Relive On Another World [End]
  • Reads 382,141
  • Votes 46,430
  • Parts 37
  • Reads 382,141
  • Votes 46,430
  • Parts 37
Complete, First published Jun 15, 2021
Romence-Royal-Fantasy 
wmyukimedia (Kebangsawanan)

#

Sebuah kecelakaan merenggut nyawaku dan sahabatku. Saat aku terbangun, aku masuk ke dunia Novel yang pernah ditulis sahabatku. Sebuah Novel tragedi, yang dari awal samapi akhir hanya berisi cerita yang menyedihkan. Dan di dunia ini, aku menjadi tokoh utamanya, yaitu Milica, anak yang diadopsi oleh Raja kerajaan Hujan, dan akan dinikahkan oleh Raja kerajaan Matahari yang kejam. 

Dalam Novel, Milica mati mengorbankan hidupnya untuk Raja Matahari yang merupakan suaminya. Padahal Raja itu tidak pernah mencintai Milica sebelumnya. Akhir cerita ini, Raja menyesali kematian Milica karena terlambat mencintai putri itu.

Benar-benar cerita yang memuakan. Aku tidak mau hidup sebagai Milica uang seperti itu. Untuk itu, aku harus bisa bertahan hidup. Milica mati dan menderita karena terlalu baik. Jadi untuk hidup lama, aku akan menjadi wanita jahat. Pasti ini akan menjadi cerita baru yang menyenangkan, fufufu~
All Rights Reserved
Sign up to add Relive On Another World [End] to your library and receive updates
or
#6queen
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Villainess Wants Happy Ending (Completed) cover
[1] Glacia The Villain's [END] cover
2nd Boyfriend | JaeDo (Complete) cover
39th cover
Crimson Rose (TAMAT) cover
Boneka Pinokio (END) cover
swapped soul cover
Dark Lady : Rebirth To Be Poor Cast cover
Rebirth : I'm Always Been Rich (End) cover
STELLA || The Future Holder of Zeros [SEGERA TERBIT] cover

Villainess Wants Happy Ending (Completed)

35 parts Complete

Amadia Dulce Fidel merupakan bangsawan dari keluarga Fidel. Tepatnya, putri pertama Grand Duke Baltasar Andres Fidel. Dia diasingkan oleh keluarganya sendiri karena dianggap melakukan hal yang memalukan. Hamil di luar nikah. Karena hal tersebut, Amadia selalu melampiaskan kekesalannya pada sang anak. Gadis tak berdosa itu selalu disiksa oleh sang ibu. Belum lagi, tanpa sadar Amadia menjadi boneka ibu serta saudara tirinya. Ia melakukan kejahatan atas perintah mereka bertiga. Lalu, bagaimana reaksi Arelia--putri Amadia--saat menyaksikan sang ibu yang mendadak baik? Apakah ia akan menerima begitu saja setelah penyiksaan berkepanjangan? Dan, bagaimana cara Amadia sendiri untuk menjalin hubungan yang lebih dekat dengan Arelia? *** Note : Semua gambar yang terdapat dalam cerita diambil dari Pinterest.