Story cover for VIRTUAL by nasywaank1417__
VIRTUAL
  • WpView
    Reads 208
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 208
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published Jun 23, 2021
"Pacaran kok sama layar hp?"

•••

"Gak malu sama image lo, Na? Geng motor kok suka sama yang virtual," sindir Deon terang-terangan.

"Ketimbang lo, jomblo," balas Athena sedikit pedas.

"Yang penting gak ngerasain namanya dighosting, hyaaa!" Tangan Athena terkepal erat di balik saku roknya.

"Mau virtual atau gak, tetep aja dosa," ucap Galen bijak.

"Dan mau cinta dalam bentuk apapun gak pernah salah," tambah Baron merangkul pundak adiknya.

•••

"Dia udah punya tunangan," ucap Athena dengan lemas.

"Beruntung dia udah punya tunangan ketimbang sama gue yang penyakitan gak punya masa depan." Athena tertawa dengan miris.

"Lo bisa sembuh, Na!" Baron mencengkeram kedua pundak adiknya yang duduk di tepi ranjang rumah sakit.

"Pernah liat pasien lain yang penyakitnya sama kayak gue ini sembuh? Gak kan?" Baron terdiam mendengar perkataan yang dikeluarkan Athena.


Cover by pinterest


Start : 17 Agustus 2021
All Rights Reserved
Sign up to add VIRTUAL to your library and receive updates
or
#30athena
Content Guidelines
You may also like
RAFAEL (COMPLETED) by cloudminct_
67 parts Complete
-Mengenalmu adalah suatu kebersamaan yang sempurna- Rafael Luccero. Cowo berparas tampan yang menjadi salah satu orang yang disegani di SMA Nusantara, ketua dari geng WARLOCKS yang mempunyai motto keren tapi mematikan. "Ketika kita melakukan yang benar, tidak ada yang ingat. Ketika kita melakukan kesalahan, tidak ada yang lupa." Tawuran? Balapan? Clubbing? Sudah menjadi hal biasa bagi Rafa. Sampai suatu ketika Rafa bertemu dengan seorang gadis bernama Damara Vale Axella gadis cuek yang ternyata menyimpan sejuta rahasia, detik itu juga Rafa mengklaim gadis tersebut. Bagaimana jika Rafa yang misterius di persatukan dengan Damara yang menyimpan banyak rahasia? Bagaimana juga jika masa lalu Rafa hadir kembali menawarkan kisah baru kepada Rafa? Di tambah teror dan kasus yang terus-menerus hadir di kehidupan Rafa dan Damara. Akankah mereka berdua mempertahankan hubunganya? Atau salah satu dari mereka malah menyakiti? Mau tau kelanjutannya? Yuk mari sama-sama kita menelusuk ke dalam cerita RAFAEL. Follow dulu sebelum membaca, jangan lupa vote karena satu vote dari kalian sangat berarti bagi saya. [don't copy my story, karena cerita ini hasil dari pemikiran halu saya] ⚠️BAHASA KASAR ⚠️BANYAK UMPATAN-UMPATAN ⚠️TYPO BERTEBARAN # 1 In LOV [15 / 08 / 2020] # 1 In DAMARA [ 11 / 11 / 2020] # 2 In Warlocks [ 08 / 09 / 2020] # 2 In Teror [ 04/12/2020] # 2 In Retak [12/12/2020] # 3 In Hujan [12/12/2020] # 3 In Pentolan [12/12/2020] # 1 In Warlocks [ 03/01/2021] # 1 In pentolan [03/01/2021] # 1 In Warlocks [08/01/2021] # 1 In ketus [07/03/2021] _____________ Start : 16 mei 2020 End : 16 April 2021 🚫 SETELAH TAMAT AKAN DI REVISI🚫 Copyright©2020 by Sarahhakki
AKASYA by mataair24
72 parts Complete
🔴 END | SUDAH TERBIT PART MASIH LENGKAP > BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM BACA "Cih, cewek murahan!" "Udah tau Aka gak suka, masih aja dikejar-kejar!" "Gak ada harga dirinya!" "Jadi cewek tu punya harga dirinya kek!" "Urat malu nya udah putus kali." Berbagai macam cacian yang dilontarkan oleh Orang orang sekitar Syahfa. "Lo gak pantes pacaran sama gue!" "Lo kalah jauh!" "Lo gak sebanding sama gue, Fa!" Hardik Aka. Sakit memang, namun Syahfa sudah biasa dengan itu semua. Syahfa kan tegar! "Aku akan berjuang sekeras mungkin untuk mendapatkan kamu. Dan, aku gak akan dengerin perkataan orang lain." Kisah gadis yang cinta pada