SAQUELA
  • Reads 449,226
  • Votes 16,659
  • Parts 53
  • Reads 449,226
  • Votes 16,659
  • Parts 53
Complete, First published Aug 04, 2021
Mature
MENUJU ENDING!!!
Tentang seorang gadis yang merajuk tengah malam meminta kepada Hendra selaku Ayah dari seorang Keyara Anastashia Mahardika agar memindahkan dirinya untuk melanjutkan pendidikannya di Bandung bersama sang kakak Nauval Rayzen Mahardika.

Keyara tumbuh besar tak kekurangan satu apapun, ekonomi mereka tertopang dengan sangat layak, keluarga mereka merupakan keluarga yang harmonis, bahkan kehidupan Rara tercukupi sampai 3 turunan atau mungkin lebih. beliau, Papa Hendra kerap dipanggil oleh anak-anaknya merupakan seorang bussines man  beliau memiliki sebuah perusahaan properti yang  namanya sedang melambung tinggi.

Sekolah yang berada ditengah pusat kota Bandung dengan taraf internasional dan berakreditasi A.  Sma Harapan Nusantara menjadi pilihan Rara saat ini, meskipun dikenal sebagai keluarga yang harmonis Rara cukup merasa kesepian lantaran ia harus melakukan segala hal sendirian, sekali lagi diperingatkan kedua orang tua mereka merupakan pebisnis hal itu menjadikanya sebagainbatu loncatan untuk pindah dan memilih tinggal bersama kakaknya di Bandung. Kehadiran Rara secara tiba-tiba tentu menggemparkan seluruh penjuru sekolah, Nauval yang selama ini dikenal sebagai putra tunggal seorang pebisnis kaya raya kini muncul bersama seorang gadis cantik yang mengaku sebagai saudari kandungnya.

Setiap gerak-gerik gadis itu tak pernah luput dari perhatian kelima inti Etherousva, sekumpulan pentolan 3 angkatan yang selalu bersamanya.



Penasaran dengan kisah mereka???


Start : 01 Agustus 2021
Publish: 04 Oktober 2021
End:-


#RANK TERTINGGI

#1 on Keyara dari 48 cerita (14/10/21)
#218 on Teenfict  dari 149K cerita(02/11/2022)
# 28 on Fiksi Remaja dari 202K cerita  (31/01/2024)
#40 on Cerita Pendek  dari 33,6K cerita(31/01/2024)






FOLLOW AKUN @_ayusrdwi on Instagram untuk info lebih lanjut.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add SAQUELA to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Obsession [End]✓ by Lilulu29
48 parts Complete Mature
Story 5 "Berwajah bidadari tapi berhati iblis adalah gelar yang pantas didapatkan oleh seorang Gladis Zannisa Violetta." Gladis Zannisa Violeta dilahirkan dalam keluarga sama-sama para pembunuh berantai. Menyiksa orang-orang yang suka mencari masalah, bahkan demi uang mereka mau menjalankan aksi tidak terpuji tersebut. Jejak mereka di kala membunuh seseorang harus siap siaga agar jejaknya tidak dapat dilacak oleh polisi ataupun para detektif yang menyelidiki kasus tersebut. Alhasil, aksi mereka tidak dapat di lacak dan keluarga Violetta yang terlihat damai itu tidak ada yang mengetahui bahwa keluarga itu adalah kumpulan orang psikopat handal. Tapi satu hal lagi, ada seorang yang menutup namanya menggunakan nama samaran atau digelari dengan nama singkatan yaitu Mr. S, adalah seorang pembunuh secara diam-diam yang di setiap akhir aksinya membunuh diletakkan sebuah kertas tempel yang ditulisi dengan nama samaran tadi, pakai darah orang yang barusan dia habisi. Maka dari itu juga, mengakibatkan seisi sekolah gempar karena hampir setiap harinya siswa ataupun siswi di sekolah SMA DRUPADA tersebut kehilangan satu persatu murid karena meninggal secara mengenaskan, tanpa diketahui jelas siapa sebenarnya dalang dari semua kejadian mengerikan itu. Mampukah Gladis mengungkap orang yang kerjaannya menghabisi nyawa seseorang itu selain dirinya? Dan bisakah Gladis mengetahui siapa itu Mr. S ? Mari di baca ceritanya. Anda senang, saya juga. Di mohon tidak mengcopy paste cerita ini atau mengcopas!
You may also like
Slide 1 of 9
Sweet Dream cover
Back At One [TAMAT] cover
Aku Menyerah (COMPLETED) cover
Love you Bad girls (COMPLETED) cover
My Cute Girl (END) cover
Stella Story [END] cover
LAISRIVANDRA [END] [#S2] cover
Obsession [End]✓ cover
Rental Boyfriend cover

Sweet Dream

43 parts Complete

Semua ini terasa begitu mudah,begitu menyenangkan dan begitu membahagiakan. Tentang kisah indah kita yang seperti mimpi. Gisya&Raffa