Story cover for ARGO by Renimaharani98
ARGO
  • WpView
    Reads 8,289
  • WpVote
    Votes 995
  • WpPart
    Parts 23
  • WpView
    Reads 8,289
  • WpVote
    Votes 995
  • WpPart
    Parts 23
Ongoing, First published May 17, 2021
PERHATIAN 🚫

JIKA ADA PERSAMAAN NAMA TOKOH, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA MOHON DI MAKLUMI. CERITA INI 100% ASLI DARI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI. PLAGIAT?! MENJAUH! PUNYA OTAK PAKE BUAT MIKIR! BUKAN COPY PASTE! 

☁☁☁

"Jangan mengganggu jika tidak ingin di ganggu."

Itulah kalimat yang selalu keluar dari mulut Argo Alfino Galandra. Panggil dia si singa ganas ketika sudah turun ke jalanan. 

Syal berwarna merah tua bergambar tengkorak dengan tambahan mahkota di lengan kanan membuat dirinya terkenal karena sebagai ketua geng besar di kota Tangerang. Geng Araster. 

Namun, siapa sangka seorang Argo malah jatuh cinta kepada ketua osis dalam pandangan pertama. Setelah pertemuan itu kini hari-harinya ia isi dengan menggombali si ketua osis. 

Meski hanya tatapan tajam dan kata-kata pedas yang keluar dari mulut si ketua osis sebagai jawaban dari gombalan Argo. Tidak membuat dirinya jera dan berhenti mengejar cinta si ketua osis. 

Kalo kata Argo mah gini. 

"Di dalam kamus besar Argo tidak ada kalimat 'menyerah mengejar cinta Gianira Atashia'."

