Painful Life (Ended)
  • Reads 31,069
  • Votes 2,870
  • Parts 36
  • Reads 31,069
  • Votes 2,870
  • Parts 36
Complete, First published Aug 14, 2021
Mature
Miya seorang laki laki cantik yang baru berusia tujuh belas tahun, sejak kecil ia slalu di puji orang orang akan kecantikannya yang bahkan mengalahkan kakak perempuannya. Pujian itu membuat Miya senang, namun membuat keluarganya membenci dirinya. Pujian cantik untuk seorang anak laki laki, membuat orang tuanya tersinggung. Sejak kecil ke dua orang tua Miya slalu memarahinya jika Miya masih saja merasa senang mendapatkan pujian tersebut, perlakuan mereka terhadap Miya pun berubah, kekerasan fisik bagaikan makanan setiap hari Miya. Kakak perempuannya sangat membencinya karena orang yang di sukainya, justru tertarik terhadap Miya. Hanya kakak laki lakinya, satu satunya orang yang memperhatikannya dan memberikannya kasih sayang, walau usia keduanya terpaut cukup jauh. Setelah Miya bertemu seseorang yang ia kenal di masa lalunya, berpelukan untuk melepas rindu, pada saat itu hal yang lebih buruk akan menimpa Miya di masa yang akan datang tanpa ia sadari.
All Rights Reserved
Sign up to add Painful Life (Ended) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ARKAN [BLlokal]  cover
hot short story cover
Villain Empire [End] cover
Baby Tiger || ErVin cover
goddess of war (bxb) cover
Natural Disaster  cover
Take Me Home | Jay x Ningning (On Going) cover
𝐁𝐋𝐀𝐂𝐊 𝐁𝐔𝐓𝐓𝐄𝐑𝐅𝐋𝐘 [On Going] cover
love struggle [bxb] Up cover
Pak Kades  cover

ARKAN [BLlokal]

23 parts Complete

RAKA Remaja yang tidak pernah mendapatkan kasih sayang dari orang tua, dikarenakan orangtuanya yang selalu bertengkar dan jarang pulang ke rumah, sekali pulang hanya akan bertengkar, atau pulang larut, berangkat pagi. Berpindah raga ke tubuh seorang remaja yang memiliki sifat badboy, namun selalu mendapatkan kasih sayang orang tua maupun seorang kakak Update pas moodnya bagus