Kita tak pernah tahu siapa orang yang akan datang dan pergi dari kehidupan kita
Kita juga tak pernah tahu bagaimana waktu akan mengatur kapan terjadinya
Semua tiba-tiba
Dia tiba-tiba datang
Dan kau tiba-tiba jatuh cinta
Cinta tak pernah memandang apa apa..Jatuhnya tak disengaja
Pergi dan datang nya juga secara tiba tiba bahkan tempatnya tak pernah terduga dimana ia jatuh itu semua rahasia yg tiba tiba merasuk didada.