Story cover for BUMANTARA by cloneroses
BUMANTARA
  • WpView
    Reads 66
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 66
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Sep 12, 2021
Datang dan pergi adalah dua hal yang tak bisa dipisahkan. 

***

Luka perluka yang menimbulkan rasa sakit. Kesulitan dalam mencintai dan mempertahankan membuat luka perluka itu muncul. Tapi tanpa luka perluka tak ada yang tahu sakitnya. 

Mereka berjuang dengan caranya masing-masing. Ada yang berjuang dari awal ada juga yang sedang mempertahankan hasil perjuangannya. Apapun hasilnya itu sudah cukup melegakan.

Ini adalah kisah Bumantara yang telah pergi tapi memberi sebuah cerita yang akan diingat oleh semua orang kecuali dia.

Dia yang mengalami pahitnya cinta Bumantara. Dia yang mengalami manisnya cinta Bumantara. Sampai akhirnya sang Bumantara meninggalkannya.

Tapi dia sekarang memiliki Madyantara. Mampukah Madyantara menyembuhkannya?
Mampukah Madyantara memberi manis pahitnya cinta baru ke dia?

Apakah perginya Bumantara hanya untuk mendatangkan Madyantara? Ataukah sudah aturan takdir seperti ini?
All Rights Reserved
Sign up to add BUMANTARA to your library and receive updates
or
#57insiden
Content Guidelines
You may also like
MENDEKAP RINDU by SriSitumorang5
33 parts Complete Mature
Di tengah konflik antara keinginan orang tua dan hati nurani, Amanda, seorang mahasiswi yang penuh dengan ambisi dan cinta, menemukan dirinya terjebak dalam perjalanan yang tak terduga. Dijodohkan oleh orang tuanya dengan pria yang mereka pilih untuknya, Amanda sudah memiliki hati yang terikat pada seseorang yang telah lama menjadi bagian dari hidupnya. Namun, dalam perjalanannya mencari jati diri dan memperjuangkan cintanya, Amanda harus menghadapi tekanan dari orang tua yang berharap agar ia mengikuti jalur yang telah mereka tentukan. Konflik batin pun tak terhindarkan ketika hati Amanda berseberangan dengan keinginan sang ayah yang keras kepala. Di tengah pergulatan antara cinta dan tanggung jawab, Amanda harus menemukan kekuatan dalam dirinya sendiri untuk menghadapi segala rintangan yang menghadang. Dalam perjalanan ini, dia akan belajar tentang arti sejati dari kebahagiaan, kesetiaan, dan pengorbanan. Namun, di balik semua itu, pertanyaan besar terus menghantuinya: Akankah Amanda mampu mempertahankan cintanya dan menemukan kebahagiaannya sendiri, atau akankah ia tunduk pada tekanan orang tuanya dan merelakan hatinya untuk mengikuti jalan yang telah ditentukan untuknya? Hanya waktu yang akan menjawabnya. "Kamu jangan terlalu memanjakannya, lagian itu merupakan keputusan yang tepat untuk masa depan Amanda yang lebih baik," ibu Amanda tak habis pikir dengan suaminya. "Kau tega melihat putri mu terpaksa mencintai orang lain, apa yang kau pikirkan. Dulu kau sangat memanjakannya, bahkan tak ingin melihat dia menangis. Hanya karena dia tak sejalan arah dengan kemauanmu, lantas membuatmu terlalu dalam kecewa dengan dia? Ibu Amanda yang akhirnya tersulut emosi dengan cara suaminya. "Kau bahkan tak melihat secara dalam tatapan putri mu, yang begitu merindukan sikap hangat ayahnya. Ambisi mu membuat hatimu membeku," lanjut ibu Amanda meninggalkan ayah Amanda di ruang kerja di rumah mereka.
Dibawah Langit Yang Retak (joongpond) by syawznn
22 parts Complete
Di bawah langit yang kelabu, di antara bayang-bayang masa lalu yang menyakitkan, dua jiwa yang terluka bertemu. Mereka datang dengan beban, dengan luka yang tak terungkapkan, tapi juga dengan hati yang tak bisa menghindari perasaan yang mulai tumbuh di antara mereka. Archen, yang terluka oleh kenangan indah yang pernah ada, tak mampu mengelak dari pesona seorang Naravit-seorang pemuda yang terlahir dari kelembutan dan kesederhanaan, yang meski tak mengerti, mampu mengisi ruang kosong yang ada di dalam diri Archen. Naravit, yang penuh harapan dan kesetiaan, melihat sosok Archen bukan hanya sebagai pria yang sulit dijangkau, tapi juga sebagai seseorang yang membutuhkan cinta untuk sembuh dari masa lalu yang terus menghantui. Namun, seiring berjalannya waktu, dia pun menyadari, cinta yang dimiliki Archen adalah cinta yang terikat pada kenangan akan seseorang yang telah pergi. Mereka berjalan bersama di jalan yang penuh keraguan, menghadapi gejolak hati dan kenyataan yang pahit. Di sana, antara keraguan dan harapan, mereka menemukan bahwa cinta tak hanya menyembuhkan luka, tetapi juga memberikan kesempatan untuk memulai lagi, untuk memberi arti pada sebuah perjalanan yang sempat terhenti. Terkadang, cinta itu tak datang dengan cara yang kita inginkan. Ia datang dalam bentuk yang tak terduga, membawa rasa sakit, keraguan, dan kesedihan. Namun, cinta sejati akan selalu menemukan jalannya, meski harus melewati jalan yang penuh air mata. Mereka berdua adalah bukti bahwa cinta yang murni mampu tumbuh bahkan di tengah kesedihan yang mendalam. Seperti dua bintang yang saling menarik meski terpisah oleh ruang dan waktu, mereka akan saling menemukan, dalam perjalanan yang tak pernah mereka duga sebelumnya. Inilah kisah Archen dan Naravit-tentang cinta yang lahir dari masa lalu yang terlupakan, tentang dua hati yang akhirnya menemukan jalan kembali satu sama lain, dan tentang bagaimana luka-luka itu akhirnya sembuh dengan kehadiran cinta yang tulus. ---
You may also like
Slide 1 of 9
Pelangi di Balik Hujan Rindu cover
TENTANG SETELAHNYA (COMPLETE) cover
NALA KEENARA [Hiatus] cover
imperfect steps  cover
Antara dosa dan Cinta Pertama cover
[1] LUKA SEMESTA [END] cover
MENDEKAP RINDU cover
Tentang Rasa [TAMAT] cover
Dibawah Langit Yang Retak (joongpond) cover

