"Hidup enggan, mati banyak dosa" Semenjak kepala dua, baru tahu kalau dewasa itu gak enak. Kata siapa dewasa itu enak? Kata aku, dewasa itu berat, susah, ribet. Ada banyak hal yang bikin pengen mati aja, rasanya. "Udah pengangguran, jomblo, numpang lagi." Makin merasa gak berguna. Tapi, kalau misalnya aku mati, aku gak bisa lihat Na Jaemin lagi dong. Duh, harus gimana ini? "I Wanna Die but I love Na Jaemin." Lanjutin hidup atau engga, nih?All Rights Reserved