Aldebaran, My Love
  • Membaca 410,691
  • Suara 25,352
  • Bagian 71
  • Membaca 410,691
  • Suara 25,352
  • Bagian 71
Lengkap, Awal publikasi Sep 05, 2021
Dewasa
Andini Poetri akan melakukan apa pun untuk menjerat Aldebaran Alfahri, mantan tunangan sepupunya. Tujuannya membuat Aldebaran jatuh cinta lalu meninggalkan pria itu menjelang hari pernikahan mereka. Segala cara akan Andin tempuh untuk membalaskan dendam sepupunya yang dicampakkan Aldebaran dengan cara yang sama. 

Andin pun mulai memikat Aldebaran sampai akhirnya berhasil mendapatkan kepercayaan pria itu. Andin tahu, hari demi hari Aldebaran makin mencintainya. Tapi Andin tak pernah menyangka bahwa dirinya akan balas mencintai seorang Aldebaran Alfahri...

Disclaimer: This story is intended for mature audiences and is not appropriate for those under 18 years old.

Copyright © 2021 by Wilona
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar isi
Daftar untuk menambahkan Aldebaran, My Love ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
The Guardian Devil oleh BlackVelvet02
35 Bagian Lengkap Dewasa
Novel Sad Romance. #Manuella Family Sejak dulu Elena Smith selalu mencintai Daniel setulus hatinya meski Elena tahu di hati Daniel tidak ada nama nya melainkan nama wanita dari masa lalu nya. Tapi itu semua tidak mematahkan cinta nya sampai di mana semua harapan nya terwujud yaitu bisa menikah dan memiliki anak dengan Daniel. Saat sudah menjadi istri Daniel Manuella kenyataan nya Elena masih harus berjuang lagi untuk bisa mendapatkan cinta suaminya sampai bertahun-tahun berlalu nyata nya perjuangan Elena percuma. Hati nya malah di patahkan dan di hancurkan dengan kejam karena kenyataan menyakitkan dari Daniel. Daniel tetap tidak bisa mencintai nya sampai kapan pun. Tidak bisa. Daniel Manuella menikahi Elena karena kejadian satu malam membuatnya tak sengaja menghamili Elena. Daniel mencoba memb.erikan segala yang Elena inginkan status, pengakuan dan harta tetapi satu hal yang Daniel tidak bisa berikan kepada Elena yaitu cinta dan hatinya karena semua itu sudah Daniel berikan sepenuhnya kepada wanita yang ia cintai tetapi tidak bisa Daniel milikki. Bagaimana kelanjutan rumah tangga Daniel dan Elena? Apa mereka bisa mempertahankan rumah tangga tanpa cinta dari Daniel? Atau Elena menyerah mendapatkan cinta dari suaminya yang beku seperti es? Belum lagi ada sosok wanita yang datang ke kehidupan mereka semakin menghancurkan rumah tangga mereka berdua. Rank 1 #menunggu (15-01-2022) Rank 1 #Terpaksa (21-02-2022) Rank 1 #berharap (01-03-2022) Rank 1#pengorbanan (08-04-2022)
NADINE oleh cassiekasandra
87 Bagian Sedang dalam proses
Nadine Adistya bekerja selama 4 tahun sebagai sekretaris CEO Halton & CO yaitu Arsenio Idzes Hamilton. Cantik, cekatan dan cerdas adalah label yang orang-orang berikan untuknya. Nadine hanya hidup sendiri semenjak papa dan mamanya bercerai dan memiliki keluarga masing-masing. Nadine selalu bersyukur untuk kedamain di hidupnya, Namun ketenangannya mulai terusik saat ia mengetahui rahasia istri bosnya dan berujung ia diberikan misi yang barada diluar otak warasnya, akan kah Nadine mampu melakukan misi itu? bagaimana Nadine yang selama ini sangat menghormati dan menjaga keharmonisan dalam rumah tangga bosnya malah sekarang ia dituntut harus terlibat dalam rumah tangga bosnya, Akan kah Nadine bisa? ----- Arsen mendekat hingga hanya berjarak satu langkah dari Nadine. Ia menatap dalam mata hazel itu, menahan godaan yang mulai meracuni pikirannya. "Aku ingin tahu," bisiknya, "Bagaimana bisa kau membuatku seperti ini? Seperti lelaki bodoh yang... bahkan tidak bisa fokus saat kau tidak melihatku." Nadine menahan napas, merasa was-was. Tak tahu harus menjawab apa. Perasaan di dadanya bergejolak, antara takut, bingung... dan nyaris hanyut. Lalu Arsen membisik pelan. "Kalau aku menciumimu lagi... kau akan marah?" Dan waktu seolah berhenti. "Lihat aku," bisik Arsen. Nadine menelan ludah. Ia tak tahu kekuatan apa yang membuatnya tetap berdiri di situ, tidak lari, tidak melawan. "Aku... muak dengan jarak ini, Nadine. Muak dengan semua batasan tak kasatmata yang kau pasang." Tangannya bergerak, menelusuri pelan rambutnya yang setengah tergerai. "Kenapa kau buat semuanya begitu sulit, hah?" "Karena saya bukan siapa-siapa, Sir," jawabnya pelan. "Dan Anda... suami orang." ____ Cerita ini adalah karya fiksi. Nama, tempat, karakter, dan alur merupakan hasil imajinasi dan tidak berkaitan dengan kejadian nyata❗
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 10
Taste Reliever cover
21+ Naughty Girl🫦 cover
Cute Obsession (TAMAT) cover
LIMERENCE cover
The Guardian Devil cover
Mireya - The Story of Lucas (SELESAI) cover
NADINE cover
Love isn't a command ✔ (TAMAT) cover
True Love cover
Brondong Next Door (TAMAT) cover

Taste Reliever

34 Bagian Lengkap Dewasa

Impian pernikahan yang Ella idamkan di umur 35 tahun ini harus kandas karena sang kekasih berselingkuh. Setelah putus, Ella bingung sampai frustasi bagaimana ia harus menceritakan akhir kisah cintanya kepada sang Ibu--yang selalu menuntut Ella untuk menikah. Merasa terpuruk, Ella yang pingsan di jalanan diselamatkan oleh pria misterius yang tinggal di samping rumah. Pada awalnya Ella ingin berterima kasih, lalu Ella dan pria itu menjadi sering bertemu, hingga tanpa disadari Ella terlena ke dalam hidupnya.