Story cover for Otome Boys Love~[Find Your Mate]~ by Chinkofu
Otome Boys Love~[Find Your Mate]~
  • WpView
    Reads 38,948
  • WpVote
    Votes 4,801
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 38,948
  • WpVote
    Votes 4,801
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published Aug 27, 2021
Mature
[Fantasy Historical Omegaverse / BL]

Mario bertransmigrasi ke dalam otome game buatan developer abal-abal yang menceritakan plot pasaran dimana sang tokoh utama bernama Kevin disuruh untuk memilih salah satu rute dari para harem. Namun, walau alur ceritanya pasaran dan abal-abal, ending yang ada terdiri dari beberapa happy end dan bad end yang berbeda-beda. Ending happy end memang terdengar sangat indah. Berbeda dengan bad end, walau untuk sekedar cerita fiksi itu adalah ending pasaran dan biasa saja. Tetapi kalau benar-benar terjadi ke seseorang? terdengar sangat parah....

Mario menjadi salah satu karakter figuran bernama Rinus Farenhier, anak sulung dari seorang Marquiss dengan pengaruh kuat di Kerajaan Osena. Rinus merupakan sahabat dekat si mc, Kevin. Karena Mario hanya menjadi karakter figuran ia tidak memiliki tujuan khusus dan memilih untuk hidup mengikuti alur. Tapi ketika mc mendapatkan happy end kenapa situasinya malah berubah? Dan kenapa harem mc yang tidak terpilih malah mengejarnya?!



Warning!
- Banyak adegan tidak senonoh. (Tidak akan ada pada chapter awal-awal)
- Omegaverse tidak akan dijelaskan secara detail. Jadi bagi yang belum tau silahkan searching sendiri.
- Karakter di bawah umur
- World building payah karena author kurang ilmu tentang historical AU apalagi sistem pemerintahan kerajaan [ngeyel sih].
- Slow update [maafkan]

Art cover bukan milik saya!
All Rights Reserved
Sign up to add Otome Boys Love~[Find Your Mate]~ to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 7
I'm Yours, Sasuke cover
[BL]The Emperor's Bride✓ cover
Live For You cover
[BL] A Destiny cover
aku?? putra seorang duke? {end s1} cover
"You're Mine, Megumi." [SUKUFUSHI] cover
survival in a destroyed world [BL]  cover

I'm Yours, Sasuke

26 parts Complete Mature

END Naruto sudah tidak tau apa yang akan terjadi padanya. Ia bertemu kembali dengannya. Ia ingin melupakannya, tapi hatinya memberontak akan hal itu. Warning: ooc parah, AU, typo(s), yaoi, bl, sho-ai, bxb, humu, atau apa pun namanya yang sejenis begituan, jadi.... homophobic silakan menjauh Pair SasuNaru Mungkin para penikmat NaruSasu ada yang mau mampir... Siapa tau jadi sehati... ^\\\\^ //plak #dikeroyokmasa