Inara dan Indra adalah siswa kelas sepuluh disekolahnya. Mereka berjuang melawan kecurangan yang sering dilakukan teman kelasnya saat ujian, sampai akhirnya mereka juga terjerumus untuk melakukan hal yang sama karena ketakutan mereka tidak bisa lulus dengan nilai yang sempurna