Pelangi di Balik Hujan Rindu

22 parts Complete

"Tidak semua cinta harus disuarakan. Tidak semua harap harus digenggam. Kadang, mencintai diam-diam adalah satu-satunya cara bertahan." Alia tidak pernah menyangka bahwa satu tatapan singkat di awal masa kuliahnya akan mengubah segalanya. Septian, lelaki dengan sorot mata tenang dan senyum yang jarang muncul, perlahan tumbuh menjadi pusat semesta kecil di dalam hatinya. Selama tiga puluh satu bulan, Alia menyimpan rasa itu sendiri. Dalam doa-doa sepertiga malam. Dalam senyum pura-pura. Dalam perasaan yang tak berani ia akui, bahkan pada dirinya sendiri. Namun ketika kedekatan itu mulai tumbuh, semesta justru menguji dengan luka lama, rasa minder, dan kenyataan bahwa tidak semua yang kita doakan bisa kita miliki. Ini adalah kisah tentang cinta diam-diam, perasaan yang tumbuh tanpa janji, dan perjuangan mencintai diri sendiri di tengah luka yang belum sembuh. Pelangi di Balik Hujan Rindu bukan sekadar romansa. Ia adalah perjalanan tentang harapan, kehilangan, dan keberanian untuk melepaskan... meski hati belum benar-benar rela.