Marry My Own Teacher [COMPLETED]
  • Reads 352,136
  • Votes 45,048
  • Parts 34
  • Reads 352,136
  • Votes 45,048
  • Parts 34
Complete, First published Sep 24, 2021
"Morgan, tolong nikahi saya."

Morgan tertawa keras setelah mendengar permintaan gurunya yang masih muda itu. Walaupun cantik, masih muda, dan sudah pasti pintar. Morgan tidak bisa memenuhi permintaan sang guru karena menikah dengan guru sendiri adalah hal yang paling mustahil untuk Morgan lakukan. Morgan keberatan, benar-benar keberatan. 

Tetapi karena satu alasan dan keputusan mendadak ibunya, Morgan akhirnya mau menuruti keinginan gurunya itu. Menikahi gurunya sendiri, menikah saat Morgan masih duduk di bangku SMA.
All Rights Reserved
Sign up to add Marry My Own Teacher [COMPLETED] to your library and receive updates
or
#2my
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
My Duda Perjaka (Tamat) cover
DIA ANAKKU! Repost cover
Freak Relationship cover
Om Rony cover
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ cover
MEET AGAIN (END) cover
Istri Sengketa cover
My Cold Captain [COMPLETED] cover
My Little Angel  cover
DekuBaku & BakuDeku Stories cover

My Duda Perjaka (Tamat)

65 parts Complete

Mahrendra Yakamuza kehilangan istrinya tepat setelah resepsi pernikahan. 2 tahun setelahnya dia bertemu dengan Reina Almira kakak dari mendiang sang istri. Reina melamar pekerjaan di tempat Rendra bekerja, kehadiran perempuan itu membongkar status Rendra sebagai seorang duda yang masih perjaka. Cerita ini hanya tersedia di Wattpad dan KBM App.