MC kita yang malang telah berpindah ke dunia novel yang dia baca malam sebelumnya. Di dunia baru ini, dia sekarang adalah Serabi de Purineus, penguntit Putra Mahkota yang obsesif. Jika hal-hal terus seperti itu, dia akan ditakdirkan untuk dieksekusi. Serabi memutuskan untuk memperbaiki hubungan mereka... Tapi sepertinya tidak ada yang berhasil? Ah sudahlah, kita menyerah saja. Aneh, Pangeran sepertinya agak terlalu terganggu dengan ini.All Rights Reserved