Aka. Yang selalu mengejarnya. Walaupun mendapat respon buruk dari Aka, Syahfa tak menyerah, ia terus berjuang. Tak hanya kisah percintaan nya yang rumit,melainkan kisah keluarga, persahabatan dan semua didirinya tak ada yang bahagia. Sampai-sampai Syahfa dilecehkan. Membuat Syahfa tak tahan lagi dengan semuanya, dan akhirnya memutuskan untuk mengakhiri.. - Lantas,apakah Syahfa berhasil mendapatkan cowok incarannya tersebut? Ataukah sebaliknya? Syahfa akan menyerah? -------------------------- #1 in sadgurl {3/2/2021} #1 in heartbreak {12/03/2021} #1 in diary {26/3/2021} #1 in kecewa {28/3/2021} #1 in sad {4/4/2021} #1 in gengmotor {13/4/2021} #1 in boyfriend {24/4/2021} #2 in percintaan {17/4/2021} #2 in schoollife {19/4/2021} #2 in teenfiction {2/5/2021} #3 in arogan {25/3/2021} WARNING: BANYAK MENGANDUNG KATA-KATA KASAR MASIH BANYAK TYPO DAN KATA YANG GA PADU! ENJOY!
LOST MY BREATH (ON GOING) by rainbowrubyynvl_
6 parts Complete
INI CERITA KARYA IMAJINASI AKU SENDIRI. JADI, JIKALAU ADA NAMA, TEMPAT DAN LAIN SEBAGAINYA YANG SAMA MUNGKIN ITU HANYA KEBETULAN SAJA. KARNA CERITA INI BENER-BENER KARANGAN AKU SENDIRI. MOHON DILARANG UNTUK PLAGIAT DALAM BENTUK APAPUN!!! -------- "Sisi lain yang tersembunyi..." ___ Seperti halnya luka. Ketika kamu belum merasakan bahwa kamu terluka maka kamu tak akan tau betapa pedihnya yang dirasa dari luka itu sendiri. Tapi ketika kamu tau atau bahkan mulai menyadari, maka kamu akan mulai merasakan betapa pedihnya luka itu. Meski itu hanya luka kecil sekali pun. Ketika kamu butuh sosok seorang yang menyayangi dan mencintaimu dengan tulus, saat itu juga kamu akan merasakan betapa pahitnya rasa sayang dan juga cinta, Secara bersamaan. Kamu akan mengerti ketika semuanya telah hilang, ketika semuanya menganggap Kamu tak ada bahwa sesungguhnya kamu ada. Dan kamu hanya bisa diam dan menerima, walau semua itu menyakitkan sekalipun. Airmata juga sudah tak ada gunanya hanya untuk menangisi sesuatu yang sudah terjadi. Tapi, meskipun begitu. "Kenapa airmata ini selalu saja keluar tanpa aku minta?" "Saat aku ingin bertahan pun, rasanya itu semua akan sia-sia. Tak ada yang perlu dipertahankan jika nantinya akan berakhir menyakitkan." "Terlebih, jika harus merasakan yang tak seharusnya itu terjadi secara langsung didalam hidupku" "Tak ada yang perlu dikasihani, Karna aku tak butuh rasa kasihan itu. Dan tak ada yang perlu diprihatinkan, ketika semua yang aku rasa telah hilang..., dan..., mati!" Sungguh, betapa kejamnya takdir mempermainkannya. 🍁🍁🍁
You may also like
Slide 1 of 10
GENTALA (COMPLETE)  cover
RAFAEL (COMPLETED) cover
AKASYA cover
AVILASH (On Going) cover
KAYLA : I DESERVE TO BE LOVED cover
ALVAREZ [SELESAI] cover
GALTHAR cover
AKSAFA (End) cover
REGANTARA | LENGKAP cover
LOST MY BREATH (ON GOING) cover

GENTALA (COMPLETE)

37 parts Complete

⚠️CERITA INI MURNI DARI IMAJINASI AUTHOR SENDIRI⚠️ "Gue nggak mau punya cewek yang kerjaannya cuman gaya depan kamera." Kata Genta dingin. "Kenapa?" Tanya Vee serius. "Gue nggak suka kalau cewek gue jadi bahan orang lain." Sahut Genta sambil menghembuskan asap rokoknya. "Jadi kalau gue mau jadi pacar lo harus berhenti dari dunia model dong?" Tanya Vee lesu. "Tergantung, kalau gue juga cinta dengan semua yang ada didiri lo gue nggak akan minta lo berhenti. Karena gue cinta sama lo yang artinya gue harus cinta dengan semua yang lo punya dan lakuin." Kata Genta santai. "Kalau gitu ayo pacaran." Kata Vee semangat. "Sayangnya gue nggak cinta sama lo," Kata Genta santai sambil meninggalkan Vee yang wajahnya sudah memerah menahan malu dan marah. "Gue doain lo bakalan pacaran sama gue terus bucin mampus." Teriak Vee kesal sambil menghentakan kakinya.