Fight Smart [SELESAI]
  • Reads 14,840
  • Votes 1,356
  • Parts 34
  • Reads 14,840
  • Votes 1,356
  • Parts 34
Complete, First published Jun 20, 2021
Kehidupan Chika yang sempurna sebagai murid teladan, paling pintar, serta kesayangan para guru di sekolah, mendadak turun drastis sejak kedatangan siswa pindahan dari Bandung yang bernama Chiko Gatra Pamungkas. Dalam waktu singkat, predikat tersebut di ambil alih oleh cowok bermata legam itu.

Chika yang merasa tersaingi pun menyatakan perang terbuka kepada Chiko. Gadis itu menantang Chiko dalam bidang akademik. Siapa yang akan mewakili sekolah mereka untuk olimpiade matematika tingkat nasional, ialah pemenangnya. 

Awalnya Chiko menolak, karena menurutnya hal itu akan membuang-buang waktunya saja. Namun setelah didesak, Chiko akhirnya menyetujui tantangan tersebut. Dan dari sanalah rivalitas mereka dimulai. 

Meski begitu, Chika tak sepenuhnya percaya diri. Ia merasa kesulitan untuk menyeimbangi kepintaran Chiko. Otak liciknya berputar menyuruh Cellin-sahabatnya sendiri untuk mendekati Chiko dan membuatnya merasakan sensasi jatuh cinta, dengan begitu konsentrasi belajar Chiko kemungkinan akan buyar. 

"Kenal cinta langsung bego." Itulah kata-kata yang dipercaya Chika.

Akan tetapi, rencana Chika tak berjalan mulus. Kenyataannya justru ia malah kena getahnya. Karena sibuk mengawasi Chiko, ia malah kagum dengan kepribadian cowok itu yang tak pernah ia duga sebelumnya. Sialnya, rasa kagumnya itu berubah menjadi benih cinta yang kian hari kian membesar. 

Lalu bagaimana nasib pertarungan pintar antara Chika dan Chiko? Juga rencana Chika untuk menjadikan Cellin sebagai pacar Chiko di saat ia jatuh cinta pada cowok itu dalam waktu bersamaan?