☁☁☁

Story By RENI MAHARANI
Tangerang 17/05/21
All Rights Reserved
Sign up to add ARGO to your library and receive updates
or
#3ganas
Content Guidelines
You may also like
Tissa untuk Aris [On Going] by Banana_xxmil
46 parts Complete
[𝙁𝙤𝙡𝙡𝙤𝙬 𝙙𝙪𝙡𝙪 𝙨𝙚𝙗𝙚𝙡𝙪𝙢 𝙗𝙖𝙘𝙖!] percayakah kamu dengan takdir?? yang bisa menyatukan dua hati yang terpisah cukup lama untuk bersama kembali, sejauh apapun jarak memisahkan jika itu takdir mu maka akan kembali kepada mu [𝘼𝙧𝙞𝙨 𝙎𝙖𝙩𝙮𝙖 𝘼𝙣𝙖𝙣𝙙𝙝𝙖𝙣𝙪] Sang ketua geng motor Zervanos,mempunyai keperibadian yang misterius,Cowok populer di Sma Galaksi karena ketampanan dan kecerdasan nya yang wahhh bukan main main. [𝙏𝙞𝙖𝙨𝙖 𝘼𝙣𝙞𝙣𝙙𝙮𝙖 𝙖𝙙𝙞𝙨𝙩𝙖] seorang gadis ceria yang menyembunyikan beribu ribu luka dengan senyum indah nya,gadis cantik yang cerewet,Tissa adalah penganggum bulan, °°°° Ketika bertemu dengan Aris Tissa merasakan keanehan, Tissa yakin bahwa Aris adalah orang yang selama ini dia rindukan, Tak tanggung tanggung bahkan Tissa berani menyatakan perasaan nya secara terang terangan kepada Aris, Pertemuan mereka terjadi karena tragedi penculikan, Dan kembali di pertemuan, namun Aris yang menolak perjuangan cinta Tissa karena suatu alasan yang tidak di ketahui, Mampukah Tissa mendapatkan cinta Aris, atau Aris yang akan kehilangan Tissa, °°°° "KENAPA LO GANGUIN GUE?," Bentak Aris sambil menunjuk ke arah Tissa, "Iya, karena Tissa suka sama Aris!," "Tapi gue nya enggak!," °°°° "Rasa cinta ini tidak pernah berubah dari dulu sampai detik ini, masih sama Aris," "Lo itu cewek,harus nya punya harga diri jangan mengejar seseorang yang enggak mau lo kejar, dan stop ngejar gue!" °°°° "Tissa percaya kalo Aris itu takdirnya Tissa dan harus di perjuangkan!," Lirih Tissa di sela sela tangisnya, "Buat apa?, cinta itu hanya racun yang buat seseorang jadi lemah!," Bentak Aris, °°°° Start : 13 November 2021 Finish: - 🚫Don't be a pelagic!!🚫 Penuhi komentar dengan💜💜💜 ⚠baca ceritanya dan jangan lupa vote ya jadilah pembaca yang baik, cerita ini di tulis murni dari pemikiran Author
KETOS (SUDAH DITERBITKAN)  by diantizaff12
94 parts Complete
[𝗙𝗢𝗟𝗟𝗢𝗪 𝗔𝗞𝗨𝗡 𝗔𝗨𝗧𝗛𝗢𝗥 𝗧𝗘𝗥𝗟𝗘𝗕𝗜𝗛 𝗗𝗔𝗛𝗨𝗟𝗨 𝗦𝗘𝗕𝗘𝗟𝗨𝗠 𝗠𝗘𝗠𝗕𝗔𝗖𝗔] Serumah dengan ketos yang judesnya kebangetan. Gak kebayang!! Ini adalah kisah hidup seorang Rembulan Arsyilla yang di takdirkan serumah dengan ketua osis di sekolah nya. Radithya Genandra bukan hanya sekedar ketua osis namun ia memiliki sejuta rahasia lainnya. Rembulan Arsyilla, cewek yang terkenal karena kecantikannya serta di cap sebagai troublemaker di sekolahnya. Rasa benci yang berlebihan kepada sang ketua osis malah membuatnya harus terjatuh akan paras lelaki itu. Radithya Genandra, cowok dengan kesempurnaan yang melekat dalam dirinya. Paras tampan dan menawan menjadikannya sebagai incaran para kaum hawa. Sang ketua geng yang menjabat sebagai ketua osis. Sejarah langka dalam sekolahnya. "Kalau lo nggak mau tinggal disini. Ya simple, angkat kaki aja dari sini" - Radithya Genandra "Gue angkat tangan aja ya, angkat kaki berat. Kaki gue udah kayak kaki gajah gini"- Rembulan Arsyilla Cerita ini hasil pemikiran saya sendiri tidak menjiplak karya siapapun. Jika ada kesamaan nama ataupun alur mohon di maklumi karena saya hanya membuat nama cast serta alur sesuai yang ada di pikiran saya. Jadilah readers yang bertanggung jawab dengan cara vote dan comment! Selamat membaca:) #2 teenfiction 18-6-2021 #2 teenfict 18-6-2021 #1 fiksi remaja 15-6-2021 #1 Badboy 26-1-2021 #1 Santuy 26-1-2021 #1 santai 26-1-2021 #1 tegas 26-1-2021 #1 displin 26-1-2021 #9 bad 26-1-2021 #9 osis 26-1-2021 #3 waketos 26-1-2021 #21 humor 26-1-2021 #27 gengster 26-1-2021 #16 barbar 26-1-2021 #25 Life 26-1-2021 #139 cinta 26-1-2021 #116 remaja 26-1-2021 #104 teenfiction 26-1-2021 #104 teenfict 26-1-2021 #222 Friendship 26-1-2021i
