Pembantuku Istriku
  • Reads 205,412
  • Votes 10,588
  • Parts 14
  • Reads 205,412
  • Votes 10,588
  • Parts 14
Ongoing, First published Sep 06, 2021
Dahlia nekat pergi ke kota bersama temannya untuk membantu perekonomian keluarga. Ia ingin sekali membantu ibunya yang telah salah memilih suami, yang hanya bisa bermalas-malasan dan melimpahkan seluruh beban pada ibunya. Ayah tiri yang sangat Dahlia tidak sukai. 

Ia berangkat bersama temannya untuk menjadi asisten rumah tangga. Upah di kampung sebagai pekerja di kebun sangatlah tak sebanding dengan rasa lelahnya. Jadi Dahlia ingin mencari uang yang lebih baik meskipun ia hanya bisa menjadi seorang pembantu.

Tuan Muda Bian adalah anak yang harus ia asuh setiap harinya, sifatnya nakal dan selalu nembuat Dahlia tak tahan ingin berhenti dari pekerjaan tersebut. Namun seiring berjalannya waktu Dahlia menemukan sesuatu yang tak pernah anak kecil itu perlihatkan pada semua orang termasuk pada ayahnya sendiri. 

Hingga kedekatan ia dengan Bian malah menghubungkan takdir yang tak di sangka-sangka. Mario Albern majikan dingin yang merangkap sebagai ayah biologis Bian. Lelaki yang tak pernah bisa tersentuh hatinya sedikitpun menawarkan sebuah pernikahan padanya.
All Rights Reserved
Sign up to add Pembantuku Istriku to your library and receive updates
or
#117majikan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Bosku Istriku [SELESAI] cover
Hello, KKN! cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
In The Name of Marriage Contract cover
OBSESSED (21+) cover
Hyper cover
GAVIN 21+ cover
Love In The Purple Sea cover

Transmigrasi Seksi Bumil

27 parts Ongoing

Dania Rosewood, gadis manis tapi licik yang menyukai uang dan hobi menggoda pria tua hanya untuk candaan karena gabut harus meninggal dunia karena berusaha menggagalkan orang yang ingin memperkosanya dan dia bertransmigrasi ke tubuh seorang wanita yang bernama Selena De Lacharriere bahkan dirinya sedang hamil. Bukan hanya itu saja, Selena juga mempunyai suami yang sangat kaya raya bahkan memanjakannya dengan wajahnya yang dingin!! Apa yang harus Dania lakukan dengan status barunya? Apakah dirinya harus meluluhkan hati suami dinginnya? Atau kabur dan mulai hidup baru bersama anaknya, mungkin? DILARANG PLAGIAT!!!! Cerita ini murni dari imajinasi saya sendiri, jika ada kesamaan dalam alur atau nama tokoh itu hanya ketidaksengajaan. Cover dari pinterest... #1 Licik 05/1/25 #1 Cerita Pendek 10/1/25 #1 Reinkarnasi 13/1/25 #1 Dingin 17/1/25 #1 Hamil 19/1/25 #2 Manja 19/1/25 #2 Pregnant 19/1/25