Story cover for The Proposal by Jokris1510
Wattpad Original
The Proposal
  • WpView
    Reads 1,274,747
  • WpVote
    Votes 105,490
  • WpPart
    Parts 43
  • WpView
    Reads 1,274,747
  • WpVote
    Votes 105,490
  • WpPart
    Parts 43
Complete, First published Jul 19, 2021
Mature
Mengetahui dirinya hamil bukanlah hal yang membahagiakan bagi Violeta, terlebih ketika pacarnya, Axel, menghilang tanpa kabar. Di tengah keputusasaannya, pimpinan perusahaan tempatnya bekerja-Edgar-menawarkan proposal jalan keluar untuk Violeta dan calon anaknya dengan sebuah syarat; Violeta harus menikahi Edgar.

***

Ketika mendapati dirinya hamil, Violeta kebingungan setengah mati. Bukan hanya mengenai hidupnya yang sebatang kara, Violeta pun tidak mendengar lagi kabar dari pacarnya, Axel, setelah perdebatan mereka mengenai perjodohan pria itu dengan wanita pilihan mamanya. 

Di tengah keputusasaan yang menyergap dan ketakutannya melanggar kontrak kerja akibat kehamilannya, Edgar Partha-pemimpin perusahaan tempat Violeta bekerja-menawarkan sebuah proposal yang dapat menjadi jalan keluar untuknya; Violeta diminta untuk menikahi Edgar. 

Meski awalnya ragu, Violeta merasa proposal itu merupakan hal terbaik untuk dirinya dan calon anak-anaknya. Namun, ketika semua tampak berjalan lancar, Axel kembali ke dalam kehidupan Violeta dan menggoyahkan fondasi rumah tangga palsunya dengan Edgar.


