Damn Novel [TAMAT]
  • Reads 1,201,205
  • Votes 122,985
  • Parts 51
  • Reads 1,201,205
  • Votes 122,985
  • Parts 51
Complete, First published Jun 03, 2021
[TAMAT]
FOLLOW SEBELUM BACA! 

Aulia, gadis yang sangat tertekan oleh keluarganya. Keluarga Aulia, selalu menuntut dirinya untuk menjadi yang terbaik, dalam hal apapun. Selalu menjadi yang pertama, adalah moto hidup dari Aulia karna keluarganya. 

Pada malam itu, ia menyelesaikan membaca sebuah novel bersampul putih, dengan tulisan Queen Gilr, Aulia sesekali membaca novel di rumahnya sebelum ia tidur jika sedang senggang. 

Aulia sangat tidak menyukai tokoh utama wanita di novel itu, sebab tokohnya terkesan sangat lemah. Justru Aulia mengidolakan tokoh antagonis novel itu, sebab ia berani memperjuangkan cintanya. 

Siapa sangka, keesokan harinya ketika Aulia terbangun, ia malah berada dalam sebuah kamar dengan gradasi biru hitam. Dan terlebih lagi dalam tubuh sosok antagonis yang ia kagumi dalam novel yang semalam ia baca. 

Penasaran? Skuy baca--->

Start 04 Juni 2021
Finish 23 Juni 2021

PLAGIARISME DIMOHON MENJAUH YAH

Follow author yah:) 

☆High Rank 1-10☆
🥇alivia [20 Juni 2021]
🥇romantis [06 Juli 2021]
🥈fantasi [12 Juni 2021]
🥈alivia [16 Juni 2021]
🥉fantasi [14 Juni 2021]
🥉alivia [09 Juni 2021]
🏅/5/fantasi [16 Juni 2021]
🏅/5/aulia [20 Juni 2021]
🏅/6/gengster [13 Juni 2021]
🏅/6/antagonis [13 Juni 2021]
🏅/6/aulia [15 Juni 2021]
🏅/8/fantasi [13 Juni 2021]
🏅/9/aulia [09 Juni 2021]
🏅/9/antagonis [12 Juni 2021]
🏅/10/villain [16 Juni 2021]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Damn Novel [TAMAT] to your library and receive updates
or
#220sahabat
Content Guidelines
You may also like
Rayna Transmigrasi ✓ [Sudah Terbit] by FebbFbrynt
60 parts Complete
[Sebagian Part dihapus untuk kepentingan penerbitan] *** Rayna Sasa Revalia, gadis dengan karakter blak-blakan, humoris, ceria dan sangat aktif. Dia harus meninggalkan orang tua serta kehidupan sederhananya di kampung karena sebuah kesialan sendiri yang men-stransmigrasikan jiwa gadis itu ke dalam sebuah karakter novel. Sedih? Tentu. Namun ... selaku pecinta cogan, bagaimana mungkin Rayna tidak menyukai kehidupan barunya? Masalahnya, yang dia masuki adalah novel Harem! Tapi ... Kenapa jiwa Rayna harus merasuki tubuh Amira Rayna Medensen yang berkepribadian kebalikan dengannya?! Hal terpenting adalah ... Amira selalu di abaikan oleh keluarga sendiri hanya karena semua perhatian mereka selalu tertuju pada adik perempuannya. Karena keirian hati, Amira berakhir tragis di tangan semua pria pelindung Emira--adiknya. Bagaimana Rayna menghadapi liku-liku kehidupan baru serta alur novel yang melenceng jauh? _____ "Lo gila?!" "Gue gila karena lo, Rayna."--ML 1. _________ "Lo munafik!" "Tapi, gue gak bisa munafik soal perasaan gue, Rayna."-ML 2. __________ "Pergi!" "Gue bakal pergi, kalo lo pergi dari pikiran gue."--ML 3. ____________ "Jangan deketin gue!" "Gue gak deketin lo, tapi hati gue yang pengen deket sama lo."--ML 4. ____________ "Dasar psikopat!" "Kalo lo tahu gue psikopat, berarti lo juga harus tahu, siapa aja yang deketin lo, gue bunuh."--ML 5 "Arrrgh! Emakk! Mereka gila! Rayna pengen pulang.." *** - JANGAN LUPA FOLLOW AUTHOR NYA YA! - RANK: #1 in Cogan {15-12-2021} #1 in Ipaips {05-12-2021} #1 in Bar- bar {28-01-2022} #1 in Sekolah {30-01-2022} #1 in Harem {09-02-2022} #1 in Laga {14-02-2022} #1 in Tenfiction {05-06-2022} #1 in School {11-03-2022} #3 in Getaran {06-02-2022} #3 in Teenfiction {06-02-2022} #3 in Fiksiumum {24-02-2022} #3 in Dingin {13-02-2022} #3 in Posesif {01-03-2022} #6 in Fiksiremaja {11-11-2022} #6 in sma {27-11-2022} Start : 17 Oktober 2021. Finish : 22 Agustus 2022. ___ Copyright © 2021 By Febbfbrynt
You may also like
Slide 1 of 10
tׁׅꭈׁׅɑׁׅ݊ꪀׅ꯱ꩇׁׅ֪݊ ꪱׁׁׁׅׅׅᧁׁꭈׁׅɑׁׅׅ꯱ꪱׁׁׁׅׅׅ ᝯׁ֒ɑׁׅ݊ꪀtׁׅꪱׁׁׁׅׅׅƙׁׅɑׁׅ  (End) cover
DAIZY (END)  cover
VIENNO LAKARSYA cover
The Second Life [ END] cover
The Girl With Double A (END) cover
MOANA (And)  cover
Rayna Transmigrasi ✓ [Sudah Terbit] cover
My Maid 21+ cover
Fabula Ad Calle cover
SELA ta KEY [END] cover

