Story cover for Clover by Jasdyandra
Clover
  • WpView
    Reads 2,620
  • WpVote
    Votes 397
  • WpPart
    Parts 22
  • WpView
    Reads 2,620
  • WpVote
    Votes 397
  • WpPart
    Parts 22
Ongoing, First published Jul 22, 2021
Kisah ini menceritakan tentang Seorang Mahendra Adiputra Dinata, cowok cerdas dari Jurusan HI dengan visualnya yang sangat menarik, dan Karina Yovanka, seorang mahasiswi dari jurusan HI yang memiliki sifat cuek terhadap para lelaki. 

Dua orang mahasiswa tahun awal ini memiliki rahasia di masa lalunya masing-masing.
Mereka dipertemukan oleh takdir, untuk saling mengobati luka yang mereka dapat dari masa lalu. Mereka selalu dipersatukan dalam keadaan apapun, sehingga membuat kedua insan ini semakin dekat seperti dahulu.
All Rights Reserved
Sign up to add Clover to your library and receive updates
or
#787parksunghoon
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Restless Ties cover
DREAM HOUSE cover
You Complete Me (𝐄𝐍𝐃) cover
KARINA cover
TIGA BAYANGAN CINTA [ END ] cover
C&E cover
Aneyra -after meet you cover
Affection Love  cover

Restless Ties

22 parts Ongoing

Di sebuah rumah yang dulu hangat oleh tawa, kini hanya sunyi yang mengendap di sela dindingnya. Daru sang kakak yang terlalu cepat dewasa karena keadaan berusaha tetap tegak meski tubuh dan hatinya perlahan runtuh. Rega sang adik yang penuh amarah dan kehilangan berdiri di tengah gelombang rasa kecewa dan rindu yang tak pernah terucap. Daru memikul terlalu banyak, terlalu diam. Rega menyimpan terlalu dalam, terlalu marah. Saat tubuh mulai tumbang dan luka tak bisa lagi disembunyikan, mereka harus memilih- memperbaiki yang retak, atau membiarkannya hancur selamanya.