113
  • Reads 83,650
  • Votes 14,165
  • Parts 22
  • Reads 83,650
  • Votes 14,165
  • Parts 22
Ongoing, First published Aug 13, 2021
Utuh atau runtuh? 

Hidup atau redup? 

Dua pertanyaan itu terus menerus mengendap di kepala Reiga dan juga Velia. Katanya, ada dua kemungkinan yang bisa terjadi dalam pernikahan yang didasari oleh kepentingan. Pertama; saling jatuh cinta. Dan kedua; gagal menumbuhkan rasa.

Bagi Velia, mencintai Reiga bukan perkara yang sulit untuk dilakukan. Lelaki yang bekerja sebagai petugas pemadam dan penyelamat itu sangat pandai mengistimewakan dirinya sehingga Velia bisa dengan mudah jatuh ke dalam pesonanya. Reiga adalah 113 di hidupnya. Dan tanpa ia sadari, lelaki itu juga menjelma sebagai prioritasnya. 

Pun dengan Reiga, ia yang membenci kesepian berhasil merasakan lagi indahnya kehangatan berkat kehadiran Velia. Meski niat awalnya menikahi Velia adalah karena ia ingin melepaskan diri dari masa lalunya, tak diduga lelaki itu justru menjadi orang yang lebih dulu menyukainya. 

Namun, kisah ini tidak sesederhana kelihatannya. Apa yang diharapkan dari rasa yang tak terungkapkan? Salah paham? Kemunculan masa lalu Reiga yang masih tidak bisa menerima kenyataan bahwa bahagianya telah bahagia dengan orang lain pun menjadi duri yang menusuk cerita keduanya. 

--------------------------------------------------------

"Jangan luka, soalnya kalau kamu luka, nggak cuma kamu yang gak baik-baik aja, tapi aku juga." - Alawiya Velia 

--------------------------------------------------------

Start : 14 Agustus 2021
End : -
All Rights Reserved
Sign up to add 113 to your library and receive updates
or
#495seventeen
Content Guidelines
You may also like
Secret Wife| Ketika Menikah Tanpa Cinta |REPUBLISH)  by shtysetyongrm
85 parts Ongoing
Highrank 🥇 #1 Literasi (24 November 2023) #1 Literasi (30 Januari 2024) #3 Artis (31 Januari 2024) #1 Literasi (14 Februari 2024) #3 Artis (14 Februari 2024) #2 Konflik (17 Februari 2024) # 2 Artis (19 Februari 2024) # 1 Keluarga (12 Juni 2024) # 2 Artis (12 Juni 2024) # 2 Nikah Kontrak (12 Juni 2024) # 2 Literasi (2 September 2024) "Punya suami artis? Jujur enggak pernah kebayang sebelumnya. Orang mah, nikah karena cinta. Lah, gue nikah karena perjodohan keluarga. Udah enggak kenal wataknya, enggak kenal orangnya, tahu-tahu jadi istrinya." |Anindya Saraswati Putri| Tak pernah terbayang dirinya akan menikah secepat ini. Di umur yang masih muda justru terjebak perjodohan keluarga. Namanya Anindya Saraswati Putri, perempuan berusia 21 tahun yang saat ini menempuh pendidikan kedokteran spesialis jiwa harus menelan rasa kecewa karena ulah keluarganya. Di saat dia ingin meraih segala impian, keluarganya harus menjodohkan dirinya karena sebuah peristiwa. Setiap perempuan mempunyai impian untuk menikah dengan pria yang mapan, tetapi kalau menikah dengan artis? Pada akhirnya pernikahan yang terjadi hanya sebatas akta nikah, buku nikah, dan di atas kertas tanpa cinta. Dia menjadi istri di saat suaminya tidak pernah menganggap dirinya ada. Menikah karena terpaksa, hidup bersama tanpa cinta, dipertemukan oleh peristiwa yang berujung harus menikah dengan pria yang tak dicinta adalah sebuah kesialan seumur hidup! "Anggap aja pernikahan ini bonus. Kalau lo punya rasa sama gue pada akhirnya, itu masalah bagi lo. Pernikahan ini cuman berjalan satu tahun, jadi lo tenang aja. Setelah itu lo bebas ngapain aja, tapi jangan paksa gue cinta sama lo." |Arsa Samudera Laksamana| Pada akhirnya mereka dipertemukan oleh sebuah peristiwa, hidup bersama, tetapi apakah pernikahan mereka akan berjalan selamanya? Kita tunggu kelanjutannya. Start: 10 November 2023 |Jangan lupa tinggalkan jejak guys. Cerita ini murni karangan penulis|.
You may also like
Slide 1 of 10
After Graduation cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
Fiction -sungjake✔ cover
ELIO RILEY SERGEYEV cover
Rafa  cover
Kesayangan Bunda cover
Dosa Ku cover
Secret Wife| Ketika Menikah Tanpa Cinta |REPUBLISH)  cover
Stars Behind the Darkness (End) cover
He Fell First and She Never Fell? cover

After Graduation

55 parts Ongoing

Romance story🤍 Ada moment ada cerita GxG