Amin Tidak Terlupa
  • Reads 41
  • Votes 0
  • Parts 4
  • Time 46m
  • Reads 41
  • Votes 0
  • Parts 4
  • Time 46m
Ongoing, First published Jun 17, 2021
❝ Sebuah tempat. Letak dimana yang lalu dikenang, yang terjadi diulang kembali, dan yang diinginkan, untuk dikabulkan. ❞

                                                      ☾


Tentang kedatangan, kepergian, dan sebuah permohonan.

Aksa..., ketika kamu singgah dalam hidupku, kukira Sang Pencipta telah menetapkan kita untuk menanam rasa selamanya. Kukira Ia tengah berbahagia, hingga memberimu datang berlabuh pada jiwaku.

Namun, Aksa, tak semudah itu perihal menorehkan kisah hati. Yang indah, berlalu dengan lekas. Tergantikan sebuah perpisahan yang datang begitu tak tahu malu.

Tumbang pada sebuah hukum abadi, Ini kah ciptaan Sang Maha Kuasa dinama takdir? Berapa lama lagi dapat bertahan? Tertatih letih kesana-kemari. Memohon untuk dapat menatap kembali yang kini telah terpisahkan oleh semesta. Aksa.
All Rights Reserved
Sign up to add Amin Tidak Terlupa to your library and receive updates
or
#804parkjihoon
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
The QB Bad Boy: Playing for Keeps cover

The QB Bad Boy: Playing for Keeps

51 parts Complete

As Dallas and Drayton navigate life in the spotlight, Spencer is navigating intense feelings for Nathan - her best friend's brother. ***** Dallas and Drayton are planning their wedding, talking babies and learning how to navigate life in LA now that Drayton is a hotshot football player in the big leagues. Meanwhile, Spencer and Nathan are back at home in Colorado, coming to terms with their feelings for one another and learning how to co-parent with Grayson, the father of Spencer's daughter. Will the realities of adult life strengthen them - or will their relationships break? [Sequel to The QB Bad Boy and Me] [[word count: 150,000-200,000 words]]