ARSHANNA [On Going]
  • Reads 170
  • Votes 104
  • Parts 12
  • Reads 170
  • Votes 104
  • Parts 12
Ongoing, First published Jun 20, 2021
'When the Sun finds it's Light'

"Terkadang banyak lara tersimpan rapat dalam topeng berukir senyum

Menyimpan dan menahan perih luka yang tak terobati sekian lama 

Dan akhirnya menjadi kawan dengan sengsara dalam kegelapan"

-----------------------------------------------

Ini bukan cerita tentang badboy atau badgirl yang akhirnya menemukan seseorang yang dapat meluluhkan hatinya

Ini juga bukan cerita tentang geng motor yang berkuasa dan ditakuti oleh semua orang

Ini hanyalah kisah tentang mereka yang membutuhkan lentera dalam gelapnya realita 

Cerita ini hanya mengisahkan bagaimana manusia dapat berubah-ubah mengikuti alur waktu yang berjalan

Dan bagaimana manusia menyimpan kelamnya dalam-dalam

Entah kebetulan atau sebuah takdir yang sudah tertulis.

Keanna Adeeva Andara, gadis biasa dengan kehidupannya yang damai dan tentram seketika berubah ketika ia tidak sengaja melihat suatu kejadian yang seharusnya tidak ia lihat. 

Arshaka Erzhan Agarva, murid paling teladan yang paling disegani dan dikagumi seantero sekolah, ternyata memiliki rahasia dan sisi lain yang disembunyikannya selama ini. 

Dan, gadis biasa itu tak sengaja melihat sisi lainnya.

---------------------------------------------

"Tenang aja gue bakal tutup mulut gue rapet-rapet dan ga akan kesebar kok"

"Percaya sama gue"

"Lo udah terlanjur liat gue"

"Kalo gitu gue pegang omongan lo"

"-Dan kalo hal ini sampe kesebar ke seluruh sekolah-"

"Liat aja nanti lo bakal gimana"
All Rights Reserved
Sign up to add ARSHANNA [On Going] to your library and receive updates
or
#13kanna
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Argavanil cover
VANILA ANASTASIA [ SEGERA TERBIT ] cover
 ARGALA cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
ERLAN PANDU WINATA cover
Kilian [END] cover
FIX YOU cover
MAHESA cover
AV cover
Rachel's Second Life [On Going] cover

Argavanil

38 parts Ongoing

Argavanil atau kerap dipanggil Arga adalah sosok anak remaja nakal, dan hobby balapan motor. Dibalik kenakalannya, Arga memiliki segudang prestasi dalam bidang akademik maupun non akademik. Hidup sendiri membuatnya hidup bebas tanpa kekangan atau aturan apapun. Hingga suatu ketika kehidupan tenang Arga tergangu dengan datangnya keluarga kandungnya yang telah lama Arga tinggalkan dan lupakan. "Pulang sekarang!" "Gak ada orang asing yang berhak ngatur kehidupan gue!" "Sayangnya kami bukan orang asing, kamu tidak lupakan, jika kami adalah keluarga kandungmu." "Sialan!"