Story cover for SERENADA by MenukPrabaningrum
SERENADA
  • WpView
    Reads 571
  • WpVote
    Votes 163
  • WpPart
    Parts 16
  • WpView
    Reads 571
  • WpVote
    Votes 163
  • WpPart
    Parts 16
Ongoing, First published Jul 31, 2021
Nada merupakan seorang gadis tumbuh dengan kasih sayang dari kedua orang tuanya. Namun, sebuah berita mencengangkan harus ia terima terkait asal usul kehidupannya. Nada mulai terombang-ambing dengan jati dirinya. Ia mulai pelan-pelan menguak kehidupannya dibantu oleh seseorang yang ia kenal dari sahabatnya. Bersama dengan Dhayu, Nada mulai mencari jejak kehidupan masa kecilnya. Perlahan, cinta itu tumbuh tanpa disadari. Nada yang awalnya enggan mengakui, akhirnya harus luluh oleh sikap Dhayu yang diam-diam memiliki cinta yang manis untuknya.

Akankah Nada menemukan siapa orang tua kandungnya? Akankah dengan latar belakang keluarga kandungnya akan mempengaruhi hubungannya dengan Dhayu? Bagaimana kelanjutan hubungan kekeluargaan dengan orang tua angkatnya?

***

Ikuti kisah Serenada setiap hari, ya! Cerita ini aku ikutkan dalam Author Got Talent. Semoga aku tetap konsisten untuk menulis sampai akhir.

