AGRITA [TERBIT]
  • Reads 1,549
  • Votes 825
  • Parts 36
  • Reads 1,549
  • Votes 825
  • Parts 36
Complete, First published Jun 23, 2021
[Fantasi, Fiksi remaja] 

#1 hastag 06092021
#2 2Dunia 01072021
#7 Writer 02072021

 'Gadis primadona, putri di salah satu keluarga bangsawan tewas atas pembunuhan keji saat sebelum dia bertunangan.
  Jasad ditemukan dalam keadaan tak manusiawi, diletakkan dan dibiarkan oleh pelaku yang dianggap salah satu keluarga kerajaan.
  Pembunuhan ini ternyata pembunuhan kedua setelah pembunuhan pangeran terjadi, pelaku sempat memanfaatkan kemiripan dengan pangeran dan berperan sebagai pangeran setelah membunuh pangeran asli'
~ Begitulah sekiranya berita yang beredar saat saat istana hampir dirobohkan, keadaan sangat tidak menguntungkan bagi para bangsawan.~

•••
 Agrita kembali untuk menjalankan misi atas sumpah yang terakhir ia ucapkan dalam hidupnya sebelum ia di tewaskan.
  Dia kembali dan menuju dalam kehidupan masa kini untuk mencari salah satu keturunan terakhir dari pelaku yang membunuhnya.

  Namun siapa sangka perasaan dari lubuk hatinya ikut dalam hidupnya kali ini, bagaimana mengatasinya?
 
•••
"Kau tau? kisah kita sangat menyakitkan
yah aku tau di luaran sana banyak pasangan yang sulit mendapatkan cintanya,
kita seperti itu,
hanya saja sajak pena yang tertulis dari TAKDIR kita BERBEDA."

~KINAN AGRITA YOLAN~


Picture search: pintrest
All Rights Reserved
Sign up to add AGRITA [TERBIT] to your library and receive updates
or
#176writer
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Become An Antagonist  cover
I'm Not A Villainess (End) cover
Honey in His Venom (On Going) cover
Ibu Antagonis (Segera Diterbitkan) ✓ cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
AKU DAN OM 21++  cover
DANGER cover

JOANA, SHE IS AN EXTRAS

49 parts Ongoing

Sebagai orang luar, Joana seharusnya hanya menjalani hidupnya tanpa memengaruhi alur utama. Dan ya, Joana memang tidak berniat merusak cerita yang telah ditulis oleh penulis. Namun, tanpa Joana sadari dengan kehadiran jiwanya yang memasuki raga dari seorang figuran yang berperan sebagai sahabat dari antagonis lelaki sudah dapat menjadi awal mula rusaknya alur cerita. Mampukah Joana tetap mempertahankan niatnya untuk tidak mencoba melawan arus dari cerita yang telah ditetapkan? *** Highest Rank: #1 antagonis 8/1/25 #2 transmigrasi 10/1/25 #1 figuran 10/1/25 #1 dunianovel 10/1/25 #2 fantasi 11/1/25 #1 teen 12/1/25 #4 baper 12/1/25 #10 fiksiremaja 12/1/25 #4 acak 12/1/25 #1 sekolah 14/1/25 #1 novel 14/1/25 #12 fantasy 1/2/25 #1 Isekai 9/2/25 Start: 6 Januari 2025 Finish: - Mentahan sampul by Pinterest