Diswara | Doyoung Kim
  • Reads 29,091
  • Votes 3,825
  • Parts 24
  • Reads 29,091
  • Votes 3,825
  • Parts 24
Complete, First published Aug 24, 2021
"Gk usah peduliin gw, belajar aja yang bener biar mama papa tambah bangga sama lo."

...

"Nafas gw aja masalah buat mereka."

...

"Gw sebenernya sama hebatnya kaya lo cuma mama papa gk pernah liat gw."


...


Diswara namanya anak lelaki yang bisa di bilang tangguh. Hidup selama 16 tahun tanpa tau apa arti kasih sayang dan bagaimana rasanya. 

Penderitaan tidak pernah cuti sehari pun dari kehidupannya. Dia selalu berandai jika tuhan mengambil nyawanya lebih cepat dari waktu yang seharusnya.




Rank #

#3 - lonely      [27/04/22]



⚠️ // Hardness, Blood, Suicidal Thought
© Jiniaversl

Start : 20/08/2021
Finish : 25/04/2022
All Rights Reserved
Sign up to add Diswara | Doyoung Kim to your library and receive updates
or
#4trejo
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MAHESA cover
Sisi Gelap | Kim Doyoung ✓ cover
The Crazy People/01L (End) cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
0104 cover
Lakuna cover
[✔] Rigmarole ➖stray kids cover
BEST OF US cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
[✓] i. Last Festival | Shinyu cover

MAHESA

52 parts Ongoing

Hanya Aira Aletta yang mampu menghadapi keras kepala, keegoisan dan kegalakkan Mahesa Cassius Mogens. "Enak banget kayanya sampai gak mau bagi ke gue, rotinya yang enak banget atau emang gara - gara dari orang special?" Mahes bertanya sambil menatap tepat pada mata Aira. "Eh.. Tuan mau?" Aira mengerjapkan matanya. "Mau, gue mau semuanya!" Mahes merebut bungkusan roti yang masih berisi banyak, kemudian langsung membawanya pergi. Aira reflek mengejar Mahes. "Tuan kok dibawa semua? Aira kan baru makan sedikit," Aira menatap Mahes dengan raut memelas. "Mulai perhitungan ya lo sekarang sama gue." "Enggak kok, tapi kan rotinya enak, Aira masih mau lagi," Aira berkata dengan takut-takut. "Ga boleh!" Mahes langsung melangkahkan kakinya ke arah tangga menuju kamarnya. Aira langsung cemberut menatap punggung Mahes yang mulai jauh. Cerita dengan konflik ringan