Story cover for Langit dan Kisahnya  by gmalunax
Langit dan Kisahnya
  • WpView
    Reads 51
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 51
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Jul 25, 2021
"Coba deh belajar astronomi, zenit sama nadir itu letaknya berkebalikan. Zenit di atas, nadir di bawah kapan bakal nyatunya coba?" Cakra menunjuk buku astronomi miliknya, menjelaskan letak dari zenit dan nadir dalam bola langit.

"Teruus, zenit cocoknya sama apa kalo menurut pelajaran astronomi kamu?"

Dengan senyum yang menyungging cakra menyampaikan argumennya  "Sama cakrawala dong !" 

"Udah ya belajarnya, kasian tuh otak pintarnya keseringan dipake. Lagian kalo argumennya gitu, berarti cakra cocok juga dong sama nadir," zenit menutup buku sakti milik cakra kemudian tertawa kecil melihat wajah jijik cakra setelah mendengar pernyataannya.
All Rights Reserved
Sign up to add Langit dan Kisahnya to your library and receive updates
or
#40astronomi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
DI BAWAH CAHAYA SENJA cover
Danielza cover
KISAH KITA (END) cover
ALFIAN BAGASKARA cover
Senja di Langit Biru [Complete]  cover
OUR STORY (ZLS)  cover
Ayesha Transmigration cover
Langit [Selesai] cover
Sir-ius? [Completed] cover

DI BAWAH CAHAYA SENJA

12 parts Ongoing

•~• Menceritakan seorang guru dan gadis SMA yang saling mengagumi dalam diam, dan mempunyai kegemaran yang sama, yaitu menyukai semua tentang langit. Terlebih lagi di waktu senja. Namun, apakah takdir akan mempersatukan mereka dengan jalan yang mulus? Atau, salah satu dari mereka akan ada yang sakit hati? ••• Untuk tahu cerita lengkapnya, langsung saja di baca guys. Insyaa Allah, ceritanya seru, kok. Dan juga ada pelajaran islami yg akan saya masukkan di dalam cerita ini nantinya. Karena saya niatnya ingin membuat cerita sambil berdakwah kecil-kecil. Dan saya mengambil jalan lewat menulis cerita ini tentunya. Semoga suka dengan karya saya, menerima saran dan komentar!