Begitu banyak cerita yang terangkai lewat cinta. Bagi Vivi cinta adalah sesuatu yang perlu dirasakan dari waktu ke waktu. Waktu pengenalan cinta yang salah membuatnya merasa tersakiti setiap mengalami cinta. Bagai tersakiti sudah jadi pengalaman yang ia lewati. Vivi melewati berbagai luka dan bahagia di dalam cinta. Akan tetapi, semua itu tidak membuatnya jera akan hal bernama cinta. Karna mirip dengan lirik lagu "cinta tersirat bukan tersurat" 🎶. Menandakan tak dapat dirangkai dengan kata-kata hanya tersirat dalam artian hanya bisa dirasakan. Hal itulah cinta dikatakan bisa datang tiba-tiba dan hilang begitu saja.Begitulah cinta bagi Vivi, tak tau akan berakhir apa cerita Vivi dengan sejuta cerita cinta.All Rights Reserved
1 part