#authorgottalent2021
#penerbitprospecmedia
All Rights Reserved
Sign up to add SERENADA to your library and receive updates
or
#66penerbitprospecmedia
Content Guidelines
You may also like
The switched souls [HIATUS] by kupunya_masdoy
22 parts Complete
[ BIASAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA ] Kejadian di luar nalar memang mustahil, tapi siapa sangka kalo hal diluar nalar itu terjadi ? Seperti yang dialami dua remaja itu yaitu Nadiva Candra Lorensa dan Renaldo Putra Atmaja. Panggil saja mereka Diva dan Renal, kedua remaja itu selalu bertengkar saat di sekolah bahkan diluar sekolah pun mereka bertengkar karena mereka juga tetanggaan, tapi siapa sangka mereka harus melewati dimana hari keadaan mereka berubah dan harus belajar untuk terbiasa. Iya, suatu hari mereka harus mengalami kecelakaan hingga tiba sadar dari komanya, mereka bertukar jiwa, mustahil bukan ? Diva berada di tubuh Renal, begitupun sebaliknya Renal berada di tubuh Diva. " Loh tubuh gue ? " serempak mereka bersautan " Kok gue bisa ditubuh lo sih kampret " bingung Renal " Ya mana gue tau bego " timpal Diva Sejenak keheningan tiba-tiba,- " WOY KITA KAN LAWAN JENIS MENANG BANYAK DONG LO NANTI " serempak mereka berteriak Ingin tau kisah lanjut nya ? mari kita simak cerita mereka. Start 27 April 2021 End ?? Status : On going ( up chapter diusahakan setiap hari ) #Bahasa baku #Bahasa non baku - Mohon maaf bila ada alur cerita, nama tokoh, atau lain sebagainya jika menyerupai cerita lain, cerita ini murni hasil pemikiran saya. Jika tidak menyukai cerita ini silahkan diskip yang kemungkinan cerita ini terlihat membosankan. Dimohon untuk kebijakan readers harap tinggalkan jejak voment terimakasih. -Saya yakin anda baik, dilarang plagiat hargai karya seseorang.
My Journalist [SUDAH TERBIT]  by MairaSonne0
37 parts Complete
INFO‼️ NOVEL SUDAH TERBIT, GUYS 🤩 Yuk buruan gercep, karena stok tinggal dikitttttt 😎🥵 (Info Pemesanan: 089531370239) Sebagai model terkenal asal Indonesia dengan prestasi yang menggunung, Zoya memiliki popularitas hingga kancah dunia. Berkat kepiawaiannya berpose di depan kamera membuat Zoya dijuluki sebagai "primadona muda" yang makin menambah jumlah aset di keluarganya yang kaya raya. Kehadiran seorang sahabat sejak kecil pun menambah kebahagiaannya. Namun, tiba-tiba Zoya nekat melakukan hal bodoh setelah mengunjungi sahabatnya, seorang dokter yang bekerja di Paris, untuk melepas rindu dan mengatakan hal penting. Kebodohan Zoya pada akhirnya berhasil dicegah. Seorang jurnalis asal Indonesia menolongnya dan pertemuan itu mengawali kisah mereka, model terkenal dengan seorang jurnalis bernama Galih. "Galih, aku nginep di apartemenmu ya!" "Hah? Zoy, kamu gila?" ⚠️FOLLOW DULU SEBELUM BACA⚠️ 💬DILARANG KERAS PLAGIATISME 🏆JUARA 2 EDITOR'S CHOICE di AUTHOR GOT TALENT 2021 dari Penerbit Prospec Media 🏅🏅 Start : 1 Agustus 2021 Finish : 23 September 2021 RANK = #2 dari 3,92K cerita tentang getaran (1 Mei 2022) #3 dari cerita tentang authorgottalent (20/11/2021) #7 dari 6K cerita tentang dokter #77 dari 20,5K cerita tentang kehidupan (04/10/2021) #8 dari 13,6K cerita tentang motivasi (04/10/2021) #13 dari 972 cerita tentang paris (21/08/2021) #9 dari 230 cerita tentang penerbitprospecmedia (21/08/2021) #3 dari 34 cerita tentang sandrinamichelle (21/08/2021)
Remember You - {On Going} by xychap
9 parts Complete
{Di Larang Plagiat ⚠️} { Slow Update } Diharapkan sabar menunggu update an selanjutnya ** "Aku akan menunggumu sampai datang hari di mana aku bisa melupakanmu atau sampai datang hari di mana kamu sadar kamu tak bisa melupakanku." ~Ceyra Anatasya~ ~Arsyad Syahdana~ ** Menjadi Broken Home itu gak mudah Harus kuat mental dan kuat fisik Seperti hal-nya kisah yang dialami Ceyra Anatasya dan Arsyad Syahdana Mereka berdua saling mencintai Tetapi cinta mereka berantakan Dikarenakan keegoisan mereka sendiri Mereka berdua memiliki masalah didalam keluarganya masing masing Tetapi masalah tersebut malah berdampak kepada kisah cinta mereka ** "Ceyra Anatasya!, Suatu saat gw akan kembali ke pelukan lu, tunggu gw ya cey!!" Ucap Arsyad sembari memandangi foto Ceyra di galeri hp nya ~~ "Lo jahat syad!!, Arsyad Syahdana gw benci Lo!" Ucap Ceyra menangis sambil berjalan dibawah derasnya air hujan ** Ceyra Anatasya hidupnya penuh dengan kegelisahan, kecemasan, ketraumaan Akan hubungan kedua orang tuanya yang tak pernah akur ** Arsyad Syahdana hidupnya yang di ombang ambingkan dengan masalah didalam keluarganya Dikarenakan papa mama nya sudah berpisah sejak ia masih kecil Ia ingin sekali bertemu sama mama kandungnya Tetapi papa nya selalu melarang ia buat ketemu sama mama nya Ia curiga apa alasan papa nya melarangnya buat ketemu sama mama nya? ** Bagaimana kisah mereka? Dan bagaimana cara mereka mengatasi masalah didalam keluarganya masing masing? Apakah mereka bisa bersama lagi? *** Rank🏅 #1-kisah hidup {30-03-2022} "Kuy baca , jangan lupa follow author,and vote serta komen sebanyak banyaknya,oh yaaa jangan lupa ditambahkan ke perpustakaan ya" ** Sekali lagi: Diharapkan Tunggu update an alur ceritanya ya Keep enjoy and happy reading
Kenapa Harus Aku?! || Kim Sunoo [END]✓ by ZaAera20
28 parts Complete
[Proses Revisi] Ntah apa yang menurut semesta ini lebih menyakitkan dibandingkan orang tua yang berkeji hati pada sang buah hati. Segala sarwa kehidupan menjadi saksi kepahitan. Ntah sejuta nestapa lara yang terpendam, terkubur jauh lebih dalam, terbendung nyata dalam atma yang telah layu. Menyisakan duka yang terlampau sendu. Aku terlalu rapuh, untuk segala hal yang telah lalu. Ntahlah agaknya, aku terlalu sungguh, menginginkan kasihmu yang tak lagi utuh. Aku adalah aksara yang tak bermakna, sedangkan engkau fatamorgana yang kupaksa jadi nyata. Segala hal tentang keabadian fana adanya. Ini bukanlah perihal asmaraloka, ini perihal sebuah jiwa yang tak lagi utuh, yang selalu jatuh, yang terlihat tangguh namun sangatlah rapuh. Sebuah jiwa yang kehadirannya tak pernah lagi tersentuh oleh tangan-tangan halus, yang dirindukan dari seorang ayah. "Ayah tak mencintaiku..tapi aku mencintainya. Sampai kapanpun akan terus mencintainya." "Tuhan mengapa hidup di dunia begitu melelahkan?" "Sunoo lelah, bolehkah Sunoo menyerah?" "Mengapa dunia begitu kejam padaku?" "Tuhan, aku lelah terus berpura-pura bahagia" "Aku sudah terbiasa kehilangan.. tetapi mengapa rasa sakit selalu datang saat aku kembali merasakan kehilangan?" "KENAPA HARUS AKU YANG MERASAKAN INI SEMUA?!" (Baru revisi bagian awal. Sisanya belum. Kalo ada kekurangan mohon maaf, bagian awal mungkin kurang seru, tapi coba baca sampe akhir, dijamin seru! Kalau kata orang sih gitu... Hehehehehe) Cover by : ZaAera20 Multi language Ada bahasa kasar sedikit Narasi : baku Dialog : non baku Mengandung kekerasan⚠️ Terdapat unsur bullying ⚠️ Start : 23 Februari 2021 End : 28 Agustus 2021 Cerita ini murni ide author, jika menemukan kesamaan cerita, itu hanya sebuah kebetulan Dilarang keras mengcopy cerita Zera!⚠️ Cerita Zera diperuntukkan untuk di baca.. bukan di copy atau di plagiat
You may also like
Slide 1 of 9
Everything is Revealed (TAMAT) cover
The switched souls [HIATUS] cover
My Journalist [SUDAH TERBIT]  cover
[TERBIT] Secret Admirer  cover
Setulus Kasihmu cover
Remember You - {On Going} cover
Kenapa Harus Aku?! || Kim Sunoo [END]✓ cover
[1] Gara Gara Bayi | TERBIT cover
Stuck In Confusion (COMPLETED)  cover

