ANGELASTRAY (REVISI)
  • Reads 107,334
  • Votes 7,269
  • Parts 30
  • Reads 107,334
  • Votes 7,269
  • Parts 30
Complete, First published Sep 20, 2021
"Harusnya saya tahu dari awal kamu adalah sosok yang berbahaya." Chayra. 

"Dan seharusnya saya tahu kecantikan yang kamu miliki akan membahayakan hati saya." Xaquille. 

***

Xaquille Valentino dan Chayra Zamaair, mereka layaknya hitam dan putih. Dua hal yang saling bertolak belakang namun menyatu dengan baik dalam emosi, gairah, dan perasaan. Mereka juga diumpamakan seperti kisah cinta Napoleon - Josephine. Namun bedanya mungkin tak ada pengkhianatan, dan mungkin saja akhir cerita mereka tak akan sama seperti kisah itu.

Karena mereka, adalah pasangan berbahaya yang diciptakan oleh ego serta cinta. Mungkin menjadi luka, atau sebaliknya. 


scheroin's story 17+
instagram (scheeroin)
All Rights Reserved
Sign up to add ANGELASTRAY (REVISI) to your library and receive updates
or
#331badboy
Content Guidelines
You may also like
𝔄 𝔖𝔬𝔲𝔩 ℑ𝔫 𝔇𝔦𝔰𝔤𝔲𝔦𝔰𝔢  by zumian
39 parts Ongoing
𝗛𝗮𝗿𝗿𝗶𝘀 𝗸𝗮𝘇𝗮𝗿𝗮𝗻𝗱𝗿𝗮, pemuda dingin yang sulit didekati, hidupnya berakhir tragis setelah dibunuh oleh orang asing. Namun, kematian bukanlah akhir baginya. Ia terbangun dalam tubuh 𝗭𝗲𝘁𝗵𝗮𝗿 𝗭𝗶𝗮𝗻𝗱𝗿𝗮 𝗩𝗲𝗹𝗮𝘀𝗰𝗼 pewaris keluarga mafia paling berpengaruh. Di tengah kekacauan dan tekanan hidup baru, Harris harus berjuang menemukan jati diri dan menghadapi takdir yang tak pernah ia bayangkan. ᥫ᭡ᥫ᭡ᥫ᭡ [𝗠𝗼𝗵𝗼𝗻 𝗺𝗮𝗮𝗳 𝗷𝗶𝗸𝗮 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗶𝗻𝗶 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝘀𝗲𝘀𝘂𝗮𝗶 𝗱𝗲𝗻𝗴𝗮𝗻 𝘆𝗮𝗻𝗴 𝗮𝗱𝗮 𝗱𝗶 𝗱𝗲𝘀𝗸𝗿𝗶𝗽𝘀𝗶 𝗮𝘁𝗮𝘂 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗺𝗲𝗺𝗲𝗻𝘂𝗵𝗶 𝗲𝗸𝘀𝗽𝗲𝘁𝗮𝘀𝗶. 𝗔𝗹𝘂𝗿 𝗯𝗲𝗿𝗸𝗲𝗺𝗯𝗮𝗻𝗴 𝘀𝗲𝗰𝗮𝗿𝗮 𝗯𝗲𝗿𝗯𝗲𝗱𝗮 𝗱𝗮𝗿𝗶 𝗿𝗲𝗻𝗰𝗮𝗻𝗮 𝗮𝘄𝗮𝗹, 𝘁𝗲𝘁𝗮𝗽𝗶 𝘀𝗮𝘆𝗮 𝘁𝗲𝘁𝗮𝗽 𝗯𝗲𝗿𝘂𝘀𝗮𝗵𝗮 𝗺𝗲𝗻𝗴𝗵𝗮𝗱𝗶𝗿𝗸𝗮𝗻 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝘆𝗮𝗻𝗴 𝗺𝗲𝗻𝗮𝗿𝗶𝗸. 𝗧𝗲𝗿𝗶𝗺𝗮 𝗸𝗮𝘀𝗶𝗵 𝗮𝘁𝗮𝘀 𝗽𝗲𝗻𝗴𝗲𝗿𝘁𝗶𝗮𝗻𝗻𝘆𝗮!] ⚠️ [𝗜𝗻𝗶 𝗕𝗨𝗞𝗔𝗡 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗕𝗟, 𝘁𝗮𝗽𝗶 𝗽𝘂𝗿𝗲 𝗕𝗥𝗢𝗧𝗛𝗘𝗥𝗦𝗛𝗜𝗣. 𝗙𝗼𝗸𝘂𝘀𝗻𝘆𝗮 𝗸𝗲 𝗶𝗸𝗮𝘁𝗮𝗻 𝗽𝗲𝗿𝘀𝗮𝘂𝗱𝗮𝗿𝗮𝗮𝗻, 𝗯𝘂𝗸𝗮𝗻 𝗿𝗼𝗺𝗮𝗻𝗰𝗲 𝗮𝗻𝘁𝗮𝗿 𝗰𝗼𝘄𝗼𝗸.] ⚠️ [𝗜𝗡𝗚𝗔𝗧 𝗝𝗮𝗻𝗴𝗮𝗻 𝗻𝗴𝗲-𝗰𝗼𝗽𝘆 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗶𝗻𝗶 𝘆𝗮, 𝗴𝗲𝗻𝗴𝘀!]
You may also like
Slide 1 of 10
Seriously, Tha? [TERBIT]✅ cover
Heartless [ON GOING] cover
𝔄 𝔖𝔬𝔲𝔩 ℑ𝔫 𝔇𝔦���𝔰𝔤𝔲𝔦𝔰𝔢  cover
ZOMBIENESIA Book 1 - KKN di Desa Zombie cover
My Psychopath Boss ✔ cover
Sister Complex  cover
Transmigrasi: Dion or Daniel cover
DESTINY [ SELESAI ] cover
Gale's Dark Side [COMPLETED] cover
RETROUVAILLES ( END ) cover

Seriously, Tha? [TERBIT]✅

36 parts Complete

"Cium Dirga di tengah lapangan Trijaya. Kalau lo sanggup, kunci beserta kendaraan gue akan menjadi milik lo." Bukan Agatha namanya jika takut dengan tantangan ataupun menolak mentah-mentah perintah tersebut. Mendapatkan kendaraan beroda empat secara cuma-cuma, hanya dengan menunjukkan sisi liarnya di depan banyak orang, sangat mudah dilakukan bagi gadis trouble maker tersebut. "Easy," katanya. Dengan sekali bersitatap, menarik lengan si cowok kulkas di depannya, kini Agatha resmi mendapat julukan "Gadis kebal hukuman." Karena ia sendiri tahu konsekuensinya dan tetap melanjutkan aksi nekatnya tanpa mendapat penolakan dari sang target. *** (18+) Update setiap hari.. Part of @liyapratiwi_