9 parts Ongoing MatureSalah satu entitas 'The Endless' mengalami kemalangan. Tentang Dream yang detak jantungnya berhenti sehingga The Endless harus mencari seseorang yang mampu membuatnya berdetak kembali. Jantung Dream yang berhenti berdetak terlalu lama akan berakibat fatal bagi manusia, manusia akan mengalami mimpi buruk dan sulit terbangun dari mimpi buruk mereka, efeknya membuat manusia koma bahkan mati.
Misi The Endless dan Dream harus mencari sosok tersebut, namun kabar buruk tak sampai disitu saja, Dream mengalami kutukan ciuman. Siapapun yang beriuman dengannya akan berakhir mati jika sosok itu bukanlah detak jantung seorang Dream.
Lalu apakah Dream dapat menemukannya tanpa harus membuat seseorang mati?
⚠️❗WARNING | Violence, adult, sex scene, harsh words. Cerita murni dari hasil imajinasi sendiri! Jika ada kesamaan nama, tokoh, alur dll itu semata memang kebetulan. Tidak ada unsur kesengajaan/copas karya orang lain.
Pict: Pinterest