Everything is Revealed (TAMAT)

50 parts Complete

Menceritakan perjuangan seorang gadis delapan belas tahun untuk mencari tau masalah-masalah yang menimpa keluarganya. Namanya Nadisya Syakila, sifatnya berubah seratus persen setelah bertemu dengan pria yang diam-diam mempunyai perasaan kepadanya tanpa berani mengungkapkan karena sebuah janjinya sendiri. Lambat laun, masalah-masalah tersebut mulai terbongkar, bersamaan dengan fakta yang sangat mengejutkan. Hal yang tidak mengenakan harus diterima oleh enam remaja SMA yang saling berkaitan, karena orang tua mereka melakukan sesuatu di masa lalu. Nadisya merasa tidak mengerti, dari semua kejadian itu, kenapa dirinya yang paling dirugikan? Takdir memang kejam, sumber kebahagiaannya menghilang dan tidak akan pernah kembali. Hidupnya bagaikan malam tanpa bintang, rumah tanpa orang, dan hati tanpa kasih sayang. Tapi, akankah itu terus terjadi sampai dirinya mati? Kuatkah batin dan hati Nadisya saat mengetahui fakta mengejutkan sekaligus menyakitkan itu? Penasaran ingin tau lebih detail alur ceritanya? Ayo cepat baca! Setiap bagian cukup penting, jadi lebih baik jangan dilewatkan.😉 Selamat membaca! Semoga cocok sama selera kalian!🤗 Jangan ragu buat ngasih kritik atau saran, oke? Santai aja.😉💞 ** Awal : 30 Desember 2021 Akhir : 27 Februari 2022 Cover by canva and me