tׁׅꭈׁׅɑׁׅ݊ꪀׅ꯱ꩇׁׅ֪݊ ꪱׁׁׁׅׅׅᧁׁꭈׁׅɑׁׅׅ꯱ꪱׁׁׁׅׅׅ ᝯׁ֒ɑׁׅ݊ꪀtׁׅꪱׁׁׁׅׅׅƙׁׅɑׁׅ (End)

74 parts Complete

COVER BY PINTEREST (Cerita telah tersedia di play store) Cantika Adalah seorang gadis yatim piatu yang hidup sendiri, ia tiada di usia muda dengan alasan konyol sebenarnya. ia tiada saat mengejar maling yang mencuri Uang hasil dari menjual hp bututnya. saat mengejar pencuri ia tidak sengaja terjatuh di selokan, karna malu dan menjadi pusat perhatian ia lebih memilih berpura-pura pingsan dan mengikhlaskan uang 100 RB nya. tapi saat membuka mata ia malah berada di kamar yang super super mewah, dan sebuah ingatan aneh muncul di kepalanya. ternyata jiwanya pindah ke tubuh figuran novel yang merupakan adik dari antagonis yang pernah ia baca di aplikasi wattpad sebelum menjual hpnya. dalam hati ia akan melindungi sang antagonis dan menjadi Pengacara alias Pengangguran banyak acara. Cover by : pinterest RANK OF TRANSMIGRASI CANTIKA #01_Campur 10 mei 2023 #02_Campur 12 mei 2023 #03_protagonis 19 mei 2021 #02_campur 26 mei 2023 #04_Novel 26 mei 2023 #02_Figuran 26 mei 2023 #02_protagonis 26 mei 2023 #07_Antagonis 26 mei 2023 # 02_Time travel 26 mei 2023 #02_Novel 27 mei 2023 #1_Novel 31 mei 2023 #1_BadGirl 7 Juni 2023