Kepada Diego
  • Reads 64
  • Votes 16
  • Parts 3
  • Reads 64
  • Votes 16
  • Parts 3
Ongoing, First published Aug 01, 2021
Di tengah menghadapi jam-jam kerja yang tidak bersahabat di sertai dengan hubungan jarak jauh dengan pacarnya Arai di Paris yang sedang melanjutkan kuliahnya nya di sana,Alleta mau tidak mau harus mencari jalan keluar dari mimpi buruknya yang selalu datang tepat jam 12 malam.Mimpi buruk yang selalu membawanya ke kenangan pahit di masa lalu.

Belum cukup sampai situ, datanglah seseorang yang bernama Diego.Laki-laki yang sempat di cintai Alleta sebelum datangnya Arai.Kedatangan Diego di kehidupan Alleta kembali membuka luka kama Alleta.Luka yang menyebabkan Alleta harus hidup dalam sebuah trauma.

Diego berusaha masuk ke dalam dunia Alleta.Meskipun Alleta dengan Arai sedang berhubungan jarak jauh tapi Alleta berjanji tidak akan mengkhianati Arai dan tida mengijinkan Diego untuk masuk lagi dalam kehidupannya.

Namun, bagaimana jika Diego mengungkapkan berita kebenaran tentang Arai? Apakah Alleta akan baik-baik saja? Atau,,berdamai dengan masalalunya adalah jalan keluar dari semua mimpi buruknya yang ia cari selama ini?
All Rights Reserved
Sign up to add Kepada Diego to your library and receive updates
or
#86kisahasmara
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Starla cover
Say My Name cover
Lauhul Mahfudz  cover
ALFA  cover
ARGA : LIMERENCE cover
Sister's Of Antagonis  cover
VIENNO LAKARSYA cover
My Little Angel  cover
Pewaris Tunggal 1 [NEW VERSION] cover
My Maid 21+ cover

Starla

27 parts Ongoing

Menceritakan tentang seorang gadis Sma bernama Starla Ayu Febriana yang bertansmigrasi kedalam tubuh kecil sang antagonis yang memiliki nama yang sama dengannya yaitu Starla Lennox. Bingung mau buat deskripsi kayak apa. Jadi kalau penasaran langsung baca aja ya? * * * * * #1- Posesif (26/11/24) #1- Antagonis (27/11/24) #1- Transmigrasi (28/11/24) #1- Imut (28/11/24) #1- Lucu (02/12/24) #1- Starla (02/12/24)