Story cover for Difference [Hiatus] by diran-
Difference [Hiatus]
  • WpView
    Leituras 433
  • WpVote
    Votos 11
  • WpPart
    Capítulos 5
  • WpView
    Leituras 433
  • WpVote
    Votos 11
  • WpPart
    Capítulos 5
Em andamento, Primeira publicação em ago 23, 2021
Gimana kalau kamu sama bestie suka sama orang yang sama? 

Saling janji gak bakal nikung, eh ternyata malah sebaliknya. 

Saling berjuang namun hasilnya malah saling tertukar. 

Membuat jarak karena perbedaan memanglah epic, tapi pernah gak sih kamu membuat jarak karena terlalu banyak kesamaan? 

Udah, nyerah aja. Percuma ngejar seseorang yang ngejar orang lain. Gak akan tergapai! 

Ahahaha agak pusing kalo udah nyangkut persahabatan sekaligus percintaan. Karena kalo gak nyakitin, ya pasti disakitin. 

Cerita ini tentang cerita percintaan remaja pada umumnya. Saling menikung, mendukung, dan saling mempunyai niat terselubung. Baik dalam pertemanan, persahabatan, persaudaraan, serta permusuhan. 

Belum lagi, ada sebuah rahasia yang di sembunyikan oleh orang tua. Jika anaknya tau, mungkinkah kisahnya akan hancur dan alur ceritanya menjadi berantakan? 

Dan satu lagi. Merelakan lebih baik daripada memaksakan, khususnya dalam hal percintaan. 

