECT LECTURER✓ [COMPLETED] by reremi_
52 parts Complete
[COMPLETED] Setelah kepergian Gladys, Juna melanjutkan kuliahnya di Prancis. Dia berhasil mendapatkan gelar S1 nya. Dan sekarang dia balik ke Indonesia untuk merintis karirnya yang menjadi dokter. Namun, di sela-sela kesibukannya menjadi dokter. Juna melanjutkan pendidikannya ke jenjang S2. Iya dia juga lulus S2 dengan nilai terbaik. Tapi dia kini tidak menjadi dokter, namun dia menjadi dosen di salah satu Universitas ternama di Indonesia. Sifat Juna yang dulu dan sekarang berbeda setelah dia memasuki jenjang pendidikan S2. Juna yang sekarang lebih ke cuek, bodoamat, tegas, dan juga disipilin. Ditambah lagi Juna adalah dosen muda di kampus, sehingga banyak mahasiswi yang klepek-klepek sama dirinya. ______________________ "Pagi semua," ucap Juna saat memasuki ruang kelas. "PAGI PAK," jawab kompak seisi kelas. "Kali ini saya akan membagikan tugas ke kalian, dan minggu depan di kumpulkan di meja saya sebelum saya datang!" "Lha kita gak tau kapan bapak datang?" Ucap Riski selaku koordinator kelasnya. "Cari tau, atau nilai kalian semua bapak kurangi!" Jawabnya. Semua mahasiswa dan mahasiswi mengeluh. Ada yang bisik-bisik tetangga atas dosennya yang killer bagi mereka. Namun pada saat Juna menghadap ke papan tulis untuk menuliskan tugas darinya, ada mahasisiwi yang masuk secara diam-diam. Tetapi insting Juna terlalu kuat, sehingga Juna mengetahuinya. "Diam ditempat!" Ucap Juna. Dan langkah kaki mahasiswi tersebut berhenti dan memejamkan matanya lalu menghadap ke dosennya. "Mau maling isi kelas?" Tanya Juna. Mahasiswi itu pun langsung menggelengkan kepalanya. "Lalu?" "Telat pak!" "Kamu keluar dari kelas saya dan selesai jam mata kuliah kamu, kamu temui saya di ruangan saya!" Ucap Juna. Mahasiswi tersebut membuang nafas beratnya lalu pergi meninggalkan kelasnya. ----------------•••••••••••••••------------------ 🥇 #10 in UNIVERSITAS 🥇 #8 in DOSEN 🥇 #1 in KILLER 🥇 #1 in TEENFICTIONINDONESIA 🥇 #1 in HANDSOM
TARTARUS (END) by AzaleaCandy
53 parts Complete
[COMPLETE] *** [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA, ADA BEBERAPA PART YG DIPRIVATE] *** 𝑻𝒂𝒓𝒕𝒂𝒓𝒖𝒔, 𝑻𝒆𝒎𝒑𝒂𝒕 𝒑𝒂𝒍𝒊𝒏𝒈 𝒅𝒂𝒍𝒂𝒎 𝒅𝒂𝒏 𝒈𝒆𝒍𝒂𝒑. *** News: Diduga depresi, seorang siswi SMA LB nekat melompat dari atas Gedung. Apa motif yang membuat siswi tersebut mengakhiri hidupnya di Gedung Sekolah? Apakah selama ini ada rahasia gelap yang disembunyikan oleh pihak sekolah dari pihak luar? Tentang murid-murid genius yang memiliki privilege di sekolah mereka yang mana membuat masa SMA mereka sedikit dibumbui hal-hal misterius yang ada hubungannya dengan sekolah tersebut. Rahasia besar yang selama ini dikubur oleh mereka yang telah melakukan kejahatan. Akankah mereka dapat menguak rahasia tersebut atau bahkan mereka yang akan menjadi salah satu darinya. 1. Alkantara Kagendra. Peringkat pertama yang hobi boxing. Menyalurkan hobinya untuk dipraktekkan di dunia nyata. 2. Ancala Deianeyra. Ingin mengalahkan Alkantara adalah tujuannya. Nilai dan kompetisi adalah hidupnya. 3. Raziva Alexiares. Gadis yang tidak peduli dengan sekitar tetapi terlalu peka terhadap sekitar. 4. Zayn Rasendria. Definisi sempurna. Sosok yang tidak akan pernah mengecewakan orang tuanya. 5. Aglaea Xaviera. Cleopatra yang punya segalanya. Kecantikan, uang, dan kekuasaan. 6. Virago Navaro. Punya kembaran yang tidak identik dan tidak sama. Dirinya justru lebih mirip dengan Zayn (sifatnya). 7. Virago Arkava. Kembaran Nav. Hidupnya adalah Basket. Basket adalah Hidupnya. Tebar pesona dan playboy adalah penyakitnya. *** 𝐖𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠: 𝐡𝐚𝐫𝐬𝐡 𝐰𝐨𝐫𝐝, 𝐯𝐢𝐨𝐥𝐞𝐧𝐜𝐞, 𝐬𝐞𝐱𝐮𝐚𝐥 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭, 𝐦𝐞𝐧𝐭𝐚𝐥 𝐢𝐥𝐥𝐧𝐞𝐬𝐬, 𝐬𝐮𝐢𝐜𝐢𝐝𝐞.
FIX YOU [TERBIT] by licoriecevin
15 parts Complete
