Story cover for Davaniel by Madavaan
Davaniel
  • WpView
    Reads 62,538
  • WpVote
    Votes 2,212
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 62,538
  • WpVote
    Votes 2,212
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Jul 14, 2021
"Kata mereka, aku datang membawa rasa hangat. Padahal, aku datang bersama luka masa lalu yang tak pernah mereka rasakan,"

~~~

Sejak kecil, Niel hidup dengan kekosongan yang tak bisa ia jelaskan. Tanpa keluarga, tanpa masa lalu, hanya sisa-sisa luka yang tak sempat sembuh, dan ribuan tanya yang tak pernah terjawab. Niel tak pernah tau siapa dirinya, dan dunia pun seakan tak peduli untuk menjelaskan kepadanya.

 Tapi takdir masih peduli padanya, takdir mempertemukannya dengan jawaban yang selama ini ia tunggu. Potongan identitas yang lama hilang akhirnya terjawab, sekolompok keluarga mengakui bahwa Niel adalah bagian dari mereka yang hilang. Mereka menawarkan cinta, kenyamanan, bahkan perlindungan.

 Tapi bagi Niel, cinta tak serta-merta menyembuhkan luka. 

 Dendam yang membatu dalam diam perlahan menuntut ruang.
All Rights Reserved
Sign up to add Davaniel to your library and receive updates
or
#487cuteboy
Content Guidelines
You may also like
Atalaric (END) by rara_sg6781
62 parts Complete
Seorang gadis bernama Grizelle Adlyn Queensha yang sejak kecil tidak pernah merasakan yang namanya kasih sayang, baik dari orangtua maupun saudaranya. Grizelle tidak sengaja bertemu dengan seorang pria bernama Atalaric Tristan Felix yang hampir menabraknya. Pada saat itu Atalaric mengendarai motornya dengan ugal-ugalan, akibat efek mabuk. Bagaimana jadinya, gadis yang baik, cantik, pendiam bertemu dengan seorang pria yang terkenal dengan julukan Devil Boy. Apakah kehidupan Grizelle akan baik-baik saja atau tidak? - "Lo yang duluan untuk masuk ke dalam kehidupan gue, itu artinya mulai sekarang lo harus menuruti semua perintah gue kalo lo mau aman. Sekali lo melanggar, lo pasti tau akibatnya Grizelle Adlyn Queensha." Bisik Atalaric membuat gadis itu merinding ketakutan. - "K-kenapa?" Tanya Grizelle terbata-bata. "Gak usah ganjen jadi cewek! Lo tu udah punya anak! Kalo sampe Al tau liat kelakuan lo pasti dia bakal jijik banget liat muka lo!" Ketus Atalaric. - "Lo kalo misalkan disuruh pilih antara gue sama Alaric, lo pilih siapa?" "Al lah." Jawab Grizelle sigap tanpa melihat kearah Atalaric. "Bangsat!" Umpat Atalaric kesal. - "I die, you must also die with me. I don't want another guy to take my place." Ucap Atalaric dengan serius. - Warning!!!!! Bijaklah dalam membaca, karena cerita ini banyak mengandung kata-kata kasar!!!!! Rank: #1 gengsi (06 Nov 2023) #1 youngpapa (15 Okt 2023) #1 youngmama (15 Okt 2023) #9 badboy (15 Okt 2023) #12 cool (15 Okt 2023) #12 gengmotor (15 Okt 2023) #9 happyending (16 Okt 2023) #18 dingin (15 Okt 2023) #11 cemburu (15 Okt 2023) #1 possesiveboyfriend (10 Nov 2023) #9 coldboy (20 Feb 2024) #4 Psychopath (04 Apr 2024) #11 masasma (19 Mei 2025)
You may also like
Slide 1 of 10
Descendants Of The Mafia cover
KAYLA : I DESERVE TO BE LOVED cover
ARASHELLY (On Going) cover
Belvita Transmigrasi  cover
Irene's Mission! cover
SHE IS STARLA (END) cover
COOL & GENIUS  cover
Atalaric (END) cover
TRIPLETS J [ ON GOING ] cover
what i'm? cover

Descendants Of The Mafia

67 parts Complete

Abstrax Series [4] : Jhoseptian Leondara "Kita saling jaga rahasia aja! Lo tutup mulut, gue juga!" "Ogah." Leo menolak ajakan gadis itu dengan cepat. "Lo lupa kalau gue juga tahu rahasia lo?" Scorpio menatap nyalang ke lelaki di hadapannya itu. "Menurut lo berita mana yang bakalan lebih heboh? Murid berandal kaya gue, ternyata anak dari anggota mafia. Atau ..." Leo mendekatkan bibirnya ke arah telinga gadis itu kemudian melanjutkan kalimatnya, "murid teladan kaya lo yang ternyata anak dari bos mafia?" Melihat ekspresi Scorpio membuat Leo tersenyum penuh kemenangan. Sttt ... this is our secret! #01 in the teenfiction (27-10-2020) #01 in the teenager (30-10-2020) *** Descendants Of The Mafia Copyright © 2020 by kdk_pingetania