Afeksi
  • Reads 117,961
  • Votes 13,412
  • Parts 23
  • Reads 117,961
  • Votes 13,412
  • Parts 23
Complete, First published Jun 14, 2021
Afeksi, dimana kasih sayang serta kenyamanan membuatku tidak menyadari dengan siapa aku jatuh cinta.

***

Bagi Lian, tidak ada yang lebih menyakitkan dari kematian orangtuanya. Tidak setelah sang kakak meninggalkan dunia 5 tahun lalu. Dalam sekejap dunia Lian hancur. Semuanya terasa hitam di matanya. Merasa tidak akan sanggup bertahan di dunia yang memuakkan seorang diri. Dengan semua rasa takut yang membendung, alam semesta masih terus menguji nasibnya. Keluarganya yang lain datang mengusirnya dan menguasai semua harta peninggalan orangtua Lian.

Lian frustasi. Mau sampai kapan ia harus hidup terlunta-lunta tanpa masa depan yang jelas.

Namun suatu hari tanpa sengaja dia bertemu dengan seorang wanita. Kasih sayang serta kenyamanan yang diberikan olehnya membuat Lian terlena. Hingga memunculkan perasaan yang tidak seharusnya ada. Lalu dia bertanya dalam benaknya, takdir apa lagi yang diberikan alam semesta untuknya?

Copyright © 2021 Joice Lyn
DON'T COPY MY STORY PLEASE!
All Rights Reserved
Sign up to add Afeksi to your library and receive updates
or
#647lovestory
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
forced love (pki x voc  cover
Merubah Alur Cerita cover
BXB Lokal 18+ cover
MISTAKE (Vers.01 & 02) || NCT - Angst  Story [Complete ✓] cover
breathtaking cover
Break Up? || gxg cover
Phileo cover
Cinta Tak Perlu Deskripsi cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
ALIYA cover

forced love (pki x voc

13 parts Complete

maaf jika ada kesamaan judul dan maaf juga jika ada sedikit perkataan yang menyinggung bukan bermaksud untuk menghina tapi sekedar hiburan tapi beneran maap kalo ada yang kesinggung:'v -------------------------------------------------- ship: pki x voc indo x neth kalau ada yang ga suka ama ship ini mon maap :'3