Selamat Datang Di Dunia System [Original Story]
  • Reads 139
  • Votes 33
  • Parts 2
  • Reads 139
  • Votes 33
  • Parts 2
Ongoing, First published Jun 26, 2021
Judul: Welcome To System World (WTSW)

apa jadi nya bila dunia ini memiliki system pribadi seperti dalam permainan?

Dunia baru baru ini di cengangkan oleh adanya sistem yang tiba tiba muncul di depan mata semua orang, semua negara, semua tempat. bahkan bila kau menengok ke bawah meja sistem akan muncul!

[Sosok bawah meja: 'anak kecil yang menangis' akan muncul dalam waktu 10 detik, siapkan pertanyaan mu sesingkat mungkin!]

Rey melihat ke bawah meja dan tiba-tiba secara mengejutkan melihat seorang anak kecil perempuan yang sedang menangis, sosok anak perempuan itu menyeramkan dengan rambut kusut yang panjang dan wajah hancurnya, bahkan salah satu matanya keluar. bingung dengan dunia yang baru baru ini di gemparkan oleh kememunculkan sistem, Rey tidak terganggu dengan kondisi anak tersebut, sebaliknya dia bertanya dengan lembut pada anak perempuan tersebut.

"Adik kecil, apakah dunia berubah menjadi game?"

Anak perempuan yang menangis melihat wajah Rey yang tampak tenang menatap dirinya seakan tidak takut dengan apa yang di lihatnya sekarang.

"hiks.. kau tidak takut pada ku? aku ini menyeramkan hu hu..." 

Rey kembali melihat anak itu. "tidak"

anak perempuan yang menangis "..."



[Original Story]#survival #friendship #game #sistem #misteri #horor #fantasy #adventure #indonesia
All Rights Reserved
Sign up to add Selamat Datang Di Dunia System [Original Story] to your library and receive updates
or
#555originalstory
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
DANGER cover
Become An Antagonist  cover
Ibu Mereka?? cover
ARULA cover
cewek sangbrut cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
The Bride Of Olympus [Akan Diterbitkan] cover
I like colmek ≧﹏≦ cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Hurt, Mr. Donovan! (on going) cover

DANGER

52 parts Ongoing

Katherine adalah seorang gadis yang sering di bully di sekolah, cewek itu selalu terlihat sendirian dan kesepian sehingga orang-orang pun tidak ada yang mau mendekat padanya. Tapi pada suatu hari Katherine di lecehkan oleh seorang murid laki-laki yang sering membully dirinya, video itu tersebar luas di sekolah maupun di luar sekolah membuat Katherine di anggap murahan dan kotor. karena tidak tahan lagi dengan tatapan semua orang Katherine memutuskan untuk mengakhiri hidupnya, sayangnya bukannya meninggal Katherine malah berada di tubuh seorang gadis antagonis dalam buku novel. Bagaimana Katherine harus bertahan?