Feeling Perfect
  • Reads 2,972,289
  • Votes 418,840
  • Parts 44
  • Reads 2,972,289
  • Votes 418,840
  • Parts 44
Complete, First published Sep 02, 2021
Gimana sih rasanya dijodohin sama cowok ganteng, paham agama, lemah lembut, cintanya tulus banget, tapi tunanetra?!

***

"Kenapa Dek Qia mau nikah sama Mas yang punya kekurangan?"

"Karena gak tau dan terpaksa. Gak tau kalau sebenarnya Mas punya kekurangan dan terpaksa gara-gara didesak Ayah sama Bunda." 

"Harusnya Dek Qia pantas mendapatkan yang jauh lebih baik dan sempurna dari Mas."


***

Start: 9 Oktober 2021
Finish: 25 November 2021




Cover by @appledesign_
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Feeling Perfect to your library and receive updates
or
#31wattpad
Content Guidelines
You may also like
Luka & Lara (Completed) by Hanaksara
34 parts Complete
Romance-spiritual ______________ [FOLLOW SEBELUM MEMBACA ⚠️] AWAS BAPER!!! CERITA INI MENGANDUNG BANYAK BAWANG⚠️ #1 in Religi (21 Februari 2024) #1 in Spiritual (23 Desember 2020) #1 in Sabar (19 Januari 2021) #1 in Imran (18 Januari 2021) #1 in Katabijak (21 Januari 2021) #1 in Hikmah (23 Januari 2021) #1 in Lara (23 Januari 2021) #1 in rohani (29 Januari 2021) Ini tentang Luka & Lara. Semula, hidup Lara baik-baik saja. Sebelum sang ayah memutuskan untuk menjodohkannya pada seorang lelaki yang merupakan anak tunggal dari rekan kerjanya di kantor. Di usianya yang masih sangat muda, ia sudah dihadapkan pada takdir yang mampu menjungkirbalikkan kehidupannya. Kisah cinta yang belum usai, sebuah makna tentang ikhlas dan sabar, terangkum dalam kisah Luka & Lara. Ingin tahu kisah selanjutnya? Silakan baca cerita ini. Yang mudah menangis, tolong siapkan tisu sebanyak-banyaknya. Karena sesuai judul, luka. Itu artinya, kalian harus siap saat menemukan kata-kata yang menyesakkan dada. "Kesan aku setelah membaca Luka & Lara, Masyaallah banget ceritanya menyentuh banget, sampai mataku sembab langsung seharian ku baca karena semakin penasaran dengan jalan ceritanya dan alurnya sulit ditebak menurutku... Banyak pelajaran yang di dapat, bahwa Allah selalu memberikan yang terbaik untuk hambanya yang selalu terus bersabar dan menjadikan Allah tempat untuk bersandar apapun itu keadaannya. Pesan untuk kak Hana, semangat terus untuk menulisnya kak untuk menginspirasi banyak orang, jaga kesehatan ya kak.. aku menunggu karya kakak selanjutnya," - @Ruangsendu10 Cerita ini dilindungi oleh UU. Dilarang plagiat ⚠ Desain cover by @Del_graphic Note : Komentarlah dengan bijaksana Ttd: 17 Desember 2019
You may also like
Slide 1 of 10
Ijbar [Selesai] cover
Quotes  cover
Takdir Cinta Hana cover
Luka & Lara (Completed) cover
SERIBU HADITS✓ cover
Perjodohan Tidak Seindah Bayangan [END] cover
AZZAHRA ✔ cover
Atlas [Sudah Terbit] cover
KEPASTIAN DENGAN GUS (REVISI ULANG) cover
Cupcakes In Love cover

Ijbar [Selesai]

69 parts Complete

Aza tak menyangka akan di pertemukan kembali dengan Altha, di saat dia sudah hampir melupakan laki-laki itu. Terlebih fakta mengejutkan, Altha merupakan penerus utama pondok pesantren yang ia tinggali. Aza cukup tahu diri, ia sudah biasa menelan kecewa, egois jika ia tetap menerobos maju di saat dirinya selalu di pandang sebelah mata oleh warga pondok. Namun satu hal yang membuat Aza bimbang, sifat Altha, perilaku Altha, yang berubah drastis dari terakhir kali mereka bertemu. "Cuma kita berdua doang Gus yang di sini?" "Emang kenapa?" "Padahal dulu Gus sering ngingetin Aza kalo kita bukan muhrim, apalagi berduaan kaya gini." "Itukan dulu, sekarang nggak lagi. Saya kaya gini juga ke kamu doang kok." "Sikap Gus yang kaya gini bikin Aza bingung tau." "Simpan aja rasa penasaran kamu sampai saya bisa menjawabnya." ***** Sebenarnya ada hubungan apa di antara mereka berdua? Akankah Aza tetap maju, atau malah mundur menjauh dan tetap berdiri di maqomnya? __________________________________ IG penulis : elkyeee001 Cover by : Cistyart __________________________________