FALETTA by Je_jee
66 parts Complete
⚠️ MENGANDUNG KATA KATA KASAR, HARAP TIDAK UNTUK DI TIRU BIJAKLAH DALAM MEMBACA YA AMBIL POSITIFNYA JANGAN AMBIL NEGATIFNYA ⚠️ 15+ [MERUPAKAN IMAJINASI AUTHOR, MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ITU BENTUK DARI KETIDAKSENGAJAAN] Faletta Arseline gadis berusia 16 tahun yang hidup bersama sahabatnya tanpa orang tua/ keluarga. Kemana keluarganya? Jawabannya adalah sejak dia lahir mereka dipisahkan karena terjadi penculikan 16 tahun yang lalu. Pada usia 5 tahun ia bertemu dengan seorang wanita yang menjadikan dia anak angkatnya, tapi di usia 7 tahun ia harus kehilangannya sosok ibu angkatnya akibat penyakit leukemia. Sejak saat itu lah ia harus hidup mandiri membanting tulang agar dapat hidup cukup Pada saat usia 11 tahun ia membangun sebuah gengmotor 'Argious' yang terkenal dengan kekejamannya gengmotor ini tersebar di Jerman dan Indonesia. Alasannya kenapa dia membangun gangster? Jawabannya karena ingin melindungi orang terdekatnya, juga ingin mencari tahu keluarga kandungnya, dan membalas dendam kepada mereka yang berani memisahkan dia dengan keluarganya [ ⚠️ Dilarang untuk memplagiat cerita ini berkaryalah dengan hasil pikiran, imajinasi kamu sendiri ] Rank 66 #wattpad (30 Juli 2021) Rank 56 #school (30 Juli 2021) Rank 55 #badboy (17 Juli 2021) Rank 52 #fiksiremaja (17 Des 2021) Rank 41 #indonesia (23 Nov 2022) Rank 27 #badgirl (01 Agust 2021) Rank 24 #gengmotor (04 Mar 2021) Rank 21 #ceritasma (18 Mar 2021) Rank 18 #kisahsma (16 Juni 2021) Rank 14 #cinta (03 Mar 2022) Rank 12 #sma (30 Juli 2021) Rank 11 #masasma (28 Jan 2022) Rank 06 #misteri (04 Juli 2022) Rank 06 #mafia (30 Juli 2021) Rank 05 #gangster (30 Juli 2021) Rank 04 #alterego (09 Agust 2021) Rank 03 #geng (18 Juni 2021) Rank 02 #remaja (20 Agust 2021) Rank 01 #queen (04 Des 2022) Rank 01 #ceritaremaja (23 Juni 2022) Rank 01 #tekateki (01 Sep 2021) Rank 01 #kisahremaja (18 Juni 2021) Rank 01 #acak (16 Mar 2022) 04/05/2021 - 05/07/2021
𝗥𝗔𝗚𝗔 𝗔𝗟𝗚𝗘𝗥𝗜𝗔𝗡 by WpChronicless
9 parts Ongoing
𝐒𝐌𝐀 𝐏𝐫𝐚𝐝𝐢𝐩𝐭𝐚 𝐌𝐚𝐡𝐚𝐫𝐝𝐢𝐤𝐚 𝐑𝐚𝐠𝐚 𝐀𝐥𝐠𝐞𝐫𝐢𝐚𝐧 Bab Tahap Revisi Prolog & Bab 1-8 Siap Di Baca Cowok yang dikenal karena dua hal: tampangnya yang bikin gemas satu sekolah, dan reputasinya sebagai ketua geng motor paling bengal se-kota. Tiap pagi, dia datang ke sekolah dengan motor berisik, seragam tidak rapi, dan tatapan cuek seakan dunia ini hanya hiburan. Tapi semua orang tahu tidak ada yang berani bermain-main dengannya. Tapi siapa sangka, di balik senyuman miring dan gaya asal-asalannya, Raga menyimpan sisi yang jarang orang tahu. Sisi rapuh. Sisi tenang. Sisi yang hanya keluar... jika dia lagi berbicara dengan seseorang yang bisa bikin hatinya deg-degan. Dan sejak tabrakan kecil di parkiran sekolah dengan Ketua OSIS paling cerewet dan anggun, dunianya mulai berubah. Namanya 𝐕𝐞𝐬𝐭𝐢𝐚 𝐙𝐞𝐭𝐚. Tabrakan kecil... yang ternyata bawa mereka ke arah yang lebih dalam dan berbahaya dari sekadar luka jatuh di aspal. "𝐾𝑎𝑑𝑎𝑛𝑔 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑘𝑖𝑡𝑎 𝑎𝑛𝑔𝑔𝑎𝑝 𝑚𝑢𝑠𝑢ℎ, 𝑗𝑢𝑠𝑡𝑟𝑢 𝑠𝑎𝑡𝑢-𝑠𝑎𝑡𝑢𝑛𝑦𝑎 𝑜𝑟𝑎𝑛𝑔 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑏𝑖𝑠𝑎 𝑏𝑖𝑘𝑖𝑛 𝑘𝑖𝑡𝑎 𝑠𝑒𝑚𝑏𝑢ℎ." "𝐺𝑢𝑎 𝑏𝑢𝑘𝑎𝑛 𝑝𝑎ℎ𝑙𝑎𝑤𝑎𝑛, 𝑡𝑎𝑝𝑖 𝑚𝑢𝑛𝑔𝑘𝑖𝑛... 𝑔𝑢𝑎 𝑏𝑖𝑠𝑎 𝑗𝑎𝑑𝑖 𝑎𝑙𝑎𝑠𝑎𝑛 𝑙𝑜 𝑏𝑢𝑎𝑡 𝑏𝑒𝑟𝑡𝑎ℎ𝑎𝑛." Akankah Raga berhasil mengendalikan masa lalunya, atau justru tenggelam dalam tabrakan merah yang mereka ciptakan sendiri? --- Start: 3 Mei 2025 ©Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
You may also like
Slide 1 of 10
Tissa untuk Aris [On Going] cover
The Secrets of Prince cover
MEZOREN [Tamat] cover
UNCOUNTABLE LOVE (ON GOING) cover
KETOS (SUDAH DITERBITKAN)  cover
Hi, Amberlyyn! (✓)  cover
ARSENIO cover
FALETTA cover
DIRGANTARA cover
𝗥𝗔𝗚𝗔 𝗔𝗟𝗚𝗘𝗥𝗜𝗔𝗡 cover

Tissa untuk Aris [On Going]

46 parts Complete

[𝙁𝙤𝙡𝙡𝙤𝙬 𝙙𝙪𝙡𝙪 𝙨𝙚𝙗𝙚𝙡𝙪𝙢 𝙗𝙖𝙘𝙖!] percayakah kamu dengan takdir?? yang bisa menyatukan dua hati yang terpisah cukup lama untuk bersama kembali, sejauh apapun jarak memisahkan jika itu takdir mu maka akan kembali kepada mu [𝘼𝙧𝙞𝙨 𝙎𝙖𝙩𝙮𝙖 𝘼𝙣𝙖𝙣𝙙𝙝𝙖𝙣𝙪] Sang ketua geng motor Zervanos,mempunyai keperibadian yang misterius,Cowok populer di Sma Galaksi karena ketampanan dan kecerdasan nya yang wahhh bukan main main. [𝙏𝙞𝙖𝙨𝙖 𝘼𝙣𝙞𝙣𝙙𝙮𝙖 𝙖𝙙𝙞𝙨𝙩𝙖] seorang gadis ceria yang menyembunyikan beribu ribu luka dengan senyum indah nya,gadis cantik yang cerewet,Tissa adalah penganggum bulan, °°°° Ketika bertemu dengan Aris Tissa merasakan keanehan, Tissa yakin bahwa Aris adalah orang yang selama ini dia rindukan, Tak tanggung tanggung bahkan Tissa berani menyatakan perasaan nya secara terang terangan kepada Aris, Pertemuan mereka terjadi karena tragedi penculikan, Dan kembali di pertemuan, namun Aris yang menolak perjuangan cinta Tissa karena suatu alasan yang tidak di ketahui, Mampukah Tissa mendapatkan cinta Aris, atau Aris yang akan kehilangan Tissa, °°°° "KENAPA LO GANGUIN GUE?," Bentak Aris sambil menunjuk ke arah Tissa, "Iya, karena Tissa suka sama Aris!," "Tapi gue nya enggak!," °°°° "Rasa cinta ini tidak pernah berubah dari dulu sampai detik ini, masih sama Aris," "Lo itu cewek,harus nya punya harga diri jangan mengejar seseorang yang enggak mau lo kejar, dan stop ngejar gue!" °°°° "Tissa percaya kalo Aris itu takdirnya Tissa dan harus di perjuangkan!," Lirih Tissa di sela sela tangisnya, "Buat apa?, cinta itu hanya racun yang buat seseorang jadi lemah!," Bentak Aris, °°°° Start : 13 November 2021 Finish: - 🚫Don't be a pelagic!!🚫 Penuhi komentar dengan💜💜💜 ⚠baca ceritanya dan jangan lupa vote ya jadilah pembaca yang baik, cerita ini di tulis murni dari pemikiran Author