Oke deh, enjoy sama ceritanya 
Semoga sukaa 



Konflik : mayan lah yaa, mungkin.
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar Difference [Hiatus] à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#17difference
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
Cerita Tentang Kita, de Alcabylla_Cemoong
12 capítulos Concluída Maduro
Terkadang kita tak mengerti apa yang sebenarnya di inginkan oleh hati, terkadang sebuah hal kecil dapat membuat kita tersenyum dengan tulus atau bahkan mengingatkan kita tentang sepenggal kisah yang pernah terjadi. Aku mungkin hanya orang biasa yang mempunyai banyak mimpi untuk di wujudkan tapi aku selalu percaya suatu saat hal ini akan menjadi nyata walaupun entah kapan akan terrealisasikan, hanya Tuhan yang tahu. Inilah kisahku aku akan memulainya, baca , dengarkan dan mengertilah ini kisahku tentang sebuah perjalanan perasaan yang terjadi dalam hidupku. Entah ini takdir atau hanya ujian hidup yang harus terus aku jalani. Kadang aku merasa ini begitu menyakitkan ,begitu tak adil. Kadang aku ingin marah tapi dengan siapaa? Disaat aku merasa aku tak sanggup lagi menjalaninya aku akan menangis sekeras-kerasnya agar aku bisa merasa lebih baik, tapi tentu saja hal itu hanya bersifat sementara. Ataukah aku harus lari dari kenyataan hidup yang harus aku jalani? Mungkin dengan begitu hidupku akan lebih baik, tak mungkin semudah itu teman-teman aku ini masih remaja belum punya apa-apa , jajan aja masih minta ortu. Yaahh...apapun yang terjadi kedepannya aku cuman bisa jalani. Hidup ini kan penuh dengan teka-teki dan misteri apapun yang terjadi aku harus terus belajar mensyukurinya.hanya itu yang bisa aku lakukan. Seperti menerima keadaanku sendiri . Yaa keadaanku sendiri , keadaan yang kurang baik , keadaan yang sempat membuat aku menangis sebulan lamanya, keadaan yang membuat duniaku seperti kiamat , seperti waktu berhenti berputar . Entah kenapa ini terjadi bertubi-tubi kepadaku . Yang aku tau saat itu aku jatuh dan merasa ini sudah berakhir. . . . . . . Cerita ini telah aku revisi ulang dari cerita sebelumnya yaa..karna ada beberapa yang harus aku ubah sedikit dan perbaiki karna ada kesalahan teknis. Selamat membaca guys...
You're Here, But Not For Me, de MyMiela
8 capítulos Em andamento
Katanya, tatapan bisa bohong. Tapi kenapa setiap kali mataku dan matanya bertemu, jantungku selalu membocorkan semuanya? Aku yang diam-diam menyimpan perasaan, dan dia... entah menyembunyikannya, atau memang belum menyadarinya. Kadang aku berharap dia gak lihat. Tapi kadang juga kecewa waktu dia beneran gak lihat. Lucu ya? Dan aku? Aku tetap di sini. Setiap kali aku melihatnya, aku hanya bisa menatap dari kejauhan, menyembunyikan perasaan yang tak pernah terucap. Aku takut, jika aku mengungkapkannya, semuanya akan berubah. Jadi, aku memilih diam, menikmati setiap momen kecil yang bisa aku curi bersamanya. Aku sering bertanya-tanya, apakah dia pernah merasakan hal yang sama? Namun, aku terlalu takut untuk mencari tahu jawabannya. Karena jika ternyata tidak, aku harus siap menerima kenyataan yang menyakitkan. Aku tahu, ini bukan cinta yang sehat. Tapi bagaimana aku bisa berhenti mencintainya, jika setiap detik aku hanya memikirkannya? Aku mencoba untuk menjauh, untuk melupakan perasaan ini. Namun, semakin aku mencoba, semakin aku terjebak dalam perasaan yang sama. Seolah-olah hatiku menolak untuk melepaskan. Aku membayangkan bagaimana rasanya jika dia tahu perasaanku. Apakah dia akan menjauh, atau justru mendekat? Namun, semua itu hanya ada dalam pikiranku. Aku menulis tentangnya, tentang perasaanku yang tak pernah sampai. Menulis menjadi pelarianku, satu-satunya cara untuk menyalurkan perasaan ini. Karena aku tahu, aku tak akan pernah bisa mengatakannya langsung padanya. Aku hanya bisa diam dan menahan semuanya sendiri. Tapi mungkin, inilah caraku mencintai. Dalam diam, tanpa harapan, tapi penuh ketulusan. Aku tahu, mencintai dalam diam adalah pilihan yang menyakitkan. Tapi aku juga tahu, ini adalah satu-satunya cara agar aku tetap bisa berada di dekatnya. Meskipun hanya sebagai teman, aku sudah cukup bahagia. Karena setidaknya, aku masih bisa melihat senyumnya setiap hari.
I Love You, de LestariTjiong
5 capítulos Concluída
Bagaimana cinta berbicara, seperti apa cara cinta menjadi pengisi di setiap langkah ragu para hati yang mencinta, kau tidak akan pernah bisa mengabaikan rasa yang berawal hanya kekaguman, lalu membisikkan namanya dengan indah dalam tidur dan terjagamu. Cinta akan selalu membuat hidupmu penuh debar, cerita yang tertulis dalam sebuah kanfas kehidupan, merajai di setiap generasi, di awali debar, keindahan, kerumitan, rintangan, dan jika kau bisa tetap bersama kala semua itu terlewati, kau berhasil menemukan sosok yang benar-benar layak untuk kau perjuangkan. "Kulihat akhir-akhir ini, kalian semakin dekat saja," aku bisa merasakan deru napasnya berada tepat di sisi wajahku, serta kedua lengannya melingkar erat di perutku. "Siapa?" tanyanya seraya menatapku dengan tatapan bingung. "Kau dan Rudy, menurutmu siapa lagi?" sahutku seadanya, "Oh," aku hanya mendengar ia mengucapkan kata ambigu itu, jawaban yang sangat tidak memuaskan. "Itu bukan jawaban." desisku, Cinta, kata orang masa remaja adalah masa penuh dengan liku-liku cerita cinta yang akan menyenangkan juga bisa membuat para remaja enggan membuka hati lagi untuk cinta yang lain setelah perpisahan, ya, perjalanan cinta tidak selamanya mulus bukan? Hai guys... Berhubung Shooting Star masih dalam pengerjaan, jadi saya post cerita ini. Dulu sekali, saya pernah posting di facebook jadi buat yang pernah baca ini gak akan asing, oke kalau udah baca bab 1 kalian bisa langsung cek bab berikutnya karena cerita ini hanya terdiri dari 5 bab akan selesai dengan cepat🙋🙋 suka 🙋🙋
Talvez você também goste
Slide 1 of 9
Sekali Lagi (End)  cover
Secret Admirer cover
LOVE AND FRIENDSHIP ( R & J : 1 )  cover
Cerita Tentang Kita cover
SalFlo cover
You're Here, But Not For Me cover
Antara Jarak Dan Waktu cover
I Love You cover
Kamu [SELESAI]✔ cover

Sekali Lagi (End)

35 capítulos Concluída

"Tolong kasih aku kesempatan buat deketin kamu lagi Rin. Aku udah nunggu kamu selama ini. Aku gak mau kehilangan kamu lagi." Arya berkata sambil menatap mataku dalam. Aku tergagap menatap matanya. Segera kualihkan pandanganku ke arah lain. Ya Tuhan perasaan apa ini. Tiba-tiba hatiku bergetar dan jantungku berdegup kencang. "A... Aku.. Aku gak bisa Ar... Aku.. Bukan perempuan yang pantas untuk kamu." ucapku menunduk. "Aku gak peduli Rin... Aku cuma mau kamu... Aku sayang kamu Rin..." Arya berkata lirih. ***** Cinta yang hadir di masa lalu ternyata tidak semudah itu terlupakan. Apalagi bila cinta itu tumbuh pada masa putih abu-abu. Ada yang bilang masa itu adalah masa yang sangat berkesan. Masa-masa yang penuh canda tawa dan masa-masa mengenal cinta. Meskipun kamu sudah bahagia dengan kehidupanmu sekarang, namun ada kalanya rasa itu timbul tanpa disangka. Dan ketika engkau tidak dapat mengelak dari rasa itu, apakah yang harus kamu lakukan? Ini bukan cerita perselingkuhan, ini cerita cinta di usia yang tidak muda lagi. Ini cerita cinta yang mungkin bisa terjadi pada diri kita.. Enjoy.. Happy reading... Tulisan perdana, semoga bisa menghibur para pembaca semua.