Story cover for Between Feelings & Business [18+] by chapagetti_3401
Between Feelings & Business [18+]
  • WpView
    Reads 1,367
  • WpVote
    Votes 154
  • WpPart
    Parts 15
  • WpView
    Reads 1,367
  • WpVote
    Votes 154
  • WpPart
    Parts 15
Ongoing, First published Jun 20, 2021
Cerita ini berkisahkan tentang 2 orang yang tak saling kenal namun dipaksa untuk menikah karena sebuah perjodohan,mereka ialah Leon dan Agatha,mau tidak mau mereka harus menerima perjodohan yang direncanakan oleh para kakeknya itu.

Dari awal pertemuan saja sudah terlihat ketidak cocokan mereka itu, Namun mereka tetap dipaksakan untuk terikat dalam hubungan rumah tangga.

"Aku mau menikah sama kamu Tapi ada syaratnya!!" Ucap Agatha.

"Apa syaratnya?" Jawab Leon.

"Kamu harus mengizinkan ku untuk berkerja,apa Kamu setuju?" Tanya Agatha dengan nada tegas.

Leon terdiam sesaat.

"Hmm baiklah setuju"ucap Leon menyetujui persyaratan yang Agatha inginkan.

"Dan kamu juga tak boleh mengatur ku semau mu"timpal Agatha.
Sedangkan Leon hanya diam.


Selamat membaca...



Copyright © 2021

Cover by @KimBia.190
All Rights Reserved
Sign up to add Between Feelings & Business [18+] to your library and receive updates
or
#88agatha
Content Guidelines
You may also like
HALAI-BALAI | Antagonist Husband LENGKAP (SELESAI) by cicilinece
62 parts Complete
"Aku istri kamu, hewan aja kalau dipukul pilihannya lari atau mati, apalagi manusia." "Aku capek denger bentakan kamu, kamu suami aku tapi, kamu kayak tokoh antagonis yang nggak bosan punya konflik sama protagonis." Cover by pinterest. Setiap adegan kekerasan tidak untuk ditiru, dapat menimbulkan trauma. Tidak untuk anak dibawah umur. Harap bijak dalam membaca. 18+ Ileana Nay Risa (Lea) sering sekali mengeluh tentang pelajaran, capek mengerjakan tugas, malas belajar. Dia mengeluh tentang semua itu. Berkali-kali dia mengatakan bahwa ingin nikah muda saja, Lea sering kali berfikir tentang hal positif setelah menikah. Bisa jalan-jalan bersama, makan berdua, apalagi saat membuka mata, ada seseorang yang menyambut dipagi hari, ah sudahlah, intinya yang indah-indah selalu jadi khayalan Lea. Nikah muda itu benar terjadi dikehidupan Lea, namun, tidak dengan khayalan indah itu. Jika bisa Lea ingin kembali mengulang waktu, ingin fokus belajar dan mengejar mimpi. Namun, dua manusia yang diikat dengan ikatan pernikahan bukankah harus punya hubungan saling suka? "Tolong pulang, aku lagi sakit." "Sekalian aja mati, gue nggak peduli!" __ "Tolong perlakukan aku kayak manusia, hewan aja nggak mau makan makanan basi, apalagi aku manusia." ___ Mulai : 24 Mei 2021 Selesai : 20 Juli 2021 Dilarang plagiat. Hargai karya penulis. Cerita ini murni pemikiran sendiri. Barang siapa yang mengcopy, menjiplak atau sejenisnya akan berurusan dengan hukum. Dan itu juga dosa, karena itu mencuri/maling. Berdosa!
ISTRI GEN -Z by Jafi0828
16 parts Ongoing
"Istri Gen Z" bercerita tentang perjodohan antara Drazel Atharazka Mahardika, pria dewasa berusia 25 tahun yang sukses, dingin, dan penuh gengsi, dengan Naylea Adzra Fatharani, seorang siswi SMA kelas 3 yang ceria, manja, dan masih menikmati masa mudanya. Drazel sudah terbiasa hidup di bawah tekanan sebagai pewaris bisnis keluarga. Dia serius, perfeksionis, dan tidak punya waktu untuk hal-hal yang dianggapnya kekanak-kanakan. Sementara itu, Naylea adalah cewek Gen Z yang lincah, ekspresif, dan nggak bisa diam. Ketika orang tua mereka mengatur perjodohan ini, dunia Drazel yang selama ini tertata rapi mendadak berubah. Naylea yang masih polos dan suka bercanda harus menghadapi pria yang dingin dan susah didekati. Sementara Drazel harus belajar menghadapi istri yang banyak tingkah, sering protes, dan hobi bikin dia kesel. Apakah perbedaan mereka akan jadi masalah, atau justru lambat laun mendekatkan mereka? --- (Saat pertama kali bertemu setelah perjodohan diumumkan.) Naylea: "Eh, serius nih? Aku dijodohin sama om-om?" Drazel: "Om-om?" (Mata melotot, tangan mengepal, urat kesabaran mulai menipis.) Naylea: (Nyengir iseng) "Eh iya sih, nggak tua banget... tapi tetap aja, 25 tahun itu beda jauh sama aku yang masih 18!" Drazel: (Menghela napas panjang) "Dengerin, aku nggak ada waktu buat drama. Kita jalani ini seperti yang diinginkan orang tua kita, dan tolong jangan banyak tingkah." Naylea: (Menyilangkan tangan, bibir manyun) "Ih, kok galak banget, sih? Gimana mau jadi suami idaman kalau juteknya kayak gini?" Drazel: (Mendelik tajam) "Aku nggak butuh jadi suami idaman. Aku cuma butuh kamu nggak bikin masalah." Naylea: (Nyengir lagi, jahil) "Tenang aja, aku bakal bikin hidup kamu seru!" ---
You may also like
Slide 1 of 10
SERENADA BIRU (End) cover
HALAI-BALAI | Antagonist Husband LENGKAP (SELESAI) cover
CINTA TAK TERARAH cover
BUNGKAM cover
ISTRI GEN -Z cover
OBSESSION cover
Best Of Name (END) cover
Denyut Waktu (TAMAT) cover
Cintaku Salah Kamar cover
Merajut asa cover

SERENADA BIRU (End)

63 parts Complete Mature

Delapan tahun yang lalu Leo dijodohkan dengan Renjani,anak dari teman ibunya.Sebuah perjodohan yang tidak diinginkan Leo.Marah oleh perjodohan itu,ia pergi dari rumah,meninggalkan keluarga dan kota kelahirannya.Bertahun-tahun kemudian mereka kembali bertemu dengan keadaan yang berbeda.Leo menjadi atasan ditempat Renjani bekerja.Namun selama bertahun-tahun itu juga kemarahan dihati Leo tidak juga padam,ia malah berani melecehkan gadis itu,melampiaskan kebencian dan kemarahannya karena kehilangan kekasih yang dicintainya karena perjodohannya dengan Renjani.Dan semakin menjadi-jadi saat mengetahui Renjani menjadi orangtua tunggal dari bocah perempuan berusia 7 tahun.Mampukah Renjani menghadapi kebencian Leo padanya?Atau benarkah Leo sungguh-sungguh membencinya? #kisah ini fiktif belaka. Bila ada persamaan nama tokoh, tempat, peristiwa dan plot hanya kebetulan semata.