Story cover for Certainties by sfhita
Certainties
  • WpView
    Reads 41
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 24
  • WpView
    Reads 41
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 24
Ongoing, First published Jul 04, 2021
Semua orang pasti memiliki cinta pertama, begitu juga dengan Ayu. Gadis remaja itu baru saja merasakan jatuh cinta untuk pertama kalinya. Cowok itu bernama Rama, anak Basket dari kelas lain. Banyak orang yang berkata bahwa cinta pertama tidak akan pernah berhasil. Apalagi hampir semua temannya mengalami kegagalan dengan cinta pertama mereka.
Tapi Ayu memiliki keyakinan bahwa kisah cintanya akan berhasil karena masa pendekatan dengan Rama berjalan lancar.

Tidak ada yang tidak mungkin kan?

Namun, di lubuk hatinya yang terdalam tetap saja sepertinya Ayu memiliki keraguan.
All Rights Reserved
Sign up to add Certainties to your library and receive updates
or
#209orific
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Tiga Sisi  cover
Your Time cover
My Perfect Boyfriend  cover
Calvarie | Revisian [Segera Terbit] cover
Memory Of First Love [Completed] ✓ cover
first kiss cover
A Last Love Story From Basket Ball Player cover
Salah Sangka,Salah rasa! cover
Just another High school Story [Completed] cover

Tiga Sisi

39 parts Complete

Cinta sejati bukan berarti dia yang datang pertama. Begitulah Bayu berdalih saat mendapati dirinya jatuh cinta pada Ratna, di saat sudah memiliki Ayu sebagai kekasih. Cinta pertama akan abadi selamanya, tetapi cinta pertama itu sering kali jatuh pada orang yang salah. Itulah yang menimpa Ratna yang tak kunjung bisa move on dari Bayu, meski tiga tahun telah berlalu. Cinta itu seharusnya seperti dua titik yang dihubungkan dengan satu garis lurus. Bukan bangun tiga sisi yang ujungnya runcing menyakiti.