[Telah diterbitkan oleh Penerbit Love Letters - Cek Instagram @loveletters_id untuk info lebih lanjut] [Sebagian isi dari cerita telah dihapus] --- Amora cinta mati dengan Allister. Tidak, lebih tepatnya, ia tergila-gila dengan lelaki populer di SMA-nya tersebut. Segala cara Amora lakukan untuk mendapatkan Allister. Termasuk, merundung seorang siswi beasiswa bernama Hana yang mendapat perhatian lebih dari Allister dan teman-temannya. Karena perbuatannya, Allister dan dua temannya membalas Amora berkali lipat. Bisnis papinya bangkrut, ia jatuh miskin, dan yang paling parah, Amora gantian mendapatkan perundungan yang lebih mengerikan sampai ia memasuki bangku kuliah. Putus asa dan merasa bersalah pada sang papi, Amora memutuskan untuk mengakhiri hidupnya. Tapi saat membuka mata, ia kembali ke masa sebelum melakukan perundungan terparah pada Hana. Tepatnya, dua tahun yang lalu. Bertekad untuk mengubah jalan hidupnya, Amora melakukan hal yang di kehidupan sebelumnya tidak ia lakukan. Yaitu bertunangan dengan salah satu teman dekat Allister. Apakah langkah yang Amora ambil berhasil merubah nasibnya di masa depan? Dan apakah Amora berhasil lepas dari bayang-bayang kehidupannya dulu yang mengerikan? "To your broken self, I will give you my all." - Ares TRIGGER WARNING: Mental health issue, bullying behavior, depression, suicide attempt. © Karya ini dilindungi oleh Undang-undang No. 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta. Bagi pihak yang melanggar undang-undang tersebut dengan memplagiasi karya ini, akan dilaporkan sebagai pelaku pelanggaran hak cipta sesuai hukum pidana.
ÆDREAM : The Rank [END] by 888jjeong
40 parts Complete
SMA Pelita Nusantara- SMA favorit nomor satu di Indonesia karena tiga peringkat pertama angkatan terakhir di sekolah tersebut akan mendapatkan kesempatan untuk kuliah di luar negri gratis dengan segala fasilitas disana. Four Knights- Circle paling terkenal di SMA Pelita Nusantara. Bukan hanya karena kecerdasan mereka, namun juga kondisi ekonomi keluarga mereka yang diatas rata-rata. Four Knights berisikan empat anggota yaitu : 1. Nathan Devandra-Mantan ketua OSIS yang sangat terkenal ini menjadi pilihan top siswi di sekolah sebagai tipe ideal mereka, sifatnya yang ramah juga membuat hampir semua siswi di sekolah masuk ke club musik hanya untuk melihat nya. 2. Ale Wirana-Mengikuti eskul taekwondo membuat nya menjadi incaran para lelaki disana, tiap hari nya selalu akan ada yang menyatakan perasaan pada nya, sifat nya yang cuek dan dingin membuat semua murid disekolah menjuluki nya Winter. 3. Jenan Bagaskara-Si kapten basket yang dikenal dengan keahlian nya dalam basket sampai membawa tim nya untuk melaksanakan turnamen internasional, diri nya yang cuek tetapi memiliki sifat berandal menjadi daya tarik nya tersendiri. 4. Kaina Michelle-Sang penari handal yang bisa memikat para lelaki yang melihat nya menari. Berkat bakat tari dan wajahnya, dia bisa masuk ke dalam perusahaan agensi hiburan yang sangat besar. Namun ada satu hal yang harus kalian ketahui. Diantara mereka berempat, tidak ada yang pernah menjadi peringkat pertama. Mereka hanya terus beriringan di peringkat dua, tiga, empat, dan lima. Si peringkat pertama selalu menggangu ketentraman mereka karena kecerdasan nya yang tidak bisa dilawan oleh siapa pun termasuk Four Knights sendiri. Sampai suatu saat, si peringkat pertama meninggal tanpa sebab. RANK : #4 teenfiction #5 teenficiton belekmambaa-2022
You may also like
Slide 1 of 10
A+ cover
ALZAM [LENGKAP] cover
AYKARLAND cover
Bukan Kelas Unggulan [END] cover
MY PERFECT LECTURER✓ [COMPLETED] cover
TARTARUS (END) cover
RAJAWALI [REVISI] cover
Annoying Senior's[COMPLETED] cover
FIX YOU [TERBIT] cover
ÆDREAM : The Rank [END] cover

A+

68 parts Complete

[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .