Story cover for Pugar by akanoyuki
Pugar
  • WpView
    Reads 9,126
  • WpVote
    Votes 1,293
  • WpPart
    Parts 23
  • WpView
    Reads 9,126
  • WpVote
    Votes 1,293
  • WpPart
    Parts 23
Ongoing, First published May 20, 2021
Mature
Andai waktu bisa diulang, Levi ingin mundur delapan tahun.

Ya hanya sewindu. Levi hanya ingin memperbaiki hidupnya pada titik itu. Atau mungkin satu dekade? Yang jelas, semua itu hanya angan kosong. Takkan ada yang namanya mesin waktu.

Sampai suatu siang, sebuah telepon merenggut segala pesimisme dalam dirinya. Memupuk sebuah harap dalam jiwa yang hampir kering.

Kali ini, Levi akan memugar kisah hidupnya.



[LeviHan Fanfiction]

Catatan:

- Genre: Drama
- Rate: M (tema dan konflik)
- Udo sebagai anak LeviHan
- Narasi + chat
- tw // divorce
- Catatan lain akan ditambahkan di dalam cerita

-Attack on Titan dan seluruh karakternya hanya milik Hajime Isayama-
All Rights Reserved
Sign up to add Pugar to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Strawberry Shortcake [√]  by KacamataNuii
30 parts Complete Mature
Pertemuan di bawah hujan saat Musim Panas, membuat Hanji Zoe jatuh cinta untuk pertama kali dalam hidupnya. Kehidupan seorang Guru dan wanita dewasa yang membosankan tiba-tiba saja berubah dalam sekejap karena letupan kecil yang dinamakan cinta. "Kau seperti sehelai bulu, yang hampir ku raih tetapi aku tak bisa." "Strawberry shortcake atau apapun itu dibuat untuk kau rasakan bersama. Mengapa kau tak ambil sedikit bagian yang kau suka dan memakan bagian lain yang tak kau suka?" "Tapi, aku tidak. Jangan terus berkata kalau tangan kita terikat, Sensei. Rasanya memuakkan dan seolah takdir menarik mu jauh sekali hingga tidak bisa terjangkau olehku." "Kenapa? Aku bukan Murid mu lagi setelah itu, kan? Lagi pula, siapa yang bisa menghentikan ku jika aku putuskan bahwa kau adalah takdir ku?" Senyum pongah Levi siang itu, membuktikan bahwa Pemuda enam belas tahun yang menjerat Hanji ke dalam pesonanya benar-benar serius dalam mengejarnya. Mungkin saja, Levi bukanlah sehelai bulu yang sulit Hanji raih. Namun, gadis itu membiarkan sehelai bulu tersebut jatuh ke tanah tanpa ingin ia tangkap walaupun sebenarnya ia bisa. Hanya saja, ketakutan akan anggapan orang lain, membuat Hanji bergeming. #OOC #AU •Start : 22 Maret 2022 •Finish : 01 Juli 2022 •Revisi : 25 Februari - 15 Maret 2023 In Rank : #1 AUmodern [09 Agustus 2022] #1 LevixHanji [24 November 2022] #1 Levihan [15 Desember 2022] #1 AuModern [06 Maret 2023] #1 Levihan [8 Mei 2023] [Note: Semua Karakter milik Hajime Isayama. Cerita ini murni dari imajinasi Penulis. Dan mungkin saja ada beberapa Karakter yang berperan berbeda dari seri manga/anime-nya.]
You may also like
Slide 1 of 9
D A R E ; a Story about Ackerman cover
After Life | Levi Ackerman✔ cover
Be Mine. |Levi x Reader| cover
fly away cover
Can You See Me? cover
Find My Way 2 [Armin X Reader] cover
Deja Vu cover
OUT?! (Levi x reader)[COMPLETED] cover
Strawberry Shortcake [√]  cover

D A R E ; a Story about Ackerman

8 parts Complete

[[RivaMika/LeviMika]] "Bagaimana cara membuat Kapten Levi menangis?" "Ambil makan siangnya," --Sasha Braus. "Berpura-pura jadi kekasihnya," --Armin Arlert. "Sembunyikan alat bersih-bersih kesayangannya," --Eren Jaeger dan Jean Kirstein. "Putar Opera lucu," --Connie Springer. "Beri dia makan pedas," --Historia Reiss. Hanji menatap kadet lulusan kadet ke-104 dengan masing-masing jawaban; rautnya tampak tak puas mendengar pendapat mereka. "Kalau kau, Mikasa?" Gadis pendiam di depannya memutar bola mata jengah. "Tendang selangkangannya." *** Attack on Titan / Shingeki no Kyojin © Hajime Isayama, dianimasikan oleh WIT Studio dan Mappa Studio Pict cover © umknb_taso (Twitter) ••• D A R E; a Story about Ackerman A RivaMika fanfiction © DeathRee, Oktober 2020. (End: 26/02/2021) (Revisi: 10/10/2023)