Jerat
  • Reads 405,238
  • Votes 22,932
  • Parts 47
  • Reads 405,238
  • Votes 22,932
  • Parts 47
Complete, First published Sep 08, 2021
Mature
"Kamu bilang, kamu menginginkanku. Tapi di saat yang sama, kamu pertahankan dia di sisimu."

Jerat itu diselubungi hasrat, sifatnya amat mengikat. Tentu saja, Syeranada terlalu memikat. Hanya butuh sedikit menjadi jahat, maka lelaki mana pun, terutama lelaki itu, sudah pasti terjerat.

Dan Syera jelas tidak akan menyiakan 'anugerah' tersebut. Akan dia ikat semuanya dalam belenggu kuat, memastikan jerat yang dia ciptakan mengungkung siapapun yang dia kehendaki, hingga dirasanya cukup, lalu berhenti, pergi, lari, mengasingkan diri.

Namun sungguhkan Syera mampu lari? Mengasingkan diri? Bagaimana jika jerat yang dia ciptakan justru berbalik padanya? Ibarat senjata makan tuan? Seperti bumerang?

Tapi yeah, segala hal dalam hidup Syera selalu penuh kemungkinan. Dan pertanyaan-pertanyaan itu hanya satu kemungkinan di antara banyak kemungkinan.

Siapa yang tahu, barangkali di satu-dua momen, Yang Kuasa - mungkin - sedang berpihak pada manusia berhati busuk macam dirinya?




Jerat © Oktober 2021, Yookatta
Start : 15/10/2021
✓ Lengkap
All Rights Reserved
Sign up to add Jerat to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Back To You - Second Chance Romance (END) cover
Don't Tease Me cover
About My Pain cover
Rented Wife cover
Rose Petals [ COMPLETED ] cover
Protected By The Prince ✅ (Completed) cover
SYIFA [END] cover
The Bodyguard (#1) cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
UNPLANNED (END) cover

Back To You - Second Chance Romance (END)

33 parts Complete Mature

He was my first love. He was my first kiss. He was my first choice for everything. He has also been my best friend for a long time. And in the end, he was the first to ever break my heart. Sepuluh tahun terlihat sangat baik untuknya. Dan tiba-tiba perasaan itu kembali membanjiri diriku. Sungguh gila bagaimana dia masih bisa membuat duniaku terbalik. Aku tidak pernah ingin mengingat rasa sakit yang kurasakan saat dia mengakhiri semuanya. Namun dalam hitungan detik, semuanya kembali. Ingatan itu kembali seperti badai angin di padang gurun. What do people say about second chances? Do you believe in second chances? WARNING: THIS STORY IS 18+ AND MATURE CONTENT. - - - - - - - - - - Publish: 15 Juli 2023 Finish: 8 Oktober 2023