Start: 22-06-2021
Finish: 20-07-2021
All Rights Reserved
Sign up to add Fight Smart [SELESAI] to your library and receive updates
or
#1pelajaran
Content Guidelines
You may also like
🦋SENJA BERCERITA (END)🦋 by ManusiaManusia401
39 parts Complete
❗️❗️PERHATIAN ASLI KARYA OTAK SENDIRI❗️❗️❗️ JANGAN CUMAN MAMPIR VOTENYA JANGAN LUPA❗️, MASUKIN PERPUS KALIAN YAHHH😌😘 Di sebuah rumah yang terbilang megah nan indah milik dari seorang pengusaha yang terbilang cukup terkenal di negara A yaitu mahesa lavendra,yang terkenal akan ke bijaksanaan,dan murah hati tapi nyatanya berbanding terbalik dengan kenyataannya seperti sekarang terdengar banyaknya suara bantingan barang di dalam ruang keluarga. Prangg!! Plakkk!! "Anak tidak tau di untung" "Pembawa sial,kenapa tidak saya gugurkan saja kamu saat dalam kandungan istri saya" "Pembunuh!!!seandainya istri saya tidak melahirkan anak sial seperti kamu mungkin saya masih berasama dengan istri saya!!!"Maki seorang lelaki paruh bayah kepada seorang gadis yang terdiam menunduk dengan air mata yang sudah membanjiri pipinya "Senja juga nggak mau kayak gini pah!!!"teriak gadis yang sedari tadi menunduk Plak!!! "Berani kamu meninggikan suara kepada saya!!!"bentak pria paruh bayah tersebut setelah menampar pipi gadis di hadapannya Swasmita senjanilia levendra,gadis yang sejak lahir tidak tau apa itu kasih sayang dari seorang ayah yang bahkan setiap harinya hanya akan mendapat caci maki dan hinaan dari lelaki yang banyak orang katakan adalah cinta pertama seorang anak perempuan Bagaimana kehidupan senja selanjutnya?apakah ia akan bertahan di dalam rumah yang hanya berbentuk bangunan tersebut,tinggalll bacaaa😉😉😉 JANGAN LUPA NINGGALIN VOTE😘 Mulai 20-07-2024
DISKUSI SEMESTA [TERBIT DI SNOWBALL PUBLISHING] by Melatibraps
44 parts Ongoing
Sequel of Crazy Man Mengandung kebaperan dalam cerita ini, siapkan mental kalian sebelum membaca agar tidak melenyot sepanjang part. #1 in badgirl [28/04/2022] #1 in misteri [27/02/2022] #1 in fiksiumun [11/12/2021] #2 in spiritual [28/04/2022] #3 in ustad [21/05/2022] #4 in terbitjaksamedia [11/02/2022] #6 in Remaja [16/01/2022] #7 in Fiksi Remaja [16/01/2022] #13 in Random [31/01/2022] #15 in Fiksi Umum [18/01/2022] #20 in Taaruf [15/12/2021] #37 in Boy [20/12/2021] Dia bukan ustadz, dia hanyalah seorang santri yang sedang mengejar cintanya. Namanya Alexander Khadafi Rayen, sejak menjadi embrio Khadafi sudah banyak mendapatkan rintangan hidup, dari bundanya yang ingin menggugurkannya sampai maut yang sedang menanti roh ayahnya. "Saya mencintaimu, Xaula, besok saya akan datang kerumah untuk meminang kamu." Xaula mengerjapkan matanya berkali-kali, tidak percaya dengan ucapan yang dilontarkan guru Agamanya barusan. "Ustadz jangan bercanda, saya ini cewek brandal tidak pantas bersanding dengan anda." Xaula Robiatul Adawiyah, gadis berandal yang suka balap liar, berparas cantik, susah diatur, namun hidupnya dipenuhi kepedihan. Walau sering ditolak oleh Xaula, tidak memungkinkan Khadafi untuk putus asa begitu saja, dia terus memperjuangkan cintanya yang sudah lama ia tunggu. *** "Xa-ula, dia siapa?" Tanya Khadafi dengan suara paraunya. "Maaf, tadz, gue nggak bisa nikah sama lo, dia udah kembali," Akankah kisah antara guru agama dan ketua gengster menyatu? "Xaula, saya sakit," "Lo udah gede, tadz, jangan apa-apa ngadu ke gue! Gue lagi sama Adit, JADI JANGAN GANGGU GUE LAGI!" *** "Bunda, kakak kangen Xaula," "Sayang, Xaula sudah memilih pilihannya sendiri. Belajar ikhlas, ya, gantengnya bunda." Plagiat jauh-jauh dari cerita ini kalo ngga mau diruqyah sama authornya!! Start : 25 November 2021 End :
You may also like
Slide 1 of 10
🦋SENJA BERCERITA (END)🦋 cover
Bad Boy Vs Smart Girl cover
[C] Selamat Tinggal, Miran. » Jung Hoseok « cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
Gelombang Rasa [SELESAI] cover
DISKUSI SEMESTA [TERBIT DI SNOWBALL PUBLISHING] cover
✔️ Akaashi Keiji Twins (oc male reader)  cover
I'm Alexa cover
✔LUMOS! [Yoshinori x Mashiho] ✔ cover
THEORUZ cover

🦋SENJA BERCERITA (END)🦋

39 parts Complete

❗️❗️PERHATIAN ASLI KARYA OTAK SENDIRI❗️❗️❗️ JANGAN CUMAN MAMPIR VOTENYA JANGAN LUPA❗️, MASUKIN PERPUS KALIAN YAHHH😌😘 Di sebuah rumah yang terbilang megah nan indah milik dari seorang pengusaha yang terbilang cukup terkenal di negara A yaitu mahesa lavendra,yang terkenal akan ke bijaksanaan,dan murah hati tapi nyatanya berbanding terbalik dengan kenyataannya seperti sekarang terdengar banyaknya suara bantingan barang di dalam ruang keluarga. Prangg!! Plakkk!! "Anak tidak tau di untung" "Pembawa sial,kenapa tidak saya gugurkan saja kamu saat dalam kandungan istri saya" "Pembunuh!!!seandainya istri saya tidak melahirkan anak sial seperti kamu mungkin saya masih berasama dengan istri saya!!!"Maki seorang lelaki paruh bayah kepada seorang gadis yang terdiam menunduk dengan air mata yang sudah membanjiri pipinya "Senja juga nggak mau kayak gini pah!!!"teriak gadis yang sedari tadi menunduk Plak!!! "Berani kamu meninggikan suara kepada saya!!!"bentak pria paruh bayah tersebut setelah menampar pipi gadis di hadapannya Swasmita senjanilia levendra,gadis yang sejak lahir tidak tau apa itu kasih sayang dari seorang ayah yang bahkan setiap harinya hanya akan mendapat caci maki dan hinaan dari lelaki yang banyak orang katakan adalah cinta pertama seorang anak perempuan Bagaimana kehidupan senja selanjutnya?apakah ia akan bertahan di dalam rumah yang hanya berbentuk bangunan tersebut,tinggalll bacaaa😉😉😉 JANGAN LUPA NINGGALIN VOTE😘 Mulai 20-07-2024