Let's play, Daddy! [Tamat]
  • Reads 18,838
  • Votes 343
  • Parts 15
  • Reads 18,838
  • Votes 343
  • Parts 15
Complete, First published Sep 10, 2021
Mature
Jam malam mulai berdentang. Jarum panjang, jarum menit juga jarum detik berhenti di angka 12. Dan berhenti di sana untuk beberapa waktu kedepannya. Tidak ada yang tahu sampai kapan.

Suara burung hantu mulai terdengar samar-samar. Diselingi suara dentang dari jam besar di kediaman tersebut. Angin kembali berhembus dengan kuatnya. Mendobrak pintu-pintu jendela di kamar tersebut. Membuat kaca-kaca terdengar seakan akan hendak pecak.

Dingin. Dingin yang mencekam masih merajai ruangan tersebut. Pria dalam selimut itu mulai merasa, ada sosok yang datang menghampirinya. Mengelus tubuhnya perlahan dengan kuku-kuku panjang tersebut. Tak lama hembungan angin yang begitu dingin mendera tengkuknya.

'Daddy, aku telah datang. Let's play, Daddy! Hihihihi!'

#CeritaPendek
#Horor
#BudakNafsu
#Kekerasan
#Ancaman
#Keterhinaan
#FaniraP
All Rights Reserved
Sign up to add Let's play, Daddy! [Tamat] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Teror Buto Ijo cover
My Bestfriend's Father cover
The seductive step daddy cover
Sleeping With Ghost cover
(DIBUKUKAN) My Rival is My Son?! cover
Cinta Beda Dunia cover
THE TEDDY BEAR  cover
Jennifer Mary ( THE SECOND SERIES ) [END-BOOK VERSION] cover
2 Suami Ceo cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover

Teror Buto Ijo

3 parts Ongoing

Yang baca khusus Homo!