Lentera Senja [SUDAH TERBIT]
  • Reads 181,604
  • Votes 7,968
  • Parts 15
  • Reads 181,604
  • Votes 7,968
  • Parts 15
Complete, First published Sep 08, 2021
⚠ Awas Baper! | Remaja - Islami |
Bagi Alina Diatmika Pramidita, sosok Ayahnya itu seperti senja. Indah dilihat, dan hanya datang sekejap. Kemudian pergi meninggalkan semua kenangan. 

Terlahir sebagai anak broken home bukanlah keinginan Alina. Luka akibat perceraian kedua orang tuanya masih membekas, bahkan sampai membenci Ayahnya. Akan tetapi, gadis itu selalu bersikap ceria dan menyembunyikan lukanya di depan semua orang. 

Saat pindah sekolah, Alina bertemu dengan sosok remaja lelaki yang menyebalkan bernama lengkap Aksara Narendra Bagaskara. Keduanya tidak pernah akur. 

Namun siapa sangka, semakin lama mengenal Alina dan kehidupannya, Aksara pun jatuh hati kepada gadis itu. Bahkan dia ingin menjadi Lentera yang menerangi kegelapan hidup Alina. 

Cover by @jeasy_art

#Rank 1 brokenhome (17-03-23)
#Rank 1 Cintadalamdiam (22-05-23)
#Rank 1 lentera (17-08-23)
All Rights Reserved
Sign up to add Lentera Senja [SUDAH TERBIT] to your library and receive updates
or
#153senja
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Diary Untuk Calon Imamku [COMPLETED] cover
I'm the Protagonist  cover
Arranged//H.S. cover
Love Story 'The Cegil Club' cover
DIARY KECIL (PROSES TERBIT) cover
LANGIT cover
Privileged Access [ SELESAI ] cover
Do'a dan Takdir cover
FANA [TERBIT]✔️ cover
MANTAN cover

Diary Untuk Calon Imamku [COMPLETED]

24 parts Complete

Cerita ini berdasarkan kisah nyata dan dengan dibumbui cinta, kebohongan,kebodohan,serta kesedihan. Semua nama tokoh disamarkan,agar tidak mengganggu pemilik nama. . tokoh utama disini adalah Assyfa Sabiya Az-zahra.