=================
Words count : 87.000
Copyright by @jokris1510
Dilarang keras menjiplak!
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Proposal to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Dua Tahun Tersulit [END] by Fratkn
28 parts Complete
"Sebelum meninggal, kedua orang tua kalian menuliskan wasiat untuk kalian agar mau menikah. Setidaknya kalian harus menjalankan pernikahan selama dua tahun" Sejak saat itu semuanya menjadi rumit. Mungkin sebenarnya tidak serumit itu jika mereka mau menerima keputusan kedua orang tua mereka, dan mencoba menerima satu sama lain, serta melupakan orang yang mereka cintai. Cempaka mencintai Liam, begitupula sebaliknya. Sedangkan Erlangga mencintai Larissa, begitupula sebaliknya. Keempat sahabat itu menjadi dua pasang kekasih setelah menghabiskan waktu bersama kurang lebih sepuluh tahun sebagai sahabat. Tak ada cinta segitiga diantara mereka. Mereka memutuskan tali persahabatan dengan orang yang mereka suka, dan merubahnya menjadi perasaan cinta setelah dewasa. Tapi saat berkumpul berempat mereka akan tetap bersikap sama layaknya sebelum mereka menjalin kasih dan bercanda sebagai seorang teman. Angan-angan untuk hidup bersama sebagai pasangan Suami Istri dengan orang yang mereka cinta harus tertunda saat Cempaka dan Erlangga diharuskan menikah. Mereka berjanji untuk menjalani pernikahan hanya dalam waktu dua tahun, dan tak akan pernah menghianati sahabat dan juga kekasih mereka. Tapi bagaimana jika suatu hal yang sebelumnya tak pernah mereka bayangkan akan terjadi justru menimpa mereka? Kisah ini bukan hanya tentang dua hati, tapi empat hati yang sedang diuji. ...... *Kalimat dalam cerita tidak baku * Terdapat banyak kesalahan yang tidak disadari *Tinggalkan jejak setelah membaca berupa vote atau komen kalian ... Cerita yang saya buat semata-mata hanya untuk menghibur dan tidak untuk menyinggung pihak manapun. Maaf jika ada salah yang tidak saya sengaja ataupun tidak saya ketahui. ... PERINGATAN!!! CERITA YANG SAYA BUAT MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI. JADI TOLONG JANGAN COPY CERITA INI DENGAN ALASAN APAPUN!! PLAGIAT HARAP MENJAUH!! _____ Publikasi : 16-09-2022 ____
Sepasang Sepatu Tanpa Arah [END] by Fratkn
56 parts Complete
"Lo gak sadar? Kita sama-sama hancur. Gak ada keharmonisan dikeluarga kita. Tapi lo bermimpi buat membangun rumah tangga sama gue? Lo pikir bisa? Lo yakin gak akan buat tuh anak menderita dengan kelakuan kita di masa depan? Lo yakin bisa jadi orang tua yang baik sedangkan darah lo mengalir dari dna seorang yang paling lo benci?!" "Lo mau buat gue mati ngenes kayak almarhumah nyokap lo? Atau mau sama-sama saling selingkuh kayak keluarga gue? JAWAB ZINO!" Kina hanya sekedar mantan kok bagi Zino. Iyakah? Tapi yakin hanya mantan? Memangnya ada mantan cemburu ketika melihat dia bersama yang lain? Ada ya mantan yang masih peduli? Mantan yang justru marah sampai berujung nikah? Nikahnya kepaksa karena situasi. Tapi perasaannya tulus dari hati. Mereka seperti sepasang sepatu yang melalui masalah hidup bersama dan melangkah tanpa arah yang jelas. Berusaha menemukan tempat terbaik sebagai tempat tujuan. Bagaimanakah cara dua broken home yang tak pernah merasakan kehangatan keluarga itu menciptakan sebuah keluarga yang harmonis demi buah hati mereka? Mampukah mereka menjadi orang tua yang baik? Sedangkan dalam hidup mereka sendiri tak pernah menemukan sosok yang bisa dijadikan sebagai panutan hidup. ____ ●Kalimat dalam cerita tidak baku ●Mungkin terdapat beberapa kesalahan yang tak disadari ~JANGAN LUPA MENINGGALKAN JEJAKNYA SETELAH MEMBACA. BERUPA VOTE & KOMEN~ ---- Cerita yang saya buat semata-mata hanya untuk menghibur dan tidak untuk menyinggung pihak manapun. Maaf jika ada salah yang tidak saya sengaja ataupun tidak saya ketahui. ---- PERINGATAN..! CERITA YANG SAYA BUAT MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI. JADI TOLONG JANGAN COPY CERITA INI DENGAN ALASAN APAPUN..! PLAGIAT HARAP MENJAUH..! ___ Publikasi: 24-09-2023 ____
You may also like
Slide 1 of 9
Istri Mudaku  cover
Proposal For Wedding cover
Dua Tahun Tersulit [END] cover
Axelardo: (Not) Bad Papa cover
REGATHAN [END] cover
Midnight Love cover
Sepasang Sepatu Tanpa Arah [END] cover
SANG PENGANTIN BAYARAN cover
Memorable Night #N1 ( LENGKAP ) cover

Istri Mudaku

35 parts Ongoing Mature

Lintang Nareswara berharap jika dia bisa mendapatkan keturunan dari istrinya, Rasti. Tapi takdir selalu berkata lain, Rasti hamil... namun kehamilannya selalu mengalami keguguran. Putus asa dan merasa bersalah tentu menguasai hati seorang ibu yang sering kali mengalami hal buruk yang serupa. Rasti percaya, jika akan ada cara dimana dia bisa membuat suaminya memiliki keturunan, meski bukan dari rahimnya! Jihan terdesak oleh keadaan ketika menerima tawaran dari sepasang suami istri yang sudah menjadi majikannya. Sama-sama terdesak oleh keadaan membuat mereka bertiga terjebak dalam takdir yang rumit. Lintang yang harus menikahi Jihan atas permintaan istrinya, Rasti. Sedang Rasti berharap jika Jihan mau memberikan bayinya setelah itu.