PENJAGA ( SAAT YANG TAK TERLIHAT ADA DIDEKAT KITA ) [ ON GOING ]
  • Reads 1,099
  • Votes 103
  • Parts 22
  • Reads 1,099
  • Votes 103
  • Parts 22
Ongoing, First published Jul 13, 2021
Tragedi kecelakaan yang dialami Riri membuatnya merasa terpukul, karena kecelakaan itu Ia kehilangan seorang adik yang dicintainya.

Semenjak kejadian itu sikap Riri berubah, Ia tak lagi sebahagia dulu, tak ada tawa dan senyum yang lebar diwajahnya. Ia menjadi pemurung dan tidak pernah bergaul dengan siapapun. Bahkan yang lebih anehnya lagi Ia sering berteriak histeris dan melihat sosok-sosok tak kasat mata.

Banyak gangguan yang sering muncul menghantuinya sampai-sampai gangguan itu dialami oleh keluarganya dan orang-orang terdekatnya.

Sosok yang menganggunya itu berkali-kali mencoba mencelakai Riri, namun sosok itu tak bisa mencelakainya, karena Riri seperti memiliki seorang PENJAGA yang selalu menolongnya.

Siapakah sosok yang sering menghantui Riri, keluarganya dan orang-orang terdekatnya?

Dan siapakah sosok PENJAGA yang selalu menolong Riri?

IKUTI TERUS YA GUYS CERITANYA . . . 

JANGAN LUPA DIVOTE YA GUYS BIAR LEBIH SEMANGAT NULISNYA.

HIGH RANK: 
[ #2 Wattpad Horor ]
[ #9 Setan ]
[ #5 Kisah Seram ]
All Rights Reserved
Sign up to add PENJAGA ( SAAT YANG TAK TERLIHAT ADA DIDEKAT KITA ) [ ON GOING ] to your library and receive updates
or
#16kisahseram
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MISTERI LORONG SEKOLAH [PROSES REVISI] cover
Pocong Pesugihan cover
PERSUGIHAN  cover
BALLERINA BERDARAH cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover
Abang Gaibku ( NCT Dream)  cover
VAMPIR (HAECHAN HAREM) cover
INDIGO | Jungfamliy ft Beomgyu cover
Teror Buto Ijo cover
THE TEDDY BEAR [TAMAT] ✅️ cover

MISTERI LORONG SEKOLAH [PROSES REVISI]

53 parts Complete

❗WARNING ❗ Cerita ini sedang proses Revisi jadi agak berantakan!! Salsa Razella Winata atau yang akrab di sapa Salsa, seorang gadis dengan kemampuan yang jarang dimiliki oleh orang lain yaitu dapat melihat sesuatu yang tak kasat mata. Saat berusia 10 tahun kemampuan nya itu harus ditutup lantaran suatu kejadian yang hampir merenggut nyawanya. Dan pada saat ia berusia 17 tahun tepat nya saat ia pindah ke sekolah barunya kemampuan nya itu tiba tiba terbuka? Dan setelah beberapa hari Salsa bersekolah disana,kejadian kejadian aneh